Kuasa Doa Mengubah Hidupku | Dra. Sukaesih Mangga

Berita Lainnya - 31 May 2023

Keajaiban terjadi setiap hari dan perubahan terjadi setiap saat, karena itu jangan lelah untuk berdoa. Doa yang sungguh-sungguh dinaikkan mampu membalikkan keadaan, kuasa Tuhan akan turun untuk mengubah segala sesuatu.

Saat keadaan yang kita hadapi berada di luar kemampuan dan saat kenyataan di depan kita sangat mengecewakan berserulah kepada Tuhan di dalam doa. Kuasa doa dapat mengubah segala sesuatu dan mujizat pasti terjadi jika kita selalu bersandar pada-Nya.

Menurut Alkitab Perjanjian baru dalam Matius 7 : 7 -11 sebagai berikut:

’’Mintalah, maka akan diberikan kepadamu; carilah, maka kamu akan mendapat; ketoklah, maka pintu akan dibukakan bagimu. Karena setiap orang yang meminta, menerima dan setiap orang yang mencari, mendapat dan setiap orang yang mengetok, bagi-Nya pintu dibukakan. Adakah seorang dari padamu yang memberi batu kepada anaknya, jika ia meminta roti, atau memberi ular, jika ia meminta ikan? Jadi jika kamu yang jahat tahu memberi pemberian yang baik kepada anak-anakmu, apalagi Bapamu yang di sorga! Ia akan memberikan yang baik kepada mereka yang meminta kepada-Nya.”

Jika doa kita belum dijawab bukan berarti Tuhan tidak mendengar atau tidak peduli tetap percaya kepada Tuhan karena Dia yang paling tahu apa yang terbaik buat kita. Kadang menurut pandangan kita sudah baik tetapi bagi Tuhan belum baik karena manusia hanya melihat yang di depan. Akan tetapi, Tuhan dapat menjangkau lebih jauh yang di depan untuk kebaikan kita.

Sebagai orang Kristen, doa merupakan suatu kebutuhan setiap hari. Doa merupakan napas kehidupan bagi orang-orang percaya.

Ada beberapa hal yang kita peroleh melalui doa sebagai berikut:

  1. Kita dapat memberikan pengaruh Ilahi terhadap orang-orang yang selama ini mengeraskan hati dan tidak mau berubah. Melalui kuasa doa, kita bisa mengirimkan pengaruh-pengaruh Ilahi untuk terjadinya perubahan konsep pikir, sikap hati, dan gaya hidup.
  2. Melalui doa kita dapat 'menjadi pemicu' terjadinya mukjizat dan intervensi Ilahi terhadap data dan fakta negatif yang selama ini kita hadapi. Sehingga apa yang selama ini sulit atau mustahil akan dapat dengan mudah terselesaikan hanya dengan kuasa doa.
  3. Percaya atau tidak, alam bisa mengalami perubahan melalui doa

 

Ada banyak hal yang bisa kita atasi dengan kuasa doa. Ini hanya masalah 'percaya atau tidak'. Saat kita memberikan bobot yang semestinya kepada kuasa doa, maka kita akan mengalami dampak dari kuasa doa itu sendiri. Menurut Yeremia 29:12 ‘Dan apabila kamu berseru dan datang untuk berdoa kepadaKu, maka Aku akan mendengarkan Kamu’

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 24 August 2023
Perjuangan perempuan mendapatkan pendidikan | Oli...
Berita Lainnya - 31 August 2023
Benazir Bhutto dan Ekstremisme Beragama |
Sejarah yang terus bergulir membawa Indonesia men...
Berita Lainnya - 08 August 2023
SEGUDANG MANFAAT MENGKONSUMSI APEL HIJAU
Apel hijau adalah jenis buah apel yang dikenal de...
Berita Lainnya - 16 August 2023
Menjinakkan Monkey Mind; Pelajar Harus Tahu Ini!
Dalam konteks meditasi dan praktik spiritual, "mo...
Berita Lainnya - 21 September 2023
Gentrifikasi: Melihat Fenomena Perubahan Kota di ...
Gentrifikasi adalah sebuah fenomena sosial dan ek...
Berita Lainnya - 31 January 2025
Menjaga Hati Tetap Murni di Hadapan Allah | Wisnu...
Berita Lainnya - 31 January 2025
Kebenaran Sejati Menurut Firman Tuhan | Elisabeth...
Hidup dalam kebenaran Tuhan mungkin tidak selalu ...
Berita Lainnya - 31 January 2025
AMYGDALA HIJACK
Reaksi berlebihan dalam pertengkaran dan ketakuta...
Berita Lainnya - 31 January 2025
Kasih Karunia Tuhan Yesus Kristus Menyertai Roh K...
Semoga kasih karunia Tuhan Yesus menyertai kita s...
Berita Lainnya - 20 January 2025
Bicara dan Bertindak Positif: Menjadi Teladan di ...
Menjadi teladan bukanlah sesuatu yang mustahil. D...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 May 2023
PIDATO SISWA "PENDIDIKAN MENGANTARKAN KE GERBANG ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 April 2023
VIDEO SOSIALISASI AYO NYOBLOS
AYO NYOBLOS
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 May 2023
PENABUR KIDS FEST 2023 Arming Today’s Children fo...
PENABUR KIDS FEST 2023 Arming Today’s Children fo...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 May 2023
PRAKTEK LM INFORMATIKA "DESIGN UI"
Jumat, 12 Mei 2023 – Kelas XI IPA & XI IPS SMAK 2...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 May 2023
Kesabaran: Aku dan Keluarga - PKBN2K
Kegiatan pembelajaran kelas X dan XI hari ini ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 December 2023
Ibadah dan Perayaan Natal 2023 SMAK 2 PENABUR Jak...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 October 2023
DAY-6 MARE NOSTRA - REXAR XI 2023
Selamat datang di hari ke enam MARE NOSTRA, diman...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 October 2023
DAY-7 MARE NOSTRA - REXAR XI 2023 SMAK 2 PENABUR ...
Selamat datang di hari ketujuh MARE NOSTRA, di ma...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 February 2024
CLOSING MARE NOSTRA - REXAR XI 2023 | SMAK 2 PENA...
Sungguh tidak terasa ternyata sudah seminggu Rexa...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 February 2024
Selamat kepada peserta Champ Competition di jenja...
Selamat kepada semua peserta yang telah mengikuti...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 September 2024
Character Building 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 September 2024
PENERIMAAN SISWA BARU 2025/2026
PENERIMAAN SISWA BARU 2025/2026
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 September 2024
DAY 1 KARYA WISATA 2024
DAY 1 KARYA WISATA 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 September 2024
DAY 1 RETRET 2024
DAY 1 RETRET 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 September 2024
DAY 2 KARYA WISATA 2024
DAY 2 KARYA WISATA 2024

Choose Your School

GO