Tuhan Tahu Apa yang Kita Butuhkan dan Mencukupkan

Berita Lainnya - 20 December 2023

 

Tuhan, Sang Pencipta, memiliki pengetahuan yang sempurna tentang setiap individu dan keadaannya. Meskipun kita mungkin tidak selalu memahami arah atau maksud di balik setiap peristiwa, namun Tuhan mengetahui apa yang terbaik bagi kita. Ia memberikan ketenangan dan harapan.

 

Dalam setiap perjalanan hidup, kita mengalami berbagai tantangan, kegembiraan, dan kekecewaan. Kita harus yakin, Tuhan mencukupkan setiap kebutuhan kita dan memberikan keberanian untuk menghadapi masa sulit serta bersyukur pada saat-saat bahagia. Inilah kasih dan perhatian Allah yang tak terbatas.

 

Meski demikian, tidak berarti kita boleh mengabaikan tugas dan tanggung jawab kita. Sebaliknya, hal itu memperkuat tekad kita untuk bertindak dengan penuh kebaikan dan kebijaksanaan, sambil memahami bahwa hasil akhirnya ada dalam rancangan Tuhan.

 

Oleh karena itu, kita perlu terus doa kepada Tuhan sebagai bentuk komunikasi dengan-Nya dan menyatakan kebutuhan kita. Doa juga menjadi sarana kita untuk menerima petunjuk dan kekuatan yang diperlukan dalam menghadapi berbagai situasi.

 

Ketika kita percaya bahwa Tuhan mengetahui apa yang kita butuhkan dan mencukupkan maka nilai-nilai seperti kesabaran, ketekunan, dan rasa syukur akan tumbuh beriringan. Hal ini juga membuat kita hidup dengan penuh harapan dan kepercayaan bahwa, pada akhirnya, segala sesuatu akan mencapai puncaknya sesuai dengan kebijaksanaan Allah.

Berita Lainnya - 27 September 2024
Dalam Setiap Perjuangan Mengikuti dan Melayani Tu...
Berita Lainnya - 26 September 2024
Dunia Terlihat Menarik Tetapi Banyak Jebakan
Dunia Terlihat Menarik Tetapi Banyak Jebakan
Berita Lainnya - 25 September 2024
Tidak Memberikan Peringatan kepada Orang Terkasih...
Tidak Memberikan Peringatan kepada Orang Terkasih...
Berita Lainnya - 24 September 2024
Menjadi Saksi Kristus yang Tidak Omong Kosong tet...
Menjadi Saksi Kristus yang Tidak Omong Kosong tet...
Berita Lainnya - 23 September 2024
Keluar dari Zona Nyaman dan Menghadapi Tantangan ...
Keluar dari Zona Nyaman dan Menghadapi Tantangan ...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Kristus adalah Allah yang Hidup dan Berkuasa atas...
Berita Lainnya - 10 March 2024
Turut Berdukacita atas Berpulang ke Rumah Bapa di...
Turut Berdukacita atas Berpulang ke Rumah Bapa di...
Berita Lainnya - 10 March 2024
Resensi Buku: Ayahku Bukan Pembohong
Resensi Buku: Ayahku Bukan Pembohong
Berita Lainnya - 16 March 2024
Resensi Buku: Kisah Enam Kunang-Kunang
Resensi Buku: Kisah Enam Kunang-Kunang
Berita Lainnya - 31 March 2024
Happy Easter Day 2024
Happy Easter Day 2024
Berita Lainnya - 10 December 2023
Renungan Bakti Sosial Natal Siswa: Benarkah Kita ...
Berita Lainnya - 12 December 2023
Taat kepada Tuhan dengan Sepenuh Hati dalam Segal...
Taat kepada Tuhan dengan Sepenuh Hati dalam Segal...
Berita Lainnya - 11 December 2023
Bersyukur kepada Tuhan Sepanjang Hari karena Tuha...
Bersyukur kepada Tuhan Sepanjang Hari karena Tuha...
Berita Lainnya - 06 December 2023
Sekilas Cerita Sejarah Kemaritiman Cirebon
Sekilas Cerita Sejarah Kemaritiman Cirebon
Berita Lainnya - 04 December 2023
KRI Dewa Ruci: Simbol Kerja Sama yang Baik
KRI Dewa Ruci: Simbol Kerja Sama yang Baik
Berita Lainnya - 01 August 2023
Lord, I need to You
Berita Lainnya - 31 July 2023
Karena Tuhan, Segala Tantangan Pasti dapat Kita L...
Karena Tuhan, Segala Tantangan Pasti dapat Kita L...
Berita Lainnya - 29 July 2023
Masuk 'circle'nya YESUS aja
Masuk 'circle'nya YESUS aja
Berita Lainnya - 28 July 2023
Dunia dapat Berubah , Tapi Kasih Tuhan Selalu Set...
Dunia dapat Berubah , Tapi Kasih Tuhan Selalu Set...
Berita Lainnya - 27 July 2023
God, Help Me Walk in Love, Peace, Freedom, Fulfil...
God, Help Me Walk in Love, Peace, Freedom, Fulfil...
Berita Lainnya - 21 April 2021
Selidikilah Aku ya Alllah
Berita Lainnya - 05 April 2021
Jadikan Aku Rendah Hati
Berita Lainnya - 16 March 2021
Disiplin dalam Berdoa
Berita Lainnya - 10 March 2021
Merenungkan Ketetapan-Ketetapan Firman Tuhan
Berita Lainnya - 16 February 2021
Mengasihi Sesama

Choose Your School

GO