REXAR DAY 2 2022

Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 October 2022

Pada hari ke dua yang jatuh di hari Minggu 23 Oktober 2022 , terlihat beberapa sekolah datang untuk mengikuti lomba paskibra. Diantaranya sekolah SNK RADITYA YUDHA, SMK AL HUDA, Mereka mulai masuk ke ruangan masing yang sudah di siapkan untuk mamakai kostum, make up , dan makan sebelum tampil. Para pelatih juga duduk di kursi pinggir lapangan.

Pada jam 10.00 WIB terlihat siswa siswi mempersiapkan diri untuk acara di hari ini. Mereka juga berlatih kegiatan baris berbaris dan persiapan lebih banyak dilakukan di aula SMAK 2 JAKARTA.

Pada jam 10.25, seluruh panitia berkumpul di lapangan SMAK 2 PENABUR. Janet Averin, selaku ketua pelaksana siswa melakukan briefing dan mengingatkan ulang hal yang harus dilakukan pada tiap komisi. Selanjutnya, Ia memimpin panitia berdoa agar acara berjalan sukses.

Pada jam 10.40, lomba mulai diadakan. Sesi pertama adalah lomba yang diikuti oleh siswa dan siswi SMP. Dilapangan juga terdapat 3 orang juri dengan beberapa crew yang bertugas menemani dan mencatat. Lomba yang diikuti siswa dan siswi SMP sudah berakhir. Sesudah itu, istirahat diberikan sekitar 1 jam.
Pada pukul 12.50, tepat setelah istirahat berakhir, lomba untuk sesi kedua yang diikuti oleh siswa dan siswi SMA telah dimulai. 

Setelah melewati banyak usaha dan persiapan, acara ada hari ini pun telah berakhir. Sambil menunggu hasil pemenang lomba PASKIBRA, Bu Dian sebagai guru di SMAK 2 JAKARTA yang ikut serta dalam acara hari ini, menyanyikan beberapa lagu dengan tujuan membangkitkan semangat seluruh siswa dan siswi. Kemudian peserta mulai berdatangan ke lapangan sambil bernyanyi dan menari mengikuti melodi lagu yang diputarkan. Panitia pun ikut ke lapangan untuk memeriahkan suasana.

Pada pukul 18.00 hasil pengumuman pun dibacakan. Hasil sebagai berikut :

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 11 August 2020
TABAH: BERTAHAN UNTUK BERTAHAN
Berita Lainnya - 01 September 2020
Saat sendiri, kutemukan Tuhan
Berita Lainnya - 18 August 2020
7 Fakta Menarik Bahasa Indonesia
Berita Lainnya - 20 August 2020
Belum Sah Jadi Orang Indonesia Kalau Belum Tahu K...
Berita Lainnya - 17 August 2020
Upacara Online HUT 75 Tahun Republik Indonesia
Berita Lainnya - 07 January 2023
Tahun Baru, Semangat Baru | Hartawati Sigalinggin...
Berita Lainnya - 21 November 2022
Sabda Bahagia | Rebecca Ayu C, S.Pd.
“Kita tidak bisa memberi jika kita tidak memil...
Berita Lainnya - 24 October 2022
FLEXING: Tabu atau Perlu Ditiru? | Florentina Bud...
Kemajuan teknologi yang semakin berkembang pesat ...
Berita Lainnya - 01 September 2022
Talitakum | Zebulon Yakhin Dan Boas, S.Si.
Selamat untuk kita semua! Arti kata ini menurut K...
Berita Lainnya - 31 January 2023
MIRROR NEURON
Pernah tidak, kamu menguap dan seketika orang ...
Berita Lainnya - 28 October 2023
Selamat Hari Sumpah Pemuda 2023
Berita Lainnya - 31 October 2023
Kelelahan? Bingung Studi? Sabbatical Dulu!
Di Indonesia, istilah ini memang belum populer.
Berita Lainnya - 15 October 2023
Bell's Palsy: Kondisi yang Memengaruhi Wajah
Meskipun kondisi ini seringkali bersifat sementar...
Berita Lainnya - 22 October 2023
SUKU ASMAT-PAPUA
Suku Asmat adalah salah satu kelompok etnis yang ...
Berita Lainnya - 27 September 2023
Iri tanda tak mampu, Iri Hati Membusukkan Tulang ...
  “ Halah bilang saja kamu iri, kan sama aku? Asa...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 January 2023
SEMINAR ENTREPRENEUR (Digital Marketing, Bisnis P...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 February 2023
PARENTS WEBINAR : KARIR INDUSTRI ESPORT, SITUASI ...
Mau tidak mau, suka tidak suka, “game” sepertinya...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 February 2023
PIDATO SISWA "KISAH KASIH DI SEKOLAH" | Shane Dar...
Selamat pagi, Yang terhormat ibu kepala sekolah s...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 March 2023
PEMBELAJARAN PKWU - REKAYASA "Membuat konversi en...
Rabu, 1 Maret 2023 - Pelaksanaan pembelajaran PKW...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 February 2023
UJIAN PRAKTEK MENULIS KELAS XII IPA/IPS | Jumat, ...
Jumat, 24 februari 2023 - Siswa kelas XII IPA/IPS...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 September 2023
JUARA 3 OSN INFORMATIKA - VINCENT ARMANDO
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 September 2023
DAFTAR SISWA DITERIMA GELOMBANG NON TES 2 2023
DAFTAR SISWA DITERIMA GELOMBANG NON TES 2 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2023
PENGUMUMAN DITERIMA SISWA TAHUN AJARAN 2024/2025 ...
"PENGUMUMAN DITERIMA SISWA TAHUN AJARAN 2024/2025...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 September 2023
Lomba Merdeka Science Competition (MSC) Bidang Bi...
Selamat kepada siswa/i SMAK 2 PENABUR yang ber...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 September 2023
Puji -pujian siswa SMAK 2 PENABUR Jakarta di GKI...
Minggu, 24 September 2023 - Siswa/i SMAK 2 PENABU...

Choose Your School

GO