Sekolah Kristen BPK PENABUR Terbaik & Favorit di Jakarta

Keren! Siswa SDK 10 PENABUR Boyong Medali Perak PON XXI 2024

Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 October 2024

Meski memiliki postur badan kecil dan usia yang p...

Read More
Sekolah Kristen BPK PENABUR Terbaik & Favorit di Jakarta

Kevin Adi Senjaya, Siswa Perantau dari SMAK PENABUR Gading Serpong Satu Ini Berhasil Raih Medali Emas di IMO ke 65

Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 July 2024

Kevin Adi Senjaya, peserta didik Brilliant Class ...

Read More
Sekolah Kristen BPK PENABUR Terbaik & Favorit di Jakarta

Melangkah Pasti Menjadi Pramuka Penegak Garuda

Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 August 2024

Kakak kelas yang berbaris rapi mengenakan seragam...

Read More

Perdana Gelar STEAM Festival, SPK SMAK PENABUR Kelapa Gading Pamerkan Karya Inovatif Siswa

Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 February 2023

Siswa SPK SMAK PENABUR Kelapa Gading Memamerkan Hasil Karya Inovatif dalam STEAM FESTIVAL 2023

 

SPK SMAK PENABUR Kelapa Gading menggelar STEAM Festival (Science, Technology, Engineering, Art, and Mathematics) untuk pertama kalinya. STEAM Festival 2023 yang berkolaborasi dengan ECA Robotics berlangsung pada  3 Februari 2023, pukul 10.00-13.30 WIB.

 

STEAM Festival menjadi ajang untuk menampilkan proyek inovatif siswa kelas XII SPK SMAK PENABUR Kelapa Gading. Kegiatan ini sekaligus sebagai implementasi dari semua pengetahuan hasil belajar selama di sekolah dengan berbagai disiplin ilmu yang terintegrasi, yaitu Biologi, Fisika, Kimia, Teknologi, Teknik, Seni, dan Matematika. Terdapat 37 stan pameran hasil karya yang sudah disiapkan siswa secara individu maupun kelompok.

 

“STEAM Festival merupakan bentuk penghargaan terhadap proyek yang dibuat siswa agar dapat dilihat oleh banyak orang, seperti siswa, orang tua, guru, maupun pihak luar. Siswa dilatih menjadi saintis muda yang dapat mengaplikasikan teori ke dalam kehidupan nyata, sehingga kompetensi siswa abad 21, Creative Thinking, Critical Thinking and Problem Solving, Communication, dan Collaboration semakin terasah. Jadi, minat, bakat, dan karir siswa dalam bidang sains, seni, maupun bisnis turut berkembang.” jelas Norbertus Krisnu Prabowo, guru kimia SPK SMAK PENABUR Kelapa Gading dan pendamping siswa dalam STEAM Festival.

 

Pada STEAM Festival, siswa diajak untuk menganalisis berbagai persoalan yang ditemukan di sekitar mereka. Setelah itu, siswa diberikan waktu menjawab persoalan tersebut lewat hasil diskusi dengan teman, guru, dan membaca berbagai jurnal sains. Selanjutnya, siswa melakukan percobaan berulang hingga menghasilkan produk yang baik.

 

 

Dari raket yang patah hingga meraih hak cipta  

Richard Octavhian Halim dan Sean Vyan, siswa kelas XII SPK SMAK PENABUR Kelapa Gading, pemegang Hak Cipta di Bidang Ilmu Pengetahuan, Seni, dan Sastra dari Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) tahun 2023 dengan judul penelitian “Alat Pembelajaran STEM-Black Mamba” mengatakan, pemanfaatan barang bekas untuk menghasilkan produk berkualitas bisa diterapkan dalam hal apapun. Alat ini digunakan sebagai media pembelajaran materi termokimia, gerak parabola proyektil, dan intensitas suara pada pelajaran fisika.

 

“Semua berawal dari kejadian di sekolah, saya diminta untuk membayar raket sekolah yang dipatahkan oleh teman saya. Saya berpikir bahwa sepertinya raket tersebut masih dapat dimanfaatkan kembali. Dari situ, saya ingat akan salah satu alat dari guru yaitu Black Mamba Prototype I dan mengembangkannya hingga berhasil menjadi Black Mamba.” tutur Richard.

 

Sejalan dengan hal tersebut, Tania Aurelia, siswa kelas XII SPK SMAK PENABUR Kelapa Gading, yang juga pemegang Hak Cipta di Bidang Ilmu Pengetahuan, Seni dan Sastra dari Kemenkumham tahun 2023 dengan judul penelitian “Research Proposal Understanding Lactose Intolerance & The Amount of Lactose in Certain Products: Bibliometric Analysis” berharap, agar lebih banyak siswa yang  berpartisipasi dalam STEAM Festival untuk membuat karya baru, tidak hanya untuk kepentingan tugas sekolah, tetapi bagi diri sendiri, sehingga bermanfaat bagi ilmu pengetahuan di masa depan.

 

 

STEAM Festival menarik minat siswa dan orang tua

STEAM Festival tidak hanya diikuti oleh siswa SPK SMAK PENABUR Kelapa Gading, tetapi juga siswa SPK SDK  PENABUR Kelapa Gading.

 

“Saya sangat menikmati acara ini karena bisa melihat banyak produk menarik dari kakak-kakak senior dan ikut mencoba beberapa alat yang dipamerkan.” kata Elaine Felicia Susanto, siswa kelas VI SPK SDK  PENABUR Kelapa Gading.

 

“Saya melihat banyak dari siswa yang kreatif, inovatif, dan punya semangat tinggi. Dulu anak-anak masih belum fasih dalam public speaking, tetapi dari kegiatan ini kemampuan mereka jadi semakin berkembang. Siswa diajarkan untuk memaparkan teori yang didapatkan di kelas dalam kehidupan nyata, ini merupakan hal yang bagus.” ujar Yuliana Yo, orang tua dari Maxwell Grant Yo, siswa SPK SDK  PENABUR Kelapa Gading, salah satu orang tua yang hadir dalam STEAM Festival.

 

Rangkaian kegiatan lainnya dari STEAM Festival adalah “Alumni Talk” yang menghadirkan Tamara Tango, alumni SPK SMAK PENABUR Kelapa Gading tahun 2015. Tamara merupakan dokter spesialis syaraf yang lulus dari Universitas Indonesia (UI) dan Newcastle University. Kemudian, Audrey Utoyo, alumni SPK SMAK PENABUR Kelapa Gading tahun 2015 yang saat ini menjadi  news anchor di TVRI World. Audrey lulus dari Seton Hall University dan Harvard University. Lalu, Jerrel Jefferson, alumni SPK SMAK PENABUR Kelapa Gading tahun 2018. Ia lulus dari William Angliss Institute Melbourne dan saat ini bekerja sebagai Direktur Kuliner di sebuah restoran di Sydney, Australia.

 

SPK SMAK PENABUR Kelapa Gading merupakan bagian dari BPK PENABUR Jakarta yang terus berkomitmen mempersiapkan peserta didik sesuai dengan perkembangan zaman, salah satunya melalui STEAM Festival. Hal ini bertujuan untuk menghasilkan profil lulusan BEST BPK PENABUR.

 

Be Tough, memiliki jati diri, spiritualitas, dan karakter kristiani yang utuh dan tangguh. Excel Worldwide, menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi, menguasai bahasa internasional dan memiliki jiwa kepemimpinan untuk tujuan positif. Share with Society, menghargai kemajemukan dan memiliki kepedulian sosial. Trust in God, memiliki sikap mengandalkan Tuhan dan menunjukkan sikap takut akan Tuhan dalam kehidupan keluarga, sekolah, gereja, dan masyarakat.

 

 

***

Mari bergabung di BPK PENABUR Jakarta https://psbjakarta.bpkpenabur.or.id

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 October 2024
Keren! Siswa SDK 10 PENABUR Boyong Medali Perak P...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 July 2024
Kevin Adi Senjaya, Siswa Perantau dari SMAK PENAB...
Kevin Adi Senjaya, peserta didik Brilliant Class ...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 August 2024
Melangkah Pasti Menjadi Pramuka Penegak Garuda
Kakak kelas yang berbaris rapi mengenakan seragam...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 December 2023
Tri-Award Holder The Duke of Edinburgh’s Internat...
His Royal Highness The Duke of Edinburgh's Intern...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 December 2023
Perwakilan BPK PENABUR Jakarta Terima Penghargaan...
Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI) memberikan pe...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 April 2023
190 Siswa SLTAK PENABUR Jakarta Lolos SNBP 2023, ...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2022
Membanggakan! Peserta Didik SLTAK PENABUR Jakarta...
Peserta didik SLTAK PENABUR Jakarta berhasil mera...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 October 2022
PENABUR Children Choir, Raih Prestasi Gemilang di...
PENABUR Children Choir (PCC) berhasil meraih meda...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 October 2022
Webinar DQ BPK PENABUR Jakarta, Ajak Orang Tua Be...
BPK PENABUR Jakarta sebagai lembaga pendidikan Kr...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 June 2020
Sharing Bersama BPK PENABUR Jakarta, Susan Tanoe:...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 May 2020
Menarik! Finalis Puteri Indonesia Sharing di Live...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 May 2020
BERIMAN: Berdoa, Inovasi, Motivasi, Aktivitas dan...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 May 2020
SMAK PENABUR Jakarta Lakukan Wisuda secara Daring

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 July 2020
Ketua BPK PENABUR Jakarta: Pilih Excellence atau ...
Dalam rangka memperingati hari ulang tahun (HUT) ...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 August 2020
Mark Soesanto, Menjadi Penyemangat Bagi Peserta D...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 August 2020
Obamaputralaris Naibaho, Tetap Semangat Liputan d...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 August 2020
Amanat Ketua BPK PENABUR Jakarta dalam Upacara Da...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 August 2020
Diikuti lebih dari 3000 Peserta Didik, Upacara Ke...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 August 2020
Generasi BEST, Profil Lulusan BPK PENABUR Jakarta

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 September 2020
Bina Iman Guru dan Karyawan SMPK PENABUR Jakarta:...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 October 2020
Direktorat PAUD Kemdikbud RI: Pola Pengasuhan Pos...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 October 2020
Cara Guru TKK PENABUR Jakarta Menguatkan Iman Pes...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 October 2020
Launching Buku Berani Berubah: Sepak Terjang BPK ...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 November 2020
Raih Piagam Penghargaan dari Kemendikbud di Hari ...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 November 2020
Berhasil Raih Piagam Penghargaan Kemendikbud, Ten...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 November 2020
Peserta Didik SMAK PENABUR Kota Wisata Bercerita ...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 November 2020
Berhasil Melalui Masa Sulit dan dapat Menjadi Ber...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 November 2020
Bertekad Menjadi Abdi Negara, Berkat Rasa Cinta T...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 November 2020
Ajak Anak Usia Dini Untuk Mau Berbagi, Peduli, da...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 December 2020
Berhasil Menghadapi Tantangan Untuk Berkuliah di ...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 December 2020
Berkolaborasi di dalam Lomba Peneliti Belia 2020,...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 December 2020
5 Manfaat Membangun Relasi dengan Anak Lewat Memb...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 December 2020
Peserta Didik BPK PENABUR Jakarta Berhasil Meraih...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 December 2020
Natal BPK PENABUR Jakarta 2020 Sebagai Momentum R...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 December 2020
Natal di Masa Pandemi, Kebersamaan dengan Keluarg...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 January 2021
5 Hal yang Perlu dipersiapkan Jelang Pembelajaran...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 January 2021
Pentingnya Yes Generation Memiliki Kemampuan Ente...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 January 2021
5 TIPS KERJA KELOMPOK DI MASA PEMBELAJARAN JARAK ...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 January 2021
Tips Agar Tetap Semangat PJJ di Musim Hujan

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 January 2021
Kiat Untuk Remaja Agar Semangat Tak Pudar di Masa...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 January 2021
Pembelajaran Jarak Jauh Masih Harus Berlangsung d...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 February 2021
5 Tips Agar Tetap Bersemangat di Hari Senin

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 February 2021
5 Cara Mengelola Kesehatan Mentalmu Selama Pembel...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 February 2021
5 Hal Menarik dari Majalah BEST Teens

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 March 2021
Tips Membangun Komunikasi yang Efektif dengan Ana...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 March 2021
Cerita PJJ Peserta Didik BPK PENABUR Jakarta

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 March 2021
Yuk, Persiapkan Dirimu Jelang Penilaian Tengah Se...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 March 2021
Berbagi Pengetahuan Melalui Lomba ‘Improving CSI ...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 March 2021
Communication Skill Merupakan Modal Utama Bagi Ka...

Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 March 2021
Ujian Praktik Online SMPK PENABUR Jakarta di Masa...