Seminar dan Tes Kesehatan Bersama Dokter Rita Ramayulis

Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 March 2024

 

SMP Kristen 4 dan SMAK 5 PENABUR Jakarta mengadakan seminar dan tes kesehatan pada Selasa, 26 Maret 2024. Seminar tersebut menghadirkan dokter gizi, influencer, sekaligus penulis buku Dr. Rita Ramayulis, DCN, M. Kes. Seluruh guru dan karyawan SMPK 4 dan SMAK 5 mengikuti seminar yang terselenggara di Aula TKK 6 PENABUR itu.

 

Dr. Rita dalam paparannya menjelaskan bahwa masalah utama kesehatan terkait gizi pada penduduk usia kerja adalah kelebihan gula dan lemak, serta kekurangan protein. Hal ini dapat terjadi karena pola makan yang tidak seimbang. "Selain itu, tidak pernah berolah raga menjadikan kondisi kesehatan tubuh semakin memburuk," jelasnya.

 

Hal tersebut dibuktikan dengan hasil tes kesehatan yang telah dilakukan. Banyak guru mengalami kelebihan berat badan karena lemak dan gula yang berlebih, serta kadar protein dan mineral tubuh yang rendah. "Dampaknya, terjadi penurunan daya tahan tubuh, sulit konsentrasi, mudah terkena penyakit infeksi, kram otot, dan sebagainya," jelas Dr. Rita.

 

Mengatasi hal tersebut perlu dilakukan pola makan dan gaya hidup seimbang. Yakni dengan memperbanyak porsi protein rendah lemak, karbohidrat rendah gula dan gluten, sayur dan buah, serta berolahraga secara rutin.

 

"Yuk, kurangi goreng-gorengan, ganti nasi dengan umbi-umbian, banyak makan sayur dan buah, serta berolahraga," pesan Dr. Rita. (Mita - Guru Biologi)

Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 December 2021
Pembinaan Karakter: Belajar Menguasai Diri
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 November 2021
Teacher’s Day 2021: Level Up
Teacher’s Day 2021: Level Up
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 January 2022
Upacara Pelantikan Pengurus OSIS Periode 2022-2023
Upacara Pelantikan Pengurus OSIS Periode 2022-2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2021
Kebaktian Persiapan Penilaian Akhir Semester: Ber...
Kebaktian Persiapan Penilaian Akhir Semester: Ber...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 October 2021
Kebaktian Siswa: Bersediakah Dipimpin oleh Tuhan?
Kebaktian Siswa: Bersediakah Dipimpin Oleh Tuhan?
Berita Lainnya - 25 November 2024
Selamat Hari Guru SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita Lainnya - 10 November 2024
Semangat Hari Pahlawan di Era Generasi Z
Semangat Hari Pahlawan di Era Generasi Z
Berita Lainnya - 02 November 2024
Mendidik Anak untuk Menjadi Anak-Anak Allah yang ...
Mendidik Anak untuk Menjadi Anak-Anak Allah yang ...
Berita Lainnya - 01 November 2024
Jika Kita Menilai Penting, maka Jangan Menunda hi...
Jika Kita Menilai Penting, maka Jangan Menunda hi...
Berita Lainnya - 13 November 2024
Pahlawan Favorit SMAK 5 PENABUR Jakarta
Pahlawan Favorit SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita Lainnya - 08 April 2024
Emmanuel, God with Us
Berita Lainnya - 16 April 2024
God is Like Oxygen
God is Like Oxygen
Berita Lainnya - 10 April 2024
Selamat Hari Raya Idul Fitri
Selamat Hari Raya Idul Fitri
Berita Lainnya - 06 April 2024
Menjunjung Toleransi Lewat War Takjil
Menjunjung Toleransi Lewat War Takjil
Berita Lainnya - 05 April 2024
KuasaNya Terbuka bagi Kita
KuasaNya Terbuka bagi Kita
Berita Lainnya - 16 November 2023
Our Savior comes through his Word, even words spo...
Berita Lainnya - 25 November 2023
Selamat Hari Guru
Selamat Hari Guru
Berita Lainnya - 15 November 2023
Merasa Lebih Baik dari Orang Lain adalah Racun ya...
Merasa Lebih Baik dari Orang Lain adalah Racun ya...
Berita Lainnya - 14 November 2023
We Have Different Gift, According to The Grace Gi...
We Have Different Gift, According to The Grace Gi...
Berita Lainnya - 07 November 2023
Resensi Buku: Peradaban Manusia
Resensi Buku: Peradaban Manusia
Berita Lainnya - 24 March 2022
Karakter BEST
Berita Lainnya - 23 March 2022
Damai yang Sempurna akan Diberikan
Damai yang Sempurna akan Diberikan
Berita Lainnya - 18 March 2022
Tips Menyatukan dan Membentuk Komunitas
Tips Menyatukan dan Membentuk Komunitas
Berita Lainnya - 28 March 2022
Jadikan Sekolah dan Guru
Jadikan Sekolah dan Guru
Berita Lainnya - 21 March 2022
Never Stop Learning
Never Stop Learning

Choose Your School

GO