REXAR DAY 7 2022

Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 October 2022

 

Tak terasa sudah seminggu acara REXAR:Numinous diadakan. Lomba dance cover pada hari ini dimulai oleh group TDFLEX yang berasal dari SMAK2 PENABUR. Mereka beranggotakan 3 orang dan membawakan lagu yang berjudul Black Mamba. Penampilan kedua diisi oleh group MagniSeven yang berasal dari sekolah SMAK 7 PENABUR. Mereka beranggotakan 4 orang dan membawakan lagu kombinasi antara lagu Itzy Wanna Be, 7/11 Beyonce, Press Cardi B, dan 16 Shots. Peserta ketiga kita yang berasal dari sekolah SMPK BPK PENABUR Cinere, ia membawakan lagu Pop - Nayeon. Peserta keempat kita yang berasal dari sekolah SMAK 3 PENABUR, ia membawakan lagu kombinasi antara Pink Venom dan DDU-DU-DDU. Peserta terakhir kita yang memeriahkan kompetisi dance cover Rexar pada hari ini adalah group Lil' Ocean yang berasal dari sekolah SMAK 2 PENABUR. Mereka beranggotakan 3 orang dan membawakan lagu Tomboy G-idle.

Setelah juri berdiskusi, mereka memutuskan bahwa juara kedua kompetisi dance cover pada hari ini adalah group MagniSeven dari sekolah SMAK 7 PENABUR dan juara pertama kompetisi dance cover pada hari ini adalah Monica dari sekolah SMAK 3 PENABUR. Kompetisi dance cover diakhiri dengan random kpop dance yang sangat seru dan asik. Bukan hanya para siswa yang menari bersama tetapi juga juri juri kesayangan kita, yaitu Kak Nadia Natanael dan Kak Natalya Leticia. Sangat asik bukan?

Selagi diselenggarakan nya lomba dance cover. Ada juga lomba yang ga kalah asik yaitu lomba catur. Lomba catur dimulai pada pukul 13.00. Juara pertama diraih oleh Bryant Farrel. Juara kedua diraih oleh Theodore. Mereka berdua berasal dari SMAK 3 Penabur Jakarta. Dan juara ketiga diraih oleh Samuel Adenayo Sembiring dari SMAK HI. Lomba catur berakhir pada pukul 14.30 WIB.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 11 August 2020
TABAH: BERTAHAN UNTUK BERTAHAN
Berita Lainnya - 01 September 2020
Saat sendiri, kutemukan Tuhan
Berita Lainnya - 18 August 2020
7 Fakta Menarik Bahasa Indonesia
Berita Lainnya - 20 August 2020
Belum Sah Jadi Orang Indonesia Kalau Belum Tahu K...
Berita Lainnya - 17 August 2020
Upacara Online HUT 75 Tahun Republik Indonesia
Berita Lainnya - 26 July 2022
ATHLAS (Resensi)
Berita Lainnya - 19 July 2022
RESENSI Death On The Nile
Linnet Ridgeway adalah seorang Wanita muda yang c...
Berita Lainnya - 16 August 2022
Bahasa Campuran, Haruskah Dimaklumi?
Berawal tahun 2010 fenomena bahasa campuran seper...
Berita Lainnya - 26 August 2022
Internet Mempengaruhi Perubahan Sistem Dunia Hing...
Internet merupakan suatu jaringan besar yang terh...
Berita Lainnya - 23 February 2023
WRIGHT BERSAUDARA
Pada akhir tahun 1800-an, mereka tertarik dengan ...
Berita Lainnya - 14 August 2024
SELAMAT HARI PRAMUKA 2024
Berita Lainnya - 17 August 2024
DIRGAHAYU REPUBLIK INDONESIA (1)
79 tahun merdeka, Indonesia terus melangkah maju!...
Berita Lainnya - 20 August 2024
ENGLISH DAY | 20 AGUSTUS 2024
ENGLISH DAY | 20 AGUSTUS 2024
Berita Lainnya - 23 August 2024
ENGLISH DAY | 23 AGUSTUS 2024
ENGLISH DAY | 23 AGUSTUS 2024
Berita Lainnya - 30 August 2024
ENGLISH DAY | 30 AGUSTUS 2024
ENGLISH DAY | 30 AGUSTUS 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 June 2023
Selamat kepada Siswa/i SMAK 2 PENABUR yang lolos ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 June 2023
SMAK 2 PENABUR mengucapkan HUT kota Jakarta ke-496
SMAK 2 PENABUR mengucapkan HUT kota Jakarta ke-496
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 June 2023
Selamat Idul Adha 1444 H
Keluarga SMAK 2 PENABUR Jakarta mengucapkan Sel...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 June 2023
LAST MINUTE CALL 2023
Pengumuman penting untuk kamu yang ingin menda...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 July 2023
Tallia Raih Prodi Impian Lintas Jurusan di Univer...
Hello PENABURs🙌 Penasaran gimana tips and trick ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 October 2023
DAY-7 MARE NOSTRA - REXAR XI 2023 SMAK 2 PENABUR ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 February 2024
CLOSING MARE NOSTRA - REXAR XI 2023 | SMAK 2 PENA...
Sungguh tidak terasa ternyata sudah seminggu Rexa...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 February 2024
Selamat kepada peserta Champ Competition di jenja...
Selamat kepada semua peserta yang telah mengikuti...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 February 2024
Selamat kepada peserta Champ Competition di jenja...
Selamat kepada semua peserta yang telah mengikuti...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 February 2024
Selamat kepada peserta Champ Competition di jenja...
Selamat kepada semua peserta yang telah mengik...

Choose Your School

GO