OPEN HOUSE: BERKENALAN DENGAN SPEKTA 22-23

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 19 September 2022

OPEN HOUSE: BERKENALAN DENGAN SPEKTA  

Open School SMAK PENABUR Kota Wisata diadakan dalam rangka memperkenalkan aktivitas dan fasilitas yang ada di lingkungan SPEKTA kepada peserta didik kelas IX. Sekolah yang berpartisipasi dalam Open School SPEKTA 2022 adalah peserta didik kelas IX SMPK PENABUR Kota Wisata dan SMPK PENABUR Depok. Open School SPEKTA diadakan pada Senin, 19 September 2022. 

Para peserta didik dari berbagai sekolah berkumpul di Aula lantai 7 mulai pukul 08.00WIB. Kegiatan dimulai pada pukul 08.30WIB dengan arahan Ibu Kepala Sekolah SMAK PENABUR Kota Wisata, Ibu Budiasih. Setelah mendengarkan dan menerima arahan dari Ibu Budi, peserta Open School dibagi ke dalam enam kelompok, masing-masing kelompok terdiri dari 38 siswa. Pembagian kelompok dilakukan oleh panitia, yang merupakan guru SPEKTA.

Setelah mengetahui kelompok, para peserta berkumpul dan memulai untuk jelajah sekolah. Setiap kelompok didampingi oleh satu orang guru. Ruang yang dikunjungi oleh setiap kelompok, di antaranya laboratorium fisika, laboratorium biologi, laboratorium kimia, dan laboratorium Bahasa. Presentasi dan praktik diadakan di setiap laboratorium. Para peserta open school juga dapat ikut dalam simulasi atau praktik yang diadakan di setiap laboratorium Selain laboratorium, para peserta Open School juga dikenalkan dengan kegiatan ekstrakurikuler yang ada di Spekta dan juga organisasi sekolah, yakni OSIS. Adapun yang memberikan materi atau penjelasan di setiap ruang adalah peserta didik kelas X, XI, dan XII serta guru pembina. 

Durasi waktu yang digunakan untuk mengunjungi setiap ruang adalah 25 menit. Pada pukul 10.30-11.00WIB, para peserta Open House istirahat dan berkumpul di Auditorium lantai 8. Selain dapat mengisi istirahat dengan makan siang, para peserta juga disajikan oleh penampilan dari anak seni. Tidak menjadi salah satu agenda dalam open house, tetapi sepertinya cukup menarik perhatian peserta didik, yakni mereka sekilas dapat melihat para peserta didik kelas X, XI, dan XII yang sedang mengikuti kegiatan belajar mengajar Ketika berpindah ruang. 

Kegiatan Jelajah Sekolah berakhir pada pukul 12.00WIB dan para peserta dikumpulkan kembali di Aula lantai 7. Kegiatan diakhiri dengan pengisian angket evaluasi dan kata-kata penutup serta ucapan terima kasih oleh Ibu Budiasih, Kepala SMAK PENABUR Kota Wisata.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 20 May 2020
Ujian Praktik TA 2019-2020
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 January 2021
Pelantikan Anggota Paskibra
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 January 2021
Pelantikan PMR
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 01 February 2021
Ibadah Spekta: Membuka Ruang
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 January 2021
Pelantikan Pramuka SMAK PENABUR Kota Wisata
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 27 August 2020
LOLOS SBMPTN
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 06 September 2020
EDUFAIR AKW
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 30 September 2020
PENGUMUMAN PSB AKW 2021-2022
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 03 September 2020
OPEN HOUSE AKW
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 19 September 2020
Seminar Psikotes AKW
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 16 January 2023
PKBN2K : MENGERJAKAN KESELAMATAN NASIONAL
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 02 January 2023
PKBN2K : MENDERITA WALAU TAK BERDOSA
PKBN2K : MENDERITA WALAU TAK BERDOSA
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 23 January 2023
PKBN2K : MESIAS YANG MENDERITA
PKBN2K : MESIAS YANG MENDERITA
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 06 February 2023
“KEKAYAAN ROHANIAH”
“KEKAYAAN ROHANIAH”
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 13 February 2023
“HIKMAT DI DALAM KETEKUNAN”
“HIKMAT DI DALAM KETEKUNAN”
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 26 August 2023
Satu Dasawarsa SMPK dan SMAK PENABUR Kota Wisata
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 27 August 2023
Padus Spekta Ikut Melayani Tuhan Melalui Pujian
Padus Spekta Ikut Melayani Tuhan Melalui Pujian
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 30 September 2023
Cerpen (Petang Sore)
Cerpen (Petang Sore)
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 30 September 2023
Cerpen (Percobaan Theseus)
Cerpen (Percobaan Theseus)
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 30 September 2023
Cerpen (Sonata dan Stroberi)
Cerpen (Sonata dan Stroberi)
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 08 February 2024
Cerpen : "Kisah Cinta Niskala Anak SMA"
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 February 2024
PKBN2K : "Penguasaan Diri"
PKBN2K : "Penguasaan Diri"
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 February 2024
PKBN2K : "Kesabaran"
PKBN2K : "Kesabaran"
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 29 February 2024
Renungan Pagi : "STATUS DAN FUNGSI"
Renungan Pagi : "STATUS DAN FUNGSI"
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 20 February 2024
Renungan : "MEMBERI BUKTI”
Renungan : "MEMBERI BUKTI”

Choose Your School

GO