Tuhan, Jadikan Kami Pewarta Kebenaran-Mu

Berita Lainnya - 06 December 2023

 

Dalam Alkitab tertulis mengenai kisah Yohanes Pembaptis bahwa kita mengetahui kebenaran yang diwartakan oleh Yohanes tidak pernah mati walaupun ia terbunuh. Orang boleh memenjarakan atau membunuh pewarta kebenaran tetapi kebenaran itu sendiri tidak pernah mati.

 

Inilah juga terjadi dalam diri Tuhan Yesus Sang Kebenaran itu sendiri. Sehingga Tuhan Yesus mengatakan; “… Demikian juga Anak Manusia akan menderita oleh mereka”. Herodes telah membunuh Yohanes Pembaptis, namun hidupnya tidak tenang, ia selalu gelisah dan cemas. Hati nuraninya terusik karena ia telah membunuh sang perwarta kebenaran. Pepatah lama mengatakan; “ gugur satu tumbuh seribu “ juga terjadi dalam kebenaran. Semakin orang menindas kebenaran , kebenaran akan tetap bangkit… semakin orang membenamkan kebenaran… kebenaran itu akan tumbuh seperti cendawan di musim hujan.


Helen Keller, seorang penulis asal Amerika Serikat pernah berkata: “Dalam setiap keindahan, selalu ada mata yang memandang. Dalam setiap kebenaran, selalu ada telinga yang mendengar. Dalam setiap kasih, selalu ada hati yang menerima.” Kebenaran merupakan suatu hal yang sangat penting dalam hidup. Seperti dikatakan Hellen Keller, selalu ada telinga yang mendengarkan dalam setiap kebenaran.

 

Tetapi, kebenaran yang dari Kristus tidak hanya untuk didengarkan saja. Kebenaran itu harus juga diterima. Setiap orang Kristen dipanggil untuk menjadi pewarta kebenaran, baik dalam perkataan, maupun dalam perbuatan. Kita seharusnya tidak berkompromi dengan nilai-nilai dunia. Kita harus mengenal kebenaran dan menghidupinya sebab sebagai pewarta Injil kita harus hidup dari Injil dan mengenal Injil. Mari menjadi pewarta Injil dan kebenaran yang bertanggung jawab.

Berita Lainnya - 22 September 2024
Hati yang Tawar di Masa Kesesakan akan Mengucilka...
Berita Lainnya - 21 September 2024
Tanpa Konsistensi untuk Mengikuti Petunjuk Tuhan,...
Tanpa Konsistensi untuk Mengikuti Petunjuk Tuhan,...
Berita Lainnya - 20 September 2024
Memeluk dapat Menunjukkan Cinta, tetapi Kesetiaan...
Memeluk dapat Menunjukkan Cinta, tetapi Kesetiaan...
Berita Lainnya - 19 September 2024
Mengangkat Tangan dan Memohon kepada Tuhan Bukan ...
Mengangkat Tangan dan Memohon kepada Tuhan Bukan ...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Roh yang Mementingkan Diri Sendiri Merusak Kasih ...
Roh yang Mementingkan Diri Sendiri Merusak Kasih ...
Berita Lainnya - 31 March 2024
Happy Easter Day 2024
Berita Lainnya - 30 March 2024
Holy Saturday 2024
Holy Saturday 2024
Berita Lainnya - 29 March 2024
Happy Good Friday 2024
Happy Good Friday 2024
Berita Lainnya - 17 March 2024
Zakheus, Si Pemungut Cukai Yang Baik Hati
Zakheus, Si Pemungut Cukai Yang Baik Hati
Berita Lainnya - 18 March 2024
Memahami Inner Child dan Langkah-Langkah Mengatas...
Memahami Inner Child dan Langkah-Langkah Mengatas...
Berita Lainnya - 06 December 2023
Sekilas Cerita Sejarah Kemaritiman Cirebon
Berita Lainnya - 04 December 2023
KRI Dewa Ruci: Simbol Kerja Sama yang Baik
KRI Dewa Ruci: Simbol Kerja Sama yang Baik
Berita Lainnya - 03 December 2023
Karakteristik Pantai Lord Howe Island di Australia
Karakteristik Pantai Lord Howe Island di Australia
Berita Lainnya - 01 December 2023
Resensi Buku: Tiga Bianglala
Resensi Buku: Tiga Bianglala
Berita Lainnya - 09 December 2023
Tuhan selalu Beserta, Menjaga, dan Menolong kita
Tuhan selalu Beserta, Menjaga, dan Menolong kita
Berita Lainnya - 29 July 2023
Masuk 'circle'nya YESUS aja
Berita Lainnya - 28 July 2023
Dunia dapat Berubah , Tapi Kasih Tuhan Selalu Set...
Dunia dapat Berubah , Tapi Kasih Tuhan Selalu Set...
Berita Lainnya - 27 July 2023
God, Help Me Walk in Love, Peace, Freedom, Fulfil...
God, Help Me Walk in Love, Peace, Freedom, Fulfil...
Berita Lainnya - 26 July 2023
Tuhan Memimpin Kita dalam Suka dan Duka
Tuhan Memimpin Kita dalam Suka dan Duka
Berita Lainnya - 23 July 2023
Selamat Hari Anak Nasional
Selamat Hari Anak Nasional
Berita Lainnya - 05 April 2021
Jadikan Aku Rendah Hati
Berita Lainnya - 16 March 2021
Disiplin dalam Berdoa
Berita Lainnya - 10 March 2021
Merenungkan Ketetapan-Ketetapan Firman Tuhan
Berita Lainnya - 16 February 2021
Mengasihi Sesama
Berita Lainnya - 04 February 2021
Melepaskan

Choose Your School

GO