EDU FAIR SMAK PENABUR KOTA TANGERANG

BERITA LAINNYA - 03 October 2022

EDU FAIR SMAK PENABUR KOTA TANGERANG

 

Kegiatan Education Fair SMAK PENABUR Kota Tangerang diadakan pada tanggal 23-24 September 2022. Kegiatan EDUFAIR tahun ini masih dilakukan secara onsite. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa SMAK PENABUR Kota Tangerang sebanyak 533 orang dengan rincian kelas X adalah 167 orang, kelas XI adalah 179 orang dan kelas XII adalah 187 orang. Adapun kegiatan Education Fair tahun ini mengusung tema “Build Your Dream”.

Tujuan dari kegiatan Education Fair itu sendiri adalah untuk memberikan/ memfasilitasi agar siswa/I SMAK PENABUR Kota Tangerang baik kelas X, XI dan XII mendapatkan informasi terkait pilihan universitas yang mereka inginkan.

Pada kegiatan Education Fair SMAK PENABUR Kota Tangerang terdapat 32 instansi perguruan tinggi swasta dan perguruan tinggi Negri ,serta 47 Stand Pendidikan dari perguruan Tinggi dan Lembaga Pendidikan yang ikut meramaikan acara Education Fair. Pelaksanaan acara Education Fair dibarengi dengan kegiatan pengambilan raport Mid semester Ganjil, dengan harapan kegiatan ini bisa dimanfaatkan pula oleh orangtua siswa ,untuk mendapatkan informasi tentang perguruan Tinggi,terkhusus bagi orangtua siswa kelas XII.

Besar harapan penyelenggara ,kiranya kegiatan ini dapat menjadi alat informasi serta dapat menjadi berkat bagi seluruh orang yang terlibat didalamnya. Tuhan memberkati. (dono)

 

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 24 September 2021
EARLY BIRD
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 24 September 2021
BINA IMAN GURU DAN KARYAWAN - SLTAK BPK PENABUR J...
BINA IMAN GURU DAN KARYAWAN - SLTAK BPK PENABUR J...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 27 September 2021
ASESMEN NASIONAL SMAK PENABUR KOTA TANGERANG - HA...
ASESMEN NASIONAL SMAK PENABUR KOTA TANGERANG - HA...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 28 September 2021
ASESMEN NASIONAL SMAK PENABUR KOTA TANGERANG - HA...
ASESMEN NASIONAL SMAK PENABUR KOTA TANGERANG - HA...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 15 June 2020
Berita Mingguan
BERITA LAINNYA - 02 February 2021
MEMBANGUN KARAKTER DI TENGAH KELUARGA
BERITA LAINNYA - 03 February 2021
PKBN2K - KETAATAN
BERITA LAINNYA - 03 February 2021
WASPADA VIRUS CORONA
BERITA LAINNYA - 19 February 2021
PKBN2K - PENGUASAAN DIRI & DISIPLIN
BERITA LAINNYA - 24 February 2021
KEADILAN TERHADAP PEREMPUAN
BERITA LAINNYA - 31 October 2021
NATIONAL FOOD OLYMPIC 2021
BERITA LAINNYA - 17 September 2020
WALK WITH PASSION
BERITA LAINNYA - 12 October 2020
Ujian Nasional 2021 Dihapus dan Diganti Asesmen N...
BERITA LAINNYA - 15 February 2021
Makna Hari Valentine
BERITA LAINNYA - 30 July 2021
W.A.V.E. - WEEKLY AKT VERSES & QUOTES
W.A.V.E. - WEEKLY AKT VERSES & QUOTES
BERITA LAINNYA - 18 March 2022
TEACH FOR INDIA: A GLOBAL PANDEMIC CAN'T STOP US ...
BERITA LAINNYA - 19 March 2022
STOP BERHEMAT!!!
STOP BERHEMAT!!!
BERITA LAINNYA - 23 March 2022
SEMINAR PARENTS
SEMINAR PARENTS
BERITA LAINNYA - 24 March 2022
KIASAN DASAR PRAMUKA
KIASAN DASAR PRAMUKA
BERITA LAINNYA - 24 March 2022
STUDENT'S LIFE GROUP "YOUTH OF INTEGRITY"
STUDENT'S LIFE GROUP "YOUTH OF INTEGRITY"
BERITA LAINNYA - 15 June 2023
CSP T.A. 2022/2023
BERITA LAINNYA - 18 July 2023
Color Run SMAK PENABUR Kota Tangerang
Color Run SMAK PENABUR Kota Tangerang
BERITA LAINNYA - 18 July 2023
Sympnoia - “Together We Create Harmony”
Sympnoia - “Together We Create Harmony”
BERITA LAINNYA - 22 August 2023
PERAYAAN HUT KE-78 REPUBLIK INDONESIA
PERAYAAN HUT KE-78 REPUBLIK INDONESIA
BERITA LAINNYA - 30 August 2023
Arti Kemerdekaan Indonesia
Arti Kemerdekaan Indonesia

Choose Your School

GO