Menumbuhkan Karakter Entrepreneur melalui Entrepreneurship Selecta 2023

Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 March 2023

 

SMAK 2 PENABUR Jakarta melaksanakan kegiatan Entrepreneurship Selecta 2023 pada Kamis (02/03). Kegiatan ini merupakan kegiatan yang rutin diadakan setiap tahun sebagai salah satu bentuk realisasi penerapan ciri khas SMAK 2 PENABUR Jakarta, yaitu sekolah entrepreneurship. Setelah 2 tahun sebelumnya dilaksanakan secara online, tahun ini kegiatan tersebut dapat terselenggara secara onsite. Adapun tema kegiatan pada tahun ini adalah Successful Gen-Z Entrepreneur.

Kegiatan ini dibuka oleh Ibu Kristina Tarigan selaku kepala SMAK 2 PENABUR Jakarta dan didampingi oleh para stakeholder, Pak Dayat selaku Pengawas Sekolah dan Ibu Budiasih selaku Ketua Komite Sekolah. Selain itu, turut mendampingi pula saat pembukaan acara, Pak Suskha Maranatha selaku wakil kepala sekolah bidang kurikulum dan Ibu Magdalena selaku ketua pelaksana kegiatan ini. Setelah itu, acara dilanjutkan dengan penampilan modern dance dari siswa/siswa bertalenta SMAK 2 PENABUR Jakarta.

Acara utama dalam Entrepreneurship Selecta 2023 terdiri atas seminar motivasi dan kapita selekta. Sesi seminar motivasi 1 disampaikan oleh Bapak Ken Handersen yang merupakan seorang Founder of Gatherich and Qualified Wealth  Planner. Sedangkan seminar motivasi 2 disampaikan oleh Ryan Filbert yang merupakan seorang Tokoh Inspiratif Pasar Modal oleh Pak Joko Widodo. Bapak Ken Handersen dan Bapak Ryan Filbert merupakan alumni SMAK 2 PENABUR Jakarta.

Setelah mendengarkan seminar motivasi, para siswa melanjutkan kegiatan dengan mengikuti kelas workshop dalam kapita selecta. Total ada 13 workshop yang disediakan, meliputi pembuatan shibori, tata cara menjadi event of organizer, pembuatan hampers kue tradisional, painting totebag, master of ceremony, cake & decorating, catering masakan Manado, pembuatan fruit oat sereal, fotografi, merangkai bunga, membuat connector masker, voice over, dan panen order dari Marketplace. Melalui kelas workshop ini diharapkan semakin menambah wawasan siswa/ siswi dan menstimulan untuk menemukan peluang usaha yang menjanjikan. Besar harapannya semoga melalui kegiatan seminar dan workshop dalam Entrepreneurship Selecta 2023 akan semakin menambah munculnya entrepreneur-entrepreneur muda dari SMAK 2 PENABUR Jakarta.

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 24 August 2023
Perjuangan perempuan mendapatkan pendidikan | Oli...
Berita Lainnya - 31 August 2023
Benazir Bhutto dan Ekstremisme Beragama |
Sejarah yang terus bergulir membawa Indonesia men...
Berita Lainnya - 08 August 2023
SEGUDANG MANFAAT MENGKONSUMSI APEL HIJAU
Apel hijau adalah jenis buah apel yang dikenal de...
Berita Lainnya - 16 August 2023
Menjinakkan Monkey Mind; Pelajar Harus Tahu Ini!
Dalam konteks meditasi dan praktik spiritual, "mo...
Berita Lainnya - 21 September 2023
Gentrifikasi: Melihat Fenomena Perubahan Kota di ...
Gentrifikasi adalah sebuah fenomena sosial dan ek...
Berita Lainnya - 15 November 2024
Yakin Kalau Itu Hasil Jerih Payahmu? Yang Ada Pad...
Berita Lainnya - 02 November 2024
Prinsip Gruen Transfer. Jangan-Jangan Selama Ini ...
Jadi, menurut riset, disimpulkan bahwa suasana ya...
Berita Lainnya - 09 November 2024
The Real History of Yasuke, Japan’s First Black S...
Ada beberapa catatan yang menunjukkan bahwa dia m...
Berita Lainnya - 05 October 2024
Berbahagialah Orang yang Mendengar Firman Tuhan d...
Oleh karenanya iman akan timbul dengan kita mende...
Berita Lainnya - 31 October 2024
RESENSI: YOU ARE THE PLACEBO
Buku dengan 404 halaman ini merupakan bacaan yang...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 April 2023
Perayaan Paskah 2023 "Kebangkitan-Nya Memberanika...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 April 2023
Kebangkitan-Nya Memberanikanku Melangkah dalam Ke...
Selamat Paskah 2023! Semoga kebahagiaan dan damai...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 April 2023
Selamat Memperingati Jumat Agung 2023
Semoga kita selalu diberkati dan dipenuhi dengan ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 April 2023
Ibadah dan Perayaan Paskah 2023 SMAK 2 PENABUR Ja...
Pada Selasa (11/04) SMAK 2 PENABUR Jakarta melaks...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 April 2023
Berbagi Kasih Paskah bersama Saudara Panti Asuhan...
SMAK 2 PENABUR Jakarta melalui perwakilan OSIS me...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2023
Juara 3 Story Telling Olimpiade Pariwisata 2023 ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 November 2023
Pelatihan Peer Education Kesehatan Jenjang SLTAK ...
Perwakilan siswa/i SMAK 2 PENABUR Jakarta mengiku...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 November 2023
Pengukuhan Anggota PMR Angkatan ke-16 SMAK 2 Pena...
Pengukuhan Anggota PMR Angkatan ke-16 SMAK 2 Pena...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 November 2023
SELAMAT HARI PAHLAWAN 2023
Siapapun bisa menjadi pahlawan bagi diri sendiri,...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 November 2023
Juara 3 Mobile Legend di SMAK 4 PENABUR Jakarta
Selamat kepada tim Esport SMAK 2 Penabur Jakarta,...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 July 2024
PUMPING MOTIVATION
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 July 2024
Ibadah & perayaan Hut ke-74 BPK PENABUR
Ibadah & perayaan Hut ke-74 BPK PENABUR Pada tan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 July 2024
PUMPING MOTIVATION “The Keys to success: Developi...
PUMPING MOTIVATION “The Keys to success: Developi...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 July 2024
SELAMAT HARI ANAK NASIONAL 2024
SELAMAT HARI ANAK NASIONAL 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 July 2024
SELAMAT LHERYN LULUS JALUR PTN JALUR MANDIRI 2024
SELAMAT LHERYN LULUS JALUR PTN JALUR MANDIRI

Choose Your School

GO