Kebaktian Siswa: Living in God’s Care

Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 October 2021

SMA Kristen 5 PENABUR Jakarta menyelenggarakan Kebaktian Siswa secara virtual pada Kamis, 14 Oktober 2021. Seluruh guru dan siswa SMAK 5 mengikuti ibadah tersebut secara langsung di Youtube resmi SMAK 5 PENABUR JAKARTA – OFFICIAL dalam ruang zoom kelas masing-masing. Ibadah rutin bulanan bertema "Living in God's Care" tersebut dipimpin oleh Pendeta Aditya Christo dari GKI Manyar, Surabaya.

 

Pdt. Aditya dalam khotbahnya menjelaskan bahwa Salah satu perbedaan besar antara orang dewasa dan anak-anak ada pada ‘takut’ atau ‘khawatir'. Ketika anak-anak takut atau khawatir pada hal yang sedang ia hadapi pada saat tertentu. Sedangkan orang dewasa takut atau khawatir akan hal-hal yang belum dan mungkin saja tidak akan terjadi.

 

Selanjutnya, Pdt. Aditya mengungkapkan bahwa banyak orang yang merasa khawatir pada masa-masa ini. Hal ini terutama disebabkan oleh pandemi Covid-19 yang berdampak pada seluruh segi kehidupan. Meksi demikian, khawatir justru membuat manusia lebih waspada terhadap masa depa. "Asalkan tidak khawatir berlebihan hingga menghambat perkembangan diri," tegas Pdt. Aditya.

 

Orang dewasa cenderung mau mengatur segala sesuatu agar berjalan sesuai dengan keinginan dan rencana yang telah dibuat. Hal ini kadang membuat diri cemas akan hal-hal yang tidak bisa dikendalikan. “Kita harus belajar untuk menyerahkan segalanya kepada Tuhan dan hidup dalam pemeliharaan-Nya," pesan Pdt. Aditya. (Jocelyn - Kelas XI MIPA 5)

Tags:
Berita Lainnya - 25 July 2024
Loving Savior, Thank You for Loving Me First so I...
Berita Lainnya - 23 July 2024
Keberanian Moral Menuntun Kita pada yang Baik dan...
Keberanian Moral Menuntun Kita pada yang Baik dan...
Berita Lainnya - 22 July 2024
Life Someone can Be Changed when We Show All The ...
Life Someone can Be Changed when We Show All The...
Berita Lainnya - 21 July 2024
Kasih Allah Dahsyat dalam Ruang Pribadi Kita
Kasih Allah Dahsyat dalam Ruang Pribadi Kita
Berita Lainnya - 02 May 2024
Menguatkan Semangat Membangun Bangsa Melalui Pend...
Menguatkan Semangat Membangun Bangsa Melalui Pend...
Berita Lainnya - 10 January 2024
Resensi Buku: Kebiasaan yang Menyebalkan
Berita Lainnya - 07 January 2024
Resensi Buku: Toba Mengubah Dunia
Resensi Buku: Toba Mengubah Dunia
Berita Lainnya - 24 January 2024
Bijaklah dalam Perkataan dan dengan Berani Memebe...
Bijaklah dalam Perkataan dan dengan Berani Memebe...
Berita Lainnya - 01 January 2024
2023 Year In Review: What Have You Learned This Y...
2023 Year In Review: What Have You Learned This Y...
Berita Lainnya - 04 January 2024
Resensi Buku: Awan (Harmoni dalam Perbedaan)
Resensi Buku: Awan (Harmoni dalam Perbedaan)
Berita Lainnya - 26 October 2023
To Trust God in The Light is Nothing, but Trust ...
Berita Lainnya - 25 October 2023
Ada Tuhan dalam Perahuku, Aku Tidak akan Koyak
Ada Tuhan dalam Perahuku, Aku Tidak akan Koyak
Berita Lainnya - 24 October 2023
By Helping Others We Help Ourselves
By Helping Others We Help Ourselves
Berita Lainnya - 23 October 2023
Menjaga Bumi Mulai dari Diri Sendiri
Menjaga Bumi Mulai dari Diri Sendiri
Berita Lainnya - 20 October 2023
Keranjang Arang dan Kitab Suci
Keranjang Arang dan Kitab Suci
Berita Lainnya - 06 September 2022
Jangan Pernah Menyerah Melakukan Hal Benar
Berita Lainnya - 02 September 2022
Tuhanlah Prioritas dalam Hidup Kita
Tuhanlah Prioritas dalam Hidup Kita
Berita Lainnya - 23 September 2022
Esai Ilmiah: “Caraka”: Program Kolaboratif Cipta,...
Esai Ilmiah: “Caraka”: Program Kolaboratif Cipta,...
Berita Lainnya - 15 September 2022
Cerpen: Mereka yang Tinggal
Cerpen: Mereka yang Tinggal
Berita Lainnya - 17 August 2022
Dirgahayu 77 Tahun Republik Indonesia
Dirgahayu 77 Tahun Republik Indonesia
Berita Lainnya - 22 September 2020
Jangan Sia-Siakan Kesempatan
Berita Lainnya - 01 January 2021
Menjadi Berkat untuk Orang Lain
Berita Lainnya - 22 October 2020
Allah adalah Kasih
Berita Lainnya - 16 November 2020
Allah Sumber Kekuatan
Berita Lainnya - 03 December 2020
Menyerahkan Kekuatiran Kepada Tuhan

Choose Your School

GO