HILMY MILAN, sebuah Resensi

BERITA LAINNYA - 10 April 2024

HILMY MILAN

Jelove Krismiyogo XI MIPA 2

Identitas Buku

Judul : Hilmy Milan

Penulis : Nadia Ristiviani

Tahun Terbit : 2021

 

 

 

 

Hilmy Milan ini adalah sebuah buku romansa yang berlatar pada masa kuliah. Milan yang adalah anak dari seorang mafia eropa, dan Hilmy yang hanya seorang mahasiswa biasa. Awal kisah mereka dimulai dari Hilmy yang tertarik dengan saudara kembar dari sahabatnya, Cello. Seiring waktu, rupanya Hilmy berhasil meluluhkan perasaan Milan yang sangat dingin dan ketus.

Kelebihan

  1. Tokoh menarik : Sosok Hilmy dalam novel ini yang sangat “green flag” membuat banyak remaja wanita yang mendamba-dambakan seorang hilmy di dunia nyata.
  2. Alur menyenangkan : Alur yang tidak terlalu cepat dan tidak terlalu lambat membuat pembaca merasa simpel untuk membacanya dan tidak sedikit orang yang mengulang-ulang membaca buku ini.

Kekurangan

  1. Pembahasaan : Penulis buku ini baru terjun dalam dunia novel, sehingga terkadang masih ada Bahasa-bahasa yang tercampur antara Bahasa baku dan Bahasa santai.

Rekomendasi

Hilmy Milan sangat direkomendasikan bagi pemuda yang sedang ingin merasakan rasanya jatuh cinta karena novel ini sangat cocok untuk kalangan usia tersebut dan kisah percintaan dalam novel ini sangat menarik.

Kesimpulan

Hilmy Milan adalah buku romansa yang sangat bagus dan simpel. Tokoh tokohnya yang mempunyai karakter menarik membuat novel ini tidak seperti novel biasanya dan novel ini sangat direkomendasikan untuk dibaca



Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 02 September 2021
Joa, Kejarlah Tujuan Baik Tuhan dengan Percaya Di...
BERITA LAINNYA - 02 September 2021
Panggil Saya Joni!
Panggil Saya Joni!
BERITA LAINNYA - 02 September 2021
Kenapa Harus SMAK HI?
Kenapa Harus SMAK HI?
BERITA LAINNYA - 01 September 2021
Pemberontakan PKI Madiun 1948, DI/TII dan PRRI/Pe...
bpk penabur jakarta, smak penabur harapan indah, ...
BERITA LAINNYA - 12 September 2021
DEMOKRASI PARLEMENTER & DEMOKRASI TERPIMPIN
DEMOKRASI PARLEMENTER & DEMOKRASI TERPIMPIN, SMAK...
BERITA LAINNYA - 06 September 2021
Character corner: "Yesus Kawan Sejati"
BERITA LAINNYA - 27 October 2021
DINAMIKA FENOMENA
DINAMIKA FENOMENA
BERITA LAINNYA - 07 November 2021
Agenda Mingguan, Senin - Jumat 8 - 13 November 20...
Agenda Mingguan, Senin - Jumat 8 - 13 November 20...
BERITA LAINNYA - 07 November 2021
Character Camp membantu siswa menambah wawasan ke...
Character Camp membantu siswa menambah wawasan ke...
BERITA LAINNYA - 08 November 2021
My Current Best Friend
My Current Best Friend
BERITA LAINNYA - 29 September 2022
Mural Membuat Lingkungan Menjadi Indah
BERITA LAINNYA - 29 September 2022
Empati Menggerakan Aksi
Empati Menggerakan Aksi
BERITA LAINNYA - 30 September 2022
Festival Kora-Kora yang Menarik Wisatawan
Festival Kora-Kora yang Menarik Wisatawan
BERITA LAINNYA - 30 September 2022
Tari Kimbul dari Suku Kayu Pulo di Jayapura
Tari Kimbul dari Suku Kayu Pulo di Jayapura
BERITA LAINNYA - 01 October 2022
Syukuran Panen Padi Penduduk Asli Jailolo
Syukuran Panen Padi Penduduk Asli Jailolo
BERITA LAINNYA - 15 September 2023
Batik, Warisan Indonesia yang Mendunia
BERITA LAINNYA - 16 September 2023
Yerusalem : Kota suci tiga agama...
Yerusalem : Kota suci tiga agama...
BERITA LAINNYA - 17 September 2023
Ketika Pandemi lebih mematikan dari Perang.....
Ketika Pandemi lebih mematikan dari Perang.....
BERITA LAINNYA - 18 September 2023
Kisah NBA: Terkenal Dimana-Mana Padahal  Cuma Ada...
Kisah NBA: Terkenal Dimana-Mana Padahal  Cuma Ada...
BERITA LAINNYA - 19 September 2023
Internet Taking Over The World: kisah awal mula i...
Internet Taking Over The World: kisah awal mula i...
BERITA LAINNYA - 11 January 2024
Pembersihan Indonesia dalam Rangka Memperingati 1...
BERITA LAINNYA - 12 January 2024
Bisakah Konflik Dihilangkan?
Bisakah Konflik Dihilangkan?
BERITA LAINNYA - 13 January 2024
Fesyen Daur Ulang: Transformasi Kreatif Gaya Hid...
Fesyen Daur Ulang: Transformasi Kreatif Gaya Hi...
BERITA LAINNYA - 14 January 2024
Memahami dan Mengatasi Pelecehan Seksual: Membang...
Memahami dan Mengatasi Pelecehan Seksual: Membang...
BERITA LAINNYA - 15 January 2024
Mendekati Era Cashless dengan QRIS
Mendekati Era Cashless dengan QRIS

Choose Your School

GO