Pojok Best : Kendalikan Diri Demi Kebaikan

Berita Lainnya - 09 August 2023

Penulis : Chesya Valencia

Editor: Nunut Dumariana Simanjuntak

 

 

Halo, Sobat AKJ!

Di sini ada yang tahu apa itu pengendalian diri? Jika dari kalian ada yang belum tahu, yuk kita kupas tuntas.

Pengendalian diri artinya kemampuan kita untuk menahan, mengendalikan diri, dan tidak mudah terpengaruh oleh apapun. Bila kita tidak mampu mengendalikan diri, akan ada banyak hal yang dapat mengendalikan kita dan menghancurkan kita secara perlahan, seperti kota yang dibobol dan dibiarkan tanpa tembok. Selain itu, kita pun akan mudah mengambil keputusan yang salah, dikuasai oleh banyak godaan, dan tentunya perlahan-lahan hidup kita akan hancur.

 

Lalu, bagaimana cara agar kita dapat mengendalikan diri supaya tidak mudah dipengaruhi orang lain? Berikut beberapa tips untuk mengendalikan diri.

1. Tingkatkan kesadaran pada diri kita.

Dengan adanya kesadaran, kita tidak akan mudah terpengaruh dengan apapun. Contohnya, ketika seseorang mendengar ucapan orang lain yang membuatnya terpengaruh, itu sebetulnya disebabkan oleh kurangnya kesadaran. Orang itu tidak sadar bahwa apa yang ia dengar belum tentu benar, tapi ia percaya begitu saja dengan perkataan orang lain. Maka dari itu, kita harus meningkatkan kesadaran pada diri kita supaya tidak mudah dipengaruhi orang lain.

 

2. Tahan emosi.

Emosi bisa kita utarakan, tetapi kita harus mengekspresikan emosi dengan cara, alasan, tempat, dan waktu yang tepat. Jika kita berada di situasi yang tidak tepat untuk mengekspresikan emosi, maka lebih baik untuk menangkan diri terlebih dahulu supaya kita tidak melakukan sesuatu di luar kehendak kita.

 

3. Pikirkan dampak yang akan terjadi.

Jika kita ingin melakukan sesuatu, kita harus memikirkan dampak yang akan terjadi. Misalnya, bila kita sangat suka junk food, seharusnya kita juga memikirkan dampaknya bagi kesehatan. Cari tahu keuntungan dan kerugian memakan junk food. Dengan mengetahui dampaknya, kita pasti akan berpikir dan mencoba mengendalikan diri supaya tidak sering mengonsumsi junk food.

 

Nah, itulah beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk mengendalikan diri. Tidak ada ruginya kita belajar untuk mengendalikan diri, apalagi hal ini demi kebaikan kita sendiri. Sebagai manusia yang dikasihi Tuhan, kita harus mampu melakukan hal ini ya, Sobat AKJ! 

 

 



Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 July 2021
Kepedulian dan Kolaborasi dalam PLS Angkatan ke-5...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 July 2021
HUT Ke-71 BPK PENABUR, Ucapan dari SMAK PENABUR K...
Dirgahayu ke-71 BPK PENABUR. Berani Berubah, Berb...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 July 2021
Pengumuman Kelas Angkatan ke-5 SMAK PENABUR Kota ...
Angkatan ke-5 SMAK PENABUR Kota Jababeka dibagi m...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 July 2021
Program Istimewa "Last Minutes Call" Beri Kesempa...
Masih ada kesempatan untuk bergabung bersama kelu...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 July 2021
“Kuatkan dan Teguhkanlah Hatimu” Pesan dalam Ibad...
Senin 12 Juli 2021, SMAK PENABUR Kota Jababeka me...
Berita Lainnya - 10 September 2020
Pojok BEST: Jadi Generasi Tangguh
Berita Lainnya - 10 September 2020
Kegiatan Ekstrakurikuler SMAK PENABUR Kota Jababe...
Berita Lainnya - 11 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Belajar dari Kesetiaan Ayub
Berita Lainnya - 16 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Setia dalam Melayani
Berita Lainnya - 05 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Lawan Covid-19
Berita Lainnya - 11 September 2022
Pojok Best : Kasih dan Setia
Berita Lainnya - 12 September 2022
Pojok Best: Cara "Membeli" Loyalitas
Bahasa Indonesia (KBBI), Loyalitas diartikan seba...
Berita Lainnya - 13 September 2022
Pojok Best : SUDAHKAH KITA BERMURAH HATI?
Pojok Best : SUDAHKAH KITA BERMURAH HATI?
Berita Lainnya - 14 September 2022
Pojok Best : Loyal atau Royal?
Loyal atau Royal?
Berita Lainnya - 15 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan Pada Janji
Terkadang, kesetiaan yang telah seseorang miliki ...
Berita Lainnya - 23 May 2023
Caring moment: Saling Membantu
Berita Lainnya - 24 May 2023
Pojok Best : Tips Tetap Tangguh Menghadapi Masalah
Oleh karena itu, berikut adalah tips agar kita te...
Berita Lainnya - 24 May 2023
Caring Moment: Berbuat Baik Itu Indah
Berbuat baik itu tidaklah untuk mendapatkan sebua...
Berita Lainnya - 25 May 2023
Pojok Best : Pengharapan
Jadi marilah kita berbagi pengalaman untuk kebaik...
Berita Lainnya - 25 May 2023
Caring Moment: Berbagi itu sangat Indah
Sejak kecil, saya suka berbagi terhadap sesama. S...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Gerakan Anti Bullying di Lingku...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Dampak Penggunaan Handphone dal...
Cerita Sobat AKJ: Dampak Penggunaan Handphone dal...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Multitasking Efektif atau Tidak?
Cerita Sobat AKJ: Multitasking Efektif atau Tidak?
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Kebersihan Lingkungan Tanggung ...
Cerita Sobat AKJ: Kebersihan Lingkungan Tanggung ...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor

Choose Your School

GO