KEGIATAN PEMBIASAAN : APRESIASI SENI

Berita Lainnya - 27 February 2023

Salah satu bentuk kegiatan pembiasan yang dilakukan di SMAK Tirtamarta-BPK Penabur adalah apresiasi seni. Kegiatan ini bertujuan untuk memfasilitasi siswa-siswi SMAK Tirtamarta-BPK Penabur dalam menyalurkan bakat dan minat mereka dalam bidang seni. Kegiatan ini dilakukan sebulan sekali pada hari Senin secara sederhana tapi penuh makna di Hall Sekolah Tirtamarta-BPK Penabur.

 

Setiap kelas akan menampilkan kemampuan, bakatnya sebagai talenta anugerah Tuhan di depan teman- temannya seperti dance, band, solo vocal, karya seni rupa dan lain sebagainya sehingga dapat meningkatkan percaya diri siswa dan memotivasi teman- temannya untuk berani dalam menggali kemampuan bakatnya. Selalu semangat ya anak-anak SMAK Tirtamarta-BPK Penabur....Berikan yang terbaik untuk kemuliaan Tuhan. GBU

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Artikel - 25 November 2024
Pahlawan Tak Berjasa
Artikel - 06 November 2024
PERILAKU MEMILAH SAMPAH di INDONESIA dan JERMAN
Terdapat berbagai macam permasalahan ling...
Artikel - 02 December 2024
SABAR MENANTI - DAILY DEVOTION
“Tuhan tidak lambat menepati janji-Nya, sekalipun...
Artikel - 03 December 2024
BERKATILAH KELUARGAKU - DAILY DEVOTION
“Berkenanlah kiranya memberkati keluarga hamba-Mu...
Artikel - 04 December 2024
ORANG BEBAL - DAILY DEVOTION
“Pada waktu penghakiman, orang-orang Niniwe akan ...
Artikel - 16 January 2025
SALING MENGASIHI DAN MENGHORMATI - DAILY DEVOTION
Artikel - 17 January 2025
"AKU BAIK-BAIK SAJA" - DAILY DEVOTION
"Janganlah tiap-tiap orang hanya memperhatikan ke...
Artikel - 20 January 2025
DIMULAI DARI DIRI SENDIRI - DAILY DEVOTION
“Sedapat-dapatnya, kalau hal itu bergantung padam...
Artikel - 21 January 2025
HIDUP SEBAGAI ORANG BENAR DAN JUJUR - DAILY DEVOT...
“Hendaklah orang benar bersukacita karena TUHAN d...
Artikel - 22 January 2025
SUMBER PERTENGKARAN - DAILY DEVOTION
“Dari mana datangnya perkelahian dan pertengkaran...
Artikel - 21 February 2025
MURID YANG BERSEDIA DIUBAHKAN - DAILY DEVOTION
Artikel - 24 February 2025
DIA HANYA SEJAUH DOA - DAILY DEVOTION
“TUHAN dekat pada setiap orang yang berseru kepad...
Artikel - 25 February 2025
PERGAULAN YANG BENAR - DAILY DEVOTION
“Berbahagialah orang yang tidak berjalan menurut ...
Artikel - 26 February 2025
TETAP TANGGUH SAAT LEMAH - DAILY DEVOTION
“Karena itu, aku senang dan rela di dalam kelemah...
Artikel - 27 February 2025
BELAJAR MENJADI BIJAK - DAILY DEVOTION
“Arahkanlah telingamu dan dengarkanlah perkataan ...
Artikel - 09 April 2025
BUANG JAUH-JAUH - DAILY DEVOTION
Artikel - 10 April 2025
RUMAH BERSAMA - DAILY DEVOTION
“Kerajaan itu seumpama biji sesawi yang diambil d...
Artikel - 11 April 2025
ADAKAH YANG BISA DIBANTU? - DAILY DEVOTION
"Apa yang kau kehendaki supaya Aku perbuat bagimu...
Artikel - 14 April 2025
ALLAH YANG MENDENGAR - DAILY DEVOTION
“Pasanglah telinga kepada doaku, ya TUHAN, dan pe...
Artikel - 15 April 2025
ROH YANG MEMBANGKITKAN - DAILY DEVOTION
“Sebab, Allah memberikan kepada kita bukan roh ke...
Artikel - 20 May 2025
BERANI MENYUARAKAN KEBENARAN - DAILY DEVOTION
Artikel - 21 May 2025
BUATLAH AKU MENGERTI - DAILY DEVOTION
“Tangan-Mu telah menjadikan dan membentuk aku, be...
Artikel - 22 May 2025
PERKATAAN YANG LEMAH LEMBUT - DAILY DEVOTION
“Jawaban yang lemah lembut meredakan kegeraman, t...
Artikel - 23 May 2025
SATU ORANG, SATU TALENTA - DAILY DEVOTION
“Di Yope ada seorang murid perempuan bernama Tabi...
Artikel - 26 May 2025
ALLAH YANG MEMBERKATI - DAILY DEVOTION
“Sia-sialah kamu bangun pagi-pagi dan baru berist...

Choose Your School

GO