Kuasa dan Nyanyian: Pengalaman Pribadi dengan Tuhan sebagai Juru Selamat

BERITA LAINNYA - 02 September 2024

Mazmur 28:7

“TUHAN adalah kekuatanku dan perisaiku; kepada-Nya hatiku percaya. Aku tertolong sebab itu beria-ria hatiku, dan dengan nyanyianku aku bersyukur kepada-Nya.”

Mazmur 118:14 

“TUHAN itu kekuatanku dan mazmurku; Ia telah menjadi keselamatanku."

 

Kedua ayat ini hampir memiliki arti yang sama di dalamnya, kenapa ayat ini menjadi ayat favorit saya karena di dalam Mazmur 28:7 dikatakan bahwa Tuhan adalah kekuatanku, serta keselamatan kita. Ini mencerminkan keyakinan bahwa Tuhan adalah sumber kekuatan dan dukungan dalam setiap aspek kehidupan. Dalam masa-masa sulit atau ketika kita merasa lemah, ayat ini mengingatkan saya bahwa kita tidak sendirian dan menyadarkan saya bahwa Tuhan adalah pilar utama yang memberikan kekuatan dan keselamatan dan dengan cara saya pelayanan di gereja adalah bentuk syukur saya kepada Tuhan atas keselamatan yang ia tlah bri. 

Sementara itu, Mazmur 118:14 menegaskan lagi bahwa Tuhan sebagai kekuatan dan perisai kita. Ini menunjukkan bahwa jalan keselamatan ada pada dia dan hanya dialah jalan keselamatan. dia adalah kekuatan dan pelindung kita dan kita hanya berserah kepadanya. 

Di dalam kedua ayat ini memang hampir memiliki makna yang sama yaitu mempercayai bahwa Tuhan adalah gunung batu keselamatan dan perlindunganku. Untuk merepresentasikan bahwa Tuhan adalah juruselamat dapat kita temukan dalam lagu rohani yang berjudul “Hatiku Percaya” Lagu ini mengambil ayat dari Mazmur 28:7 sebagai lirik didalamnya, dan cara kita bersyukur atas keselamatan yang Ia beri adalah dengan nyanyian atau pelayanan kita. 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 30 May 2021
Mampu Bertahan dan Bangkit Lagi
BERITA LAINNYA - 31 May 2021
Dari Depresi Hingga Membuka Bisnis Kecantikan
Dari Depresi Hingga Membuka Bisnis Kecantikan
BERITA LAINNYA - 31 May 2021
Pantang Menyerah Demi Aku dan Kamu
Pantang Menyerah Demi Aku dan Kamu
BERITA LAINNYA - 31 May 2021
Nadiem Anwar Makarim : Berawal dari Diskusi yang ...
Nadiem Anwar Makarim : Berawal dari Diskusi yang ...
BERITA LAINNYA - 13 April 2021
Creative, High Innovative, Capable Leadership : M...
“Jepret!” Itulah bunyi khas yang orang pikirkan ...
BERITA LAINNYA - 12 April 2022
Greedy Palace
BERITA LAINNYA - 12 April 2022
Twenty Five Diamonds of Kindness
Twenty Five Diamonds of Kindness
BERITA LAINNYA - 16 April 2022
KESUNYIAN YANG MEMULIHKAN
KESUNYIAN YANG MEMULIHKAN
BERITA LAINNYA - 14 April 2022
Blessed-Cursed Chest
Blessed-Cursed Chest
BERITA LAINNYA - 15 April 2022
Selamat Memperingati Jumat Agung
Selamat Memperingati Jumat Agung
BERITA LAINNYA - 02 September 2023
Kuliner Indonesia: Kelezatan yang Memikat Lidah D...
BERITA LAINNYA - 03 September 2023
Membongkar Sejarah Tersembunyi: Jejak Eksklusif F...
Membongkar Sejarah Tersembunyi: Jejak Eksklusif F...
BERITA LAINNYA - 04 September 2023
E-SPORT: The Next Generation of Sport
E-SPORT: The Next Generation of Sport
BERITA LAINNYA - 05 September 2023
Sejarah Kota Yogyakarta: Kota Hamengkubuwono...
Sejarah Kota Yogyakarta: Kota Hamengkubuwono...
BERITA LAINNYA - 06 September 2023
Hitam Putih hingga Warna: "Film-Film yang Menguba...
Hitam Putih hingga Warna: "Film-Film yang Menguba...
BERITA LAINNYA - 04 February 2024
Sepotong Kayu Diberi Nyawa, Pinochio sebuah RESEN...
BERITA LAINNYA - 05 February 2024
Jatuh Cinta Pada Bad Boy, sebuah RESENSI
Jatuh Cinta Pada Bad Boy, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 06 February 2024
Benci Jadi Cinta, sebuah RESENSI
Benci Jadi Cinta, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 07 February 2024
Petualangan Menyelamatkan Dunia! sebuah RESENSI
Petualangan Menyelamatkan Dunia! sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 08 February 2024
Dua Beda, Saling Menjaga,, sebuah RESENSI
Dua Beda, Saling Menjaga,, sebuah RESENSI
BERITA LAINNYA - 30 July 2024
Meraih Damai dengan Sukacita dan Syukur
BERITA LAINNYA - 31 July 2024
Tuhan Memelihara
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 01 July 2024
Berserah Diri Kepada Tuhan
Daily Reminder
BERITA LAINNYA - 02 July 2024
Iman yang Teguh (1)
DAILY REMINDER
BERITA LAINNYA - 03 July 2024
Hati Yang Penuh Syukur
Daily Reminder

Choose Your School

GO