Tidak terasa Paskah 2023 sudah dekat. Bagi umat K...
Read MorePada Jumat, 24 Maret 2023 peserta didik SMPK 1 PE...
Read MoreGraciella Tirza Adelynn dan Gwen Tanusanja, siswa...
Read MoreWow, “K-12 Computer Science Education Fair 2021” resmi di mulai hari ini (23/04)!
Rangkaian dari kegiatan tersebut yakni PENABUR Kids Fest “Indonesian Little Transformers” mengumumkan pemenang ‘‘Lomba Proyek Anak Pembelajaran Abad 21 Tingkat KB, TK A, dan TK B’, melalui YoTube Channel BPK PENABUR Jakarta, Pukul 08.00–12.00 WIB.
Sebeulmya, para peserta menciptakan karya terbaik lewat video yang telah dikumpulkan kepada dewan juri pada 31 Maret 2021, dengan tema :
Tujuan dari lomba tersebut yakni untuk melatih kemampuan 4C peserta didik yaitu Creativity, Critical Thinking, Collaboration, dan Communication.
Katherine Novi Ria Harefa, Kepala TKK PENABUR Summarecon Bekasi dan Tities Sandrariasti, Kepala TKK PENABUR Gading Serpong, MC yang memandu acara ini memberi kesempatan kepada Ir. Antono Yuwono, Ketua BPK PENABUR Jakarta untuk menyampaikan kata sambutan.
“Kami berharap lewat kegiatan ini orang tua menyadari apa yang menjadi kebutuhan anak yakni Computational Thinking. Di masa depan kemampuan tersebut akan berguna bagi peserta didik, dimana mereka dapat menjadi pemain handal di bidang teknologi.” pesan Ir. Antono Yuwono.
Setelah itu, MC mengumumkan peserta yang berhasil memenangkan perlombaan, antara lain :
Pemenang Tingkat KB :
Pemenang Tingkat TK A :
Pemenang Tingkat TK B :
Dewan juri yang melakukan penilaian pada perlombaan tersebut berbeda-beda di setiap jenjangnya.
Tingkat KB yaitu :
Tingkat TK A yaitu :
Tingkat TK B yaitu :
Pada PENABUR Kids Fest ini, peserta didik dari TKK 1 PENABUR, TKK 3 PENABUR, TKK 9 PENABUR, TKK 11 PENABUR, TKK PENABUR Kota Modern, TKK PENABUR Gading Serpong, TKK PENABUR Kota Wisata, TKK PENABUR Kota Jababeka,
TKK PENABUR Depok, TKK Tirtamarta - BPK PENABUR Cinere, dan TKK Tirtamarta - BPK PENABUR Pondok Indah turut mempersembahkan talenta mereka. Ada yang bernyanyi, menari lagu daerah, bermain selo, sulap, serta memasak.
Pada 24 April 2021 rangkaian acara “K-12 Computer Science Education Fair 2021” juga masih berlangsung loh, yaitu Talk Show : “Let’s Transform Children’s Future!” dan Code Olympiad “New Normal Life”.
Yuk, tetap saksikan keseruannya di YouTube Channel BPK PENABUR Jakarta https://www.youtube.com/watch?v=OfGbIGjRX-c !
Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur
© 2019 YAYASAN BPK PENABUR