PAT Kelas XII

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 05 February 2024

PAT Kelas XII

BOGOR- Senin, 5 Februari 2024 merupakan hari pertama penilaian akhir tahun (PAT) kelas XII. PAT ini merupakan awal dari ujian-ujian akhir yang akan dijalani oleh siswa kelas XII ini. Ujian akhir yang akan mereka jalani antara lain, PAT, ujian praktik, dan ujian sekolah. Seluruh siswa kelas XII dibagi ke dalam sembilan ruang ujian. 

Pukul 06.30WIB seluruh peserta memasuki ruang ujian. Setiap ruang ujian terdapat dua guru pengawas. Sebelum mengerjakan soal ujian, pengawas membacakan tata tertib peserta ujian. Kegiatan pagi yang biasa dilaksanakan, yakni renungan pagi dan menyanyikan Indonesia Raya dilaksanakan secara bersama, dipimpin oleh Ibu Budiasih melalui radio sekolah. Pukul 07.00WIB, seluruh siswa mengerjakan ujian pertama di hari pertama PAT mereka, dengan mata uji matematika wajib bagi kelas XII IPA dan IPS. Seluruh siswa menyelesaikan setiap soal dalam bentuk pilihan ganda dan uraian tersebut selama 120menit. Ketika bel tanda ujian berakhir, seluruh siswa meninggalkan ruang ujian dengan tenang. 

Perjalanan masih panjang dan perjuangan masih harus berlanjut. Jangan lelah, tetap semangat, dan pastinya selalu andalkan Tuhan dalam menjalani PAT kalian, siswa-siswi kelas XII! (JN)

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 20 May 2020
Ujian Praktik TA 2019-2020
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 January 2021
Pelantikan Anggota Paskibra
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 January 2021
Pelantikan PMR
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 01 February 2021
Ibadah Spekta: Membuka Ruang
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 January 2021
Pelantikan Pramuka SMAK PENABUR Kota Wisata
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 27 August 2020
LOLOS SBMPTN
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 06 September 2020
EDUFAIR AKW
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 30 September 2020
PENGUMUMAN PSB AKW 2021-2022
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 03 September 2020
OPEN HOUSE AKW
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 19 September 2020
Seminar Psikotes AKW
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 16 January 2023
PKBN2K : MENGERJAKAN KESELAMATAN NASIONAL
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 02 January 2023
PKBN2K : MENDERITA WALAU TAK BERDOSA
PKBN2K : MENDERITA WALAU TAK BERDOSA
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 23 January 2023
PKBN2K : MESIAS YANG MENDERITA
PKBN2K : MESIAS YANG MENDERITA
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 06 February 2023
“KEKAYAAN ROHANIAH”
“KEKAYAAN ROHANIAH”
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 13 February 2023
“HIKMAT DI DALAM KETEKUNAN”
“HIKMAT DI DALAM KETEKUNAN”
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 26 August 2023
Satu Dasawarsa SMPK dan SMAK PENABUR Kota Wisata
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 27 August 2023
Padus Spekta Ikut Melayani Tuhan Melalui Pujian
Padus Spekta Ikut Melayani Tuhan Melalui Pujian
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 30 September 2023
Cerpen (Petang Sore)
Cerpen (Petang Sore)
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 30 September 2023
Cerpen (Percobaan Theseus)
Cerpen (Percobaan Theseus)
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 30 September 2023
Cerpen (Sonata dan Stroberi)
Cerpen (Sonata dan Stroberi)
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 08 February 2024
Cerpen : "Kisah Cinta Niskala Anak SMA"
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 February 2024
PKBN2K : "Penguasaan Diri"
PKBN2K : "Penguasaan Diri"
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 February 2024
PKBN2K : "Kesabaran"
PKBN2K : "Kesabaran"
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 February 2024
Renungan Pagi : "STATUS DAN FUNGSI"
Renungan Pagi : "STATUS DAN FUNGSI"
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 20 February 2024
Renungan : "MEMBERI BUKTI”
Renungan : "MEMBERI BUKTI”

Choose Your School

GO