POJOK BEST: Mengapa Kita Harus Tekun?

Berita Lainnya - 21 October 2021

Ayat Alkitab tentang tekun berdoa dengan nilai be tough. (Revangga)

 

Penulis: Revangga (XI IPS) | Editor: Maria Fransisca



Beberapa dari kita pasti masih ada yang menanyakan “Apa itu ketekunan? Mengapa kita harus tekun? Apa manfaat dari ketekunan?” Dalam KBBI, ketekunan adalah berkeras hati dan sungguh-sungguh (bekerja, belajar, berusaha, dsb.). Lalu dalam Alkitab, ketekunan adalah keputusan atau ketetapan hati yang kuat untuk bersungguh-sungguh, rajin, dan tuntas dalam melalukan apa pun. 

 

Artinya sikap ketekunan adalah sikap yang diperlukan oleh semua orang karena ketekunan merupakan kunci kesuksesan jika kita ingin mencapai segala hal. Ketekunan sendiri memiliki manfaat yang sangat bagus, dengan memiliki sikap tekun kita tidak akan lagi bermalas-malasan dan bisa melakukan pekerjaan kita dengan sungguh-sungguh dan tidak mengalami kesulitan.

 

Dalam Alkitab bacaan Kolose 4:2 “Bertekunlah dalam doa dan dalam pada itu berjaga-jagalah sambil mengucap syukur” menjelaskan di saat kita berdoa, kita jangan hanya meminta apa yang kita butuhkan tetapi kita juga perlu mengucap syukur atas apa yang sudah kita terima dari Tuhan. Lalu, saat kita berdoa kita harus melakukannya dengan sungguh-sungguh dan jangan pernah lupa dan bosan untuk berdoa karena jika kita selalu berdoa dan mengucap syukur kepada Tuhan artinya kita semakin dekat dengan Tuhan dan doa kita akan dikabulkan. 



Berita Lainnya - 29 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: SETIA ITU MAHAL
Berita Lainnya - 14 October 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Kejujuran adalah Emas
Berita Lainnya - 08 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Kesetiaan adalah Kebiasaan
Berita Lainnya - 09 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Tuhan Lebih Besar dari Masala...
Berita Lainnya - 25 February 2020
Pojok Ruang PKBN2K: TUHAN ADALAH PERLINDUNGANKU
Berita Lainnya - 13 August 2022
Pojok Best : Semua Terjadi Karena Sebuah Alasan
Berita Lainnya - 14 August 2022
Pojok Best : Murah Hati Mendoakan Orang Lain
Kemurahan hati sejati adalah melakukan sesuatu ya...
Berita Lainnya - 15 August 2022
Pojok Best : Murah Hati Membawa Berkat
janganlah ragu untuk bermurah hati dengan sesama,...
Berita Lainnya - 16 August 2022
Pojok Best : SUDAHKAH KITA BERMURAH HATI
SUDAHKAH KITA BERMURAH HATI
Berita Lainnya - 17 August 2022
Sambutan Kepala SMAK PENABUR Kota Jababeka dalam ...
Sambutan Kepala SMAK PENABUR Kota Jababeka dalam ...
Berita Lainnya - 20 March 2023
Caring Moment: Berbagi Kebaikan
Berita Lainnya - 20 March 2023
Pojok Best : Senyum Membuat Hidupmu Lebih Indah
Seperti dikatakan dalam Amsal 17: 22: "Hati ya...
Berita Lainnya - 21 March 2023
Pojok Best : Rendah Hati Membawa Kebaikan, Kesomb...
kita diingatkan untuk tetap bersikap rendah hati....
Berita Lainnya - 21 March 2023
Caring Moment: Peduli dan Menolong Orang Lain
Saat caring moment, saya diajarkan untuk peduli d...
Berita Lainnya - 23 March 2023
Caring Moment: Memberi ke Panti Asuhan
Pengalaman ke panti asuhan membuat saya tersadar ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Semakin Kompak
Ceritaku di Character Building: Semakin Kompak
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Tiga Hari Yang Be...
Ceritaku di Character Building: Tiga Hari Yang Be...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Sopan San...
Ceritaku di Character Building: Belajar Sopan San...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bendera Kami Yang...
Ceritaku di Character Building: Bendera Kami Yang...
Berita Lainnya - 11 April 2024
Pojok Best : Perjalanan Menuju Kesuksesan
Berita Lainnya - 12 April 2024
Pojok Best : Lanjut Kuliah
Segala pilihan pasti memerlukan pengorbanan. Namu...
Berita Lainnya - 15 April 2024
Pojok Best : Kepentingan Diri Sendiri atau Orang ...
Kita telah menerima pengorbanan yang tak ternilai...
Berita Lainnya - 16 April 2024
Pojok Best : Melalui Pengorbanan, Perjuangan, dan...
Marilah kita menerima panggilan untuk mengorbanka...
Berita Lainnya - 04 April 2024
Pojok Best : Ikhlas Berkorban
Pengorbanan membutuhkan keikhlasan. Orang yang be...

Choose Your School

GO