Yayasan

3 Hal yang Harus Disiapkan Pelajar untuk Menyambut Era Digital

BLOG - 26 August 2020

Itulah 3 hal yang harus disiapkan para pelajar un...

Read More
Yayasan

Cara Mendidik Anak Agar Mampu Memecahkan Masalah

BLOG - 27 August 2020

Dengan cara mendidik yang benar anak-anak akan be...

Read More
Yayasan

Inilah Pendapat Ahli Epidemiologi tentang Pembukaan Sekolah di Masa pandemi

BLOG - 28 August 2020

Menurut ahli epidemiologi, Bapak Iqbal Elyazar, d...

Read More

Manfaat Seni untuk Si Kecil, Bisa Mengembangkan Nilai Akademi

BLOG - 29 January 2023

mengembangkan nilai akademi

Sumber foto: Kompas

Kesibukan bekerja hingga mengurus rumah mungkin bisa menyita banyak waktu. Kesibukan itu pula yang mungkin membuat Anda sulit menghabiskan waktu dengan si kecil. Padahal menghabiskan waktu bersama keluarga, meski hanya dengan bercengkrama sangat penting lho.

Bingung mencari kegiatan yang cocok untuk anak? Atau hanya punya waktu libur saat weekend saja? Cari tahu yuk solusinya di sini.

Kebanyakan anak-anak merasa senang saat melakukan aktivitas yang berkaitan dengan seni seperti mewarnai, menggambar, merangkai manik-manik, memahat tanah liat, atau mengecat tanpa peduli hal tersebut membuat bajunya kotor.

Saat dalam situasi itu, Anda tak perlu khawatir atau marah jika badan dan baju si kecil kotor. Sebab, seni adalah salah satu hal yang dapat mengasah perkembangan anak.

Seni akan memperluas kemampuan si kecil dalam berinteraksi dengan lingkungan sekitarnya dan memberikan keterampilan baru untuk komunikasi serta ekspresi diri.

Ingin tahu apa saja manfaat seni bagi anak? Langsung simak yuk!

  • Meningkatkan Nilai Akademik

Dengan mengasah keterampilan seni, anak bisa menyalurkannya ke bidang akademik. Mereka yang secara rutin terlibat dalam kegiatan seni bisa lebih unggul untuk mata pelajaran di sekolah.

Dengan mempelajari seni, anak-anak akan belajar hal lain yang membantunya dalam keterampilan verbal, mempunyai keterampilan menganalisis, dan belajar memecahkan masalah.

  • Mengajarkan Empati

Mengenalkan anak pada seni sedini mungkin semakin baik karena sama pentingnya dengan bidang lain. Dengan seni kita bisa berapresiasi dan berempati. Seni juga mengajarkan bagaimana cara melihat sudut pandang seorang seniman lewat karyanya.

  • Memberikan Kesempatan pada Anak untuk Bonding

Seni bisa membantu melancarkan komunikasi dan ikatan antara anak-anak meski mereka tak saling mengenal atau memiliki perbedaan minat.

Dengan menghadirkan seni dalam sebuah kelompok kecil akan mengasah perilaku kooperatif pada anak dan memberikan kesempatan para mereka untuk mempraktekkannya dalam kehidupan sosial, seperti berbagi, bergiliran dan saling membantu.

  • Anak Mampu Membuat Keputusannya Sendiri

Saat anak-anak memilih jenis seni apa yang yang ia inginkan dan bahan-bahan apa saja yang mereka gunakan adalah kesempatan baginya untuk melatih otonomi serta meningkatkan keyakinan dalam menentukan keputusan. Lewat hal ini, mereka bisa mengungkapkan apa yang ia pikirkan atau rasakan.

  • Meningkatkan Konsentrasi dan Disiplin

Lewat kegiatan seni, si kecil dituntut untuk fokus menyelesaikan sesuatu supaya karyanya selesai dan menjadi sebuah karya yang indah. Di sini, anak harus patuh terhadap aturan, berkreasi, memperhatikan penjelasan dari guru, dan menyelesaikan karyanya hingga tuntas.

  • Mengasah Imajinasi

Dengan mempelajari seni, anak akan memiliki imajinasi baru yang bisa meningkatkan kreatifitasnya. Hal ini diperoleh saat mereka mewarnai, menggambar, mengecat, menggunting, atau membuat sebuah karya dari tanah liat.

Selain berbagai manfaat di atas, kegiatan seni juga bisa menjadi aktivitas yang menyenangkan saat Anda ingin meluangkan waktu bersama anak. Seni juga bagus untuk mengasah perkembangan motorik anak.

 

Baca juga: Bangun Kecerdasan Sosial Sejak Dini, Bunda Bisa Terapkan Ini

 

Itulah rangkuman beberapa manfaat seni bagi anak. Jadi, tidak ada salahnya kalau Anda mulai memperkenalkan seni sejak mereka kecil karena baik untuk perkembangannya.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Yayasan

BLOG - 26 August 2020
3 Hal yang Harus Disiapkan Pelajar untuk Menyambu...

Yayasan

BLOG - 27 August 2020
Cara Mendidik Anak Agar Mampu Memecahkan Masalah
Dengan cara mendidik yang benar anak-anak akan be...

Yayasan

BLOG - 28 August 2020
Inilah Pendapat Ahli Epidemiologi tentang Pembuka...
Menurut ahli epidemiologi, Bapak Iqbal Elyazar, d...

Yayasan

BLOG - 31 August 2020
SMK PENABUR Bandung Sekolah Favorit dengan Berbag...
Itulah berbagai program pembelajaran dari Sekolah...

Yayasan

BLOG - 01 September 2020
Pilih Sekolah Terbaik untuk Masa Depan Anak, Apa ...
Pendidikan anak merupakan hal terpenting yang har...

Yayasan

BLOG - 02 September 2020
Tips Mengajarkan Kemandirian pada Anak Sejak Dini

Yayasan

BLOG - 14 September 2020
SMPK BPK PENABUR Ajak Siswa Belajar Jurnalistik
Dengan adanya kegiatan ekstrakurikuler jurnalisti...

Yayasan

BLOG - 15 September 2020
Sekolah Terbaik BPK PENABUR Punya Tantangan Untuk...
Dengan adanya keinginan memperluas pelayanan, BPK...

Yayasan

BLOG - 16 September 2020
Pentingnya Memiliki Dana Darurat Bagi Pelajar dan...
Semua anak muda penting untuk memiliki dana darur...

Yayasan

BLOG - 17 September 2020
Orang Tua dan Masyarakat Jadi Kunci Sukses untuk ...
Dengan melibatkan peran orang tua dan masyarakat,...

Yayasan

BLOG - 22 October 2020
Ketua Umum BPK PENABUR: Revolusi Industri 4.0 Tid...

Yayasan

BLOG - 23 October 2020
Berani Berubah dari dalam Diri untuk Indonesia ya...
Berani berubah dengan aksi kepedulian yang dilaku...

Yayasan

BLOG - 30 October 2020
Strategi Fleksibel Agar Anak Rajin Belajar di Rum...
Dalam mendukung anak belajar, selain memilih seko...

Yayasan

BLOG - 02 November 2020
Cara Membantu Anak Memulai dengan Baik di Sekolah...
Meskipun anak masuk di sekolah Kristen terbaik at...

Yayasan

BLOG - 03 November 2020
8 Cara Mencegah Masalah Perilaku pada Anak Usia S...
Bukan hanya sekolah terbaik yang dibutuhkan oleh ...

Yayasan

BLOG - 16 November 2020
4 Langkah Mengubah Mental Anak Saat Usia Sekolah ...

Yayasan

BLOG - 30 November 2020
5 Cara Mengatasi Anak yang Berani pada Orang Lain
Meskipun anak sudah masuk di sekolah terbaik, seb...

Yayasan

BLOG - 01 December 2020
7 Cara untuk Menjaga Agar Si Kecil Tetap Termotiv...
Melalui cara belajar virtual yang tepat si kecil ...

Yayasan

BLOG - 02 December 2020
Yuk, Bantu Anak Anda Menjadi Lebih Teratur
Perlu diingat bahwa mengajarkan anak menjadi tero...

Yayasan

BLOG - 03 December 2020
5 Materi Preschool untuk Anak yang Bisa Diajarkan...
Sebagai orang tua Anda harus mempersiapkan anak b...

Yayasan

BLOG - 04 December 2020
4 Cara Kecil Membangun Keterampilan Sosial Anak d...

Yayasan

BLOG - 07 December 2020
4 Cara Menghibur Anak Anda Tanpa Kata-kata
Menghibur anak-anak bukan hal mudah namun akan se...

Yayasan

BLOG - 21 December 2020
3 Ide Pola Asuh Anak Secara Positif yang Harus Di...
Sekolah terbaik hanya sebagai penunjang, Anda yan...

Yayasan

BLOG - 12 January 2021
Tips agar transisi TK ke Sekolah Dasar Berjalan L...
Tak hanya menyandang sebagai sekolah dasar terbai...

Yayasan

BLOG - 13 January 2021
Mengenal Berbagai Tipe Kecerdasan anak Ketika Ber...
Meskipun tipe kecerdasan pada anak berkembang sec...

Yayasan

BLOG - 22 January 2021
5 Manipulasi Matematika Terbaik yang Bisa Diajark...

Yayasan

BLOG - 29 January 2021
5 Langkah Memilih Sekolah Terbaik untuk Anak yang...
Ada beberapa tips dalam memilih dan mensurvei sek...

Yayasan

BLOG - 03 February 2021
5 Cara Mendorong Anak Agar Punya Prestasi di Seko...
Selain sekolah terbaik orang tua juga berperan pe...

Yayasan

BLOG - 18 February 2021
5 Tips Belajar untuk Menghadapi Ulangan Matematika
Metode belajar matematika mungkin sudah pernah di...

Yayasan

BLOG - 19 February 2021
5 Hal Mempersiapkan Mental Anak Ketika Harus Pind...
Meskipun harus berpindah ke sekolah baru, namun b...

Yayasan

BLOG - 22 February 2021
4 Macam Kurikulum yang Bisa Menjadi Pertimbangan ...

Yayasan

BLOG - 03 March 2021
Pemerintah Resmi Hapus Ujian Nasional 2021, Begin...
Meskipun ujian nasional resmi dihapus demi menceg...

Yayasan

BLOG - 05 March 2021
Berapa Lama kah Idealnya Anak Menjalani Pendidika...
Pastikan para orangtua mendaftarkan anak di Sekol...

Yayasan

BLOG - 08 March 2021
5 Hal Sederhana yang Bisa Anda Terapkan untuk Men...
Setiap sekolah terbaik umumnya memiliki guru yang...

Yayasan

BLOG - 09 March 2021
4 Cara Cerdas Agar Anak Belajar Berhitung dengan ...
Pembelajaran berhitung akan anak dapatkan ketika ...

Yayasan

BLOG - 10 March 2021
Terapkan Lima Hal Ini dalam Meredam Kekerasan di ...

Yayasan

BLOG - 11 March 2021
Peranan Orang Tua Sebagai Model Pembelajaran bagi...
Meskipun seorang anak telah masuk di sekolah terb...

Yayasan

BLOG - 17 March 2021
5 Alasan Penting Mengapa Orangtua Tak Perlu Memba...
Selain memasukan anak di sekolah terbaik, tugas o...

Yayasan

BLOG - 18 March 2021
Pentingnya Membangun Karakter Jujur Pada Anak Sej...
Membangun karakter jujur pada anak sering kali di...

Yayasan

BLOG - 19 March 2021
Bagaimana Manajemen Waktu yang Baik untuk Anak Us...
Menerapkan manajemen waktu di usia sekolah sangat...

Yayasan

BLOG - 24 March 2021
Permainan Tradisional yang Bisa Menjadi Metode un...

Yayasan

BLOG - 25 March 2021
Mengenal Metode Montessori yang Terkenal di Dunia...
Dengan metode Montessori si kecil bisa banyak bel...

Yayasan

BLOG - 06 April 2021
Hari Pertama Anak Masuk Sekolah TK di Masa Pandem...
Ada beberapa persiapan yang bisa orang tua siapka...

Yayasan

BLOG - 05 April 2021
Tips Agar Anak Tidak Malas Berangkat Sekolah di H...
Sebagai orang tua sudah sepatutnya memberikan sem...

Yayasan

BLOG - 07 April 2021
Daftar Hak dan Kewajiban Anak di Sekolah yang Har...
Ada beberapa hak dan kewajiban seorang siswa di s...

Yayasan

BLOG - 08 April 2021
7 Kebiasaan Baik yang Patut Diajarkan Sebelum si ...

Yayasan

BLOG - 09 April 2021
5 Cara Efektif Mengajarkan Anak Sekolah Tentang U...
Sebagai orang tua, anda juga bisa memberikan pand...

Yayasan

BLOG - 12 April 2021
Teruntuk Anak SMA, Ini Tips Agar Tetap Semangat M...
Sekolah SMA adalah masa dimana proses pendewasaan...

Yayasan

BLOG - 13 April 2021
Pentingnya Meningkatkan Kemampuan Anak dalam Berk...
Selain mengandalkan guru-guru di sekolah terbaik,...

Yayasan

BLOG - 14 April 2021
Jenjang Pendidikan Anak dan Cara Memilih Sekolah ...
Memilih sekolah terbaik untuk anak tidaklah mudah...