Seminar dan Tes Kesehatan Bersama Dokter Rita Ramayulis

Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 March 2024

 

SMP Kristen 4 dan SMAK 5 PENABUR Jakarta mengadakan seminar dan tes kesehatan pada Selasa, 26 Maret 2024. Seminar tersebut menghadirkan dokter gizi, influencer, sekaligus penulis buku Dr. Rita Ramayulis, DCN, M. Kes. Seluruh guru dan karyawan SMPK 4 dan SMAK 5 mengikuti seminar yang terselenggara di Aula TKK 6 PENABUR itu.

 

Dr. Rita dalam paparannya menjelaskan bahwa masalah utama kesehatan terkait gizi pada penduduk usia kerja adalah kelebihan gula dan lemak, serta kekurangan protein. Hal ini dapat terjadi karena pola makan yang tidak seimbang. "Selain itu, tidak pernah berolah raga menjadikan kondisi kesehatan tubuh semakin memburuk," jelasnya.

 

Hal tersebut dibuktikan dengan hasil tes kesehatan yang telah dilakukan. Banyak guru mengalami kelebihan berat badan karena lemak dan gula yang berlebih, serta kadar protein dan mineral tubuh yang rendah. "Dampaknya, terjadi penurunan daya tahan tubuh, sulit konsentrasi, mudah terkena penyakit infeksi, kram otot, dan sebagainya," jelas Dr. Rita.

 

Mengatasi hal tersebut perlu dilakukan pola makan dan gaya hidup seimbang. Yakni dengan memperbanyak porsi protein rendah lemak, karbohidrat rendah gula dan gluten, sayur dan buah, serta berolahraga secara rutin.

 

"Yuk, kurangi goreng-gorengan, ganti nasi dengan umbi-umbian, banyak makan sayur dan buah, serta berolahraga," pesan Dr. Rita. (Mita - Guru Biologi)

Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 September 2021
Ekstrakurikuler Make Up: Basic Complexion
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 September 2021
Ekstrakurikuler Pramuka: Collaborative Learning B...
Ekstrakurikuler Pramuka: Collaborative Learning B...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2021
Live Ekstrakurikuler Public Speaking: Building Sk...
Live Ekstrakurikuler Public Speaking: Building Sk...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 September 2021
Upacara Pelantikan Pengurus MPK Periode 2021-2022
Upacara Pelantikan Pengurus MPK Periode 2021-2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 September 2021
Kebaktian Siswa: Yesus Mengasihi Semua Orang
Kebaktian Siswa: Yesus Mengasihi Semua Orang
Berita Lainnya - 30 October 2024
Belajar Kepemimpinan dari Leadership Camp SLTAK P...
Berita Lainnya - 29 October 2024
Saat Aku Ikut Camp SLTAK PENABUR Jakarta
Saat Aku Ikut Camp SLTAK PENABUR Jakarta
Berita Lainnya - 30 October 2024
Hidup Bukan Tentang Berapa Lama Kita Hidup, tapi ...
Hidup Bukan Tentang Berapa Lama Kita Hidup, tapi ...
Berita Lainnya - 29 October 2024
Mengubah Kebiasaan Diam dan Acuh Menjadi Ramah de...
Mengubah Kebiasaan Diam dan Acuh Menjadi Ramah de...
Berita Lainnya - 28 October 2024
Hidup Jadi Kuat dan Indah Ketika Kita Berjalan da...
Hidup Jadi Kuat dan Indah Ketika Kita Berjalan da...
Berita Lainnya - 03 April 2024
Tidak Berdiam Diri atas Kebaikan Tuhan
Berita Lainnya - 02 April 2024
Jesus is The Messiah who Suffered and Rise from D...
Jesus is The Messiah who Suffered and Rise from D...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Kristus adalah Allah yang Hidup dan Berkuasa atas...
Kristus adalah Allah yang Hidup dan Berkuasa atas...
Berita Lainnya - 10 March 2024
Turut Berdukacita atas Berpulang ke Rumah Bapa di...
Turut Berdukacita atas Berpulang ke Rumah Bapa di...
Berita Lainnya - 10 March 2024
Resensi Buku: Ayahku Bukan Pembohong
Resensi Buku: Ayahku Bukan Pembohong
Berita Lainnya - 07 November 2023
Resensi Buku: Peradaban Manusia
Berita Lainnya - 13 November 2023
Kamu Membenarkan Diri di Hadapan Orang, tetapi Al...
Kamu Membenarkan Diri di Hadapan Orang, tetapi Al...
Berita Lainnya - 07 November 2023
Meludah ke Langit
Meludah ke Langit
Berita Lainnya - 10 November 2023
Selamat Hari Pahlawan 2023
Selamat Hari Pahlawan 2023
Berita Lainnya - 10 November 2023
Tuhanlah Sumber Terangku
Tuhanlah Sumber Terangku
Berita Lainnya - 18 March 2022
Tips Menyatukan dan Membentuk Komunitas
Berita Lainnya - 28 March 2022
Jadikan Sekolah dan Guru
Jadikan Sekolah dan Guru
Berita Lainnya - 21 March 2022
Never Stop Learning
Never Stop Learning
Berita Lainnya - 17 March 2022
Keberhasilan Bukanlah Milik Orang Pintar
Keberhasilan Bukanlah Milik Orang Pintar
Berita Lainnya - 15 March 2022
Kita Dipanggil Sesuai dengan Maksud-Nya
Kita Dipanggil Sesuai dengan Maksud-Nya

Choose Your School

GO