PERTOLONGAN KITA - DAILY DEVOTION

Artikel - 27 September 2024

Ketika berada dalam kesulitan, seseorang akan mencari pertolongan kepada orang lain yang ia yakini dapat menolong dirinya. Seorang anak berseru, “Bu, tolong!” ketika ia mau mengambil sesuatu tetapi tidak mampu meraihnya. Seorang karyawan meminta tolong kepada rekannya yang handal di bidang IT ketika laptopnya bermasalah. Seorang pengendara menelpon bengkel langganannya saat mobil yang dikendarainya mogok di jalan. Minta tolong kepada yang lebih mampu dan berpengalaman adalah hal yang lumrah.

 

Sebagai orang percaya, kepada siapa kita meminta tolong? Atau, siapa sumber pertolongan kita? Pemazmur memberi jawab, “Pertolongan kita dalam nama TUHAN, yang menjadikan langit dan bumi.” Kalimat ini merupakan pengakuan dan keyakinan iman orang percaya bahwa sumber pertolongan dirinya hanyalah Allah, Pencipta langit dan bumi dan segala isinya. Hanya kepada Dialah kita patut berserah dan berharap di kala suka dan duka, senang ataupun susah. Pemazmur berkata, “TUHAN akan menjagai engkau, Ia di sampingmu untuk melindungi engkau. Ia melindungi engkau waktu engkau datang dan pergi, sekarang dan selama-lamanya.” (BIMK; Maz. 121:5,8).

 

Jika Allah adalah penolong kita, tidak perlu ada keraguan sedikit pun dalam diri kita. Sebab, Ia berjanji akan selalu menjaga dan melindungi di mana pun kita berada dan sampai kapan pun. Ketika saat ini kita berada kesulitan, mintalah pertolongan kepada-Nya! Allah pasti menolong. Ia akan menolong sesuai dengan cara dan waktu-Nya. Seringkali cara dan waktu Allah tidak sesuai dengan yang kita harapkan. Namun, mari kita terus percaya dan mengimani bahwa sumber pertolongan kita hanyalah Allah, Pencipta langit dan bumi. Bersandarlah dan berharaplah hanya kepada-Nya!

 

Tim Bina Iman Jenjang

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Artikel - 13 September 2024
IMAN YANG SEMPURNA - DAILY DEVOTION
Artikel - 17 September 2024
MENGOPTIMALKAN DIRI - DAILY DEVOTION
"Ada empat binatang yang kecil di bumi, tetapi sa...
Artikel - 18 September 2024
SALAH SIAPA - DAILY DEVOTION
“Mengapa engkau melihat serpihan kayu di mata sau...
Artikel - 19 September 2024
FIRMAN DAN IMAN - DAILY DEVOTION
“Namun, jawab perwira itu kepada-Nya, "Tuan, aku ...
Artikel - 20 September 2024
BERBUAH DAN BERHASIL - DAILY DEVOTION
“Ia seperti pohon, yang ditanam di tepi aliran a...
Artikel - 09 October 2024
PRIBADI BIJAK - DAILY DEVOTION
Artikel - 10 October 2024
TIDAK LARUT - DAILY DEVOTION
Kata Yefta kepada para tua-tua Gilead, “Baik, jik...
Artikel - 11 October 2024
PEMBAHARUAN BUDI - DAILY DEVOTION
“Janganlah menjadi serupa dengan dunia ini, tetap...
Artikel - 14 October 2024
LAKUKAN DENGAN SEGENAP HATI - DAILY DEVOTION
"Apa pun juga yang kamu perbuat, perbuatlah denga...
Artikel - 15 October 2024
JANGAN CURANG - DAILY DEVOTION
"Orang yang menabur kecurangan akan menuai bencan...
Artikel - 04 November 2024
ALLAH SANGGUP MENOLONG - DAILY DEVOTION
Artikel - 05 November 2024
ORANG YANG DAPAT DIPERCAYA - DAILY DEVOTION
“Jika raja menganggap baik dan berkenan kepada ha...
Artikel - 06 November 2024
BERHENTI MENGHAKIMI - DAILY DEVOTION
“Janganlah menghakimi, dan kamu pun tidak akan di...
Artikel - 07 November 2024
IMMANUEL - DAILY DEVOTION
Berfirmanlah TUHAN kepadanya, “Tetapi, Aku akan m...
Artikel - 08 November 2024
BERPULIH MENJADI CIPTAAN BARU - DAILY DEVOTION
“Jadi, siapa yang ada di dalam Kristus, ia adalah...
Artikel - 28 November 2024
KEKUATAN DALAM KETIDAKBERDAYAAN - DAILY DEVOTION
Artikel - 29 November 2024
JUJUR DAN BIJAKSANA - DAILY DEVOTION
Kata Yusuf kepada rakyat, “Pada hari ini aku tela...
Artikel - 25 November 2024
Pahlawan Tak Berjasa
Guru adalah salah satu sosok penting dalam kehidu...
Artikel - 06 November 2024
PERILAKU MEMILAH SAMPAH di INDONESIA dan JERMAN
Terdapat berbagai macam permasalahan ling...
Artikel - 02 December 2024
SABAR MENANTI - DAILY DEVOTION
“Tuhan tidak lambat menepati janji-Nya, sekalipun...
Artikel - 20 December 2024
AKAR ORANG BENAR - DAILY DEVOTION
Artikel - 23 December 2024
MARI BERDAMAI ! - DAILY DEVOTION
“Karena seluruh kepenuhan Allah berkenan tinggal ...
Artikel - 06 January 2025
AKU MEMBUTUHKAN ORANG LAIN - DAILY DEVOTION
“Jadi, mata tidak dapat berkata kepada tangan, “A...
Artikel - 07 January 2025
BEKERJA SAMA MELAKUKAN KEBAIKAN - DAILY DEVOTION
“Marilah kita saling memperhatikan supaya kita sa...
Artikel - 08 January 2025
KEBAIKAN BERSAMA - DAILY DEVOTION
“Namun, mereka tidak dapat membawanya kepada-Nya ...

Choose Your School

GO