Pojok Best : Tidak Menyerah Dalam Pencobaan

Berita Lainnya - 26 May 2023

Penulis : Michaela (XI MIPA 1)

 

Halo sobat AKJ, dalam hidup kita pastinya akan dihadapi dengan banyaknya cobaan. Sesuai dengan QOTD hari in yang diambil dari Yakobus 1:12 , yaitu Berbahagialah orang yang bertahan dalam pencobaan, sebab apabila ia sudah tahan uji, ia akan menerima mahkota kehidupan yang dijanjikan Allah kepada barangsiapa yang mengasihi Dia.

 

Dari ayat tersebut, Yakobus mengundang kita bukan untuk berbahagia karena penderitaan , melainkan tetap bersyukur dan berserah kepada Tuhan atas cobaan yang kita hadapi dan tetap berpegang teguh pada kuasa Tuhan. 

 

Di sini saya akan menceritakan berdasarkan pengalaman dari teman saya , saya mempunyai teman gereja namun teman saya ini meskipun sedang mengalami pencobaan, raut wajahnya tetap bahagia, setelah itu saya bertanya kepada dia dan dia menjawab tetaplah berpegang kepada kehendak Tuhan, karena dibalik badai pasti ada pelangi yang sangat indah sedang menunggu.



Sobat AKJ, terkadang di dalam pencobaan kita seringkali merasa untuk lebih baik menyerah, namun dibalik itu Tuhan sudah menyiapkan yang terbaik bagi kita, jadi pencobaan tidak selamanya memberikan dampak yang buruk bagi kita, melainkan pencobaan adalah cara Tuhan untuk menguatkan dan percayalah Tuhan pasti akan memberikan berkat yang melimpah setelah kita berhasil melewati pencobaan tersebut.

 

Berita Lainnya - 29 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: SETIA ITU MAHAL
Berita Lainnya - 14 October 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Kejujuran adalah Emas
Berita Lainnya - 08 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Kesetiaan adalah Kebiasaan
Berita Lainnya - 09 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Tuhan Lebih Besar dari Masala...
Berita Lainnya - 25 February 2020
Pojok Ruang PKBN2K: TUHAN ADALAH PERLINDUNGANKU
Berita Lainnya - 12 August 2022
Pojok Best : YANG SUKA MARAH KADANG YANG PALING S...
Berita Lainnya - 13 August 2022
Pojok Best : Semua Terjadi Karena Sebuah Alasan
Mengalami kegagalan bukan berarti Tuhan meninggal...
Berita Lainnya - 14 August 2022
Pojok Best : Murah Hati Mendoakan Orang Lain
Kemurahan hati sejati adalah melakukan sesuatu ya...
Berita Lainnya - 15 August 2022
Pojok Best : Murah Hati Membawa Berkat
janganlah ragu untuk bermurah hati dengan sesama,...
Berita Lainnya - 16 August 2022
Pojok Best : SUDAHKAH KITA BERMURAH HATI
SUDAHKAH KITA BERMURAH HATI
Berita Lainnya - 17 March 2023
Pojok Best : Rendah Hati Dalam Kehidupan
Berita Lainnya - 17 March 2023
Caring Moment: Membantu Keluarga
Caring moment merupakan moment dimana siswa diber...
Berita Lainnya - 20 March 2023
Caring Moment: Berbagi Kebaikan
Berbagi kebaikan seperti makanan, kue, ataupun mi...
Berita Lainnya - 20 March 2023
Pojok Best : Senyum Membuat Hidupmu Lebih Indah
Seperti dikatakan dalam Amsal 17: 22: "Hati ya...
Berita Lainnya - 21 March 2023
Pojok Best : Rendah Hati Membawa Kebaikan, Kesomb...
kita diingatkan untuk tetap bersikap rendah hati....
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: RESTART
Ceritaku di Character Building: RESTART
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Semakin Kompak
Ceritaku di Character Building: Semakin Kompak
Berita Lainnya - 05 April 2024
Pojok Best : Kesuksesan Karena Berusaha
Berita Lainnya - 08 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan yang Menginspirasi
Pengorbanan bukan hanya tentang mengorbankan wakt...
Berita Lainnya - 09 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan dan Pencapaian
Tidak ada kesuksesan yang dapat diraih tanpa peng...
Berita Lainnya - 10 April 2024
Pojok Best : Kekuatan dan Kebahagiaan
Kekuatan bukan hanyalah sekedar kekuatan fisik at...
Berita Lainnya - 11 April 2024
Pojok Best : Perjalanan Menuju Kesuksesan
Jangan menyerah sebelum kita berjuang sekuat tena...

Choose Your School

GO