Pojok Best : Roh Kudus Memampukan Kita Menguasai Diri

Berita Lainnya - 14 July 2023

Penulis : Chandra Chaiyadi (XII MIPA)

 

Musuh yang ada di dalam diri kita sendiri atau bisa disebut nafsu duniawi, ada banyak jenis nafsu duniawi contohnya harta, kepopuleran, kecantikan dan masih banyak lainnya. Jika manusia dikendalikan oleh hawa nafsu maka akan terjatuh kedalam jurang penuh dosa. Maka dari itu kita harus bisa mengendalikan diri atau penguasaan diri.

 

Apa itu Penguasaan diri? Penguasaan diri dapat diartikan sebagai sikap mengendalikan diri dari hal-hal yang diluar batas, melakukan berbagai perbuatan dosa atau melanggar perintah Tuhan. Bila seseorang tidak bisa menguasai diri maka emosi tidak bisa dikontrol dan cenderung melakukan hal-hal yang tidak diinginkan.

 

Penguasaan diri dapat dibangun dengan cara menguasai diri dari perkataan yang tidak baik, menguasai diri dari perbuatan yang tidak benar atau keinginan yang tidak benar, menahan emosi terhadap orang lain yang mengejek kita, dan bergantung kepada kuasa Allah.

 

Untuk dapat mengendalikan diri kita perlu pimpinan Roh kudus, kita akan gagal jika hanya mengandalkan diri kita. Memiliki Penguasaan diri berarti bisa berkata tidak untuk segala sesuatu yang berbau nafsu duniawi, pengendalian diri sangatlah penting untuk menjadi pengikut Yesus. Seperti yang tertulis dalam Matius 16:24, "Setiap orang yang mau mengikut Aku, ia harus menyangkal dirinya, memikul salibnya dan mengikut Aku". Marilah kita terus belajar menguasai diri kita seperti yang Yesus telah ajarkan. Tuhan memberkati kita.

 

Berita Lainnya - 03 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Apakah Aku Setia?
Berita Lainnya - 04 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Setia untuk Bertanggung Jawab
Berita Lainnya - 08 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Setia Bertindak Benar
Berita Lainnya - 10 September 2020
Pojok BEST: Jadi Generasi Tangguh
Berita Lainnya - 10 September 2020
Kegiatan Ekstrakurikuler SMAK PENABUR Kota Jababe...
Berita Lainnya - 05 August 2022
POJOK BEST : Memberi dari Kekurangan
Berita Lainnya - 06 August 2022
POJOK BEST : Memberi dengan sukacita
Memberi dengan sukacita, Dalam Matius 6:3 ITB, be...
Berita Lainnya - 07 August 2022
POJOK BEST : Kita Butuh Orang Lain
Mungkin terkadang kita menganggap orang lain itu ...
Berita Lainnya - 08 August 2022
Pojok Best : Generosity is giving more than you c...
kemurahan hati menurut KBBI adalah kebaikan hati....
Berita Lainnya - 09 August 2022
Pojok Best : Menjadi Lebih Baik
murah hati (KBBI) adalah suka (mudah) memberi. Ar...
Berita Lainnya - 15 March 2023
Pojok Best : Menolong Tanpa Memandang Rendah
Berita Lainnya - 15 March 2023
Caring Moment: Membantu di Toko
Membantu orang lain membuat kita belajar mengenai...
Berita Lainnya - 16 March 2023
Pojok Best : Mau Flexing ? Pikir Dulu !
Penulis : Moses (X IPS) Halo sobat AKJ! Kalian t...
Berita Lainnya - 16 March 2023
Caring Moment: Membantu Keluarga di Rumah
Sebagai bagian dari keluarga, seorang anak yang b...
Berita Lainnya - 17 March 2023
Pojok Best : Rendah Hati Dalam Kehidupan
Halo Sobat AKJ, bagaimana kabarnya? Semoga dalam ...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Karakterku Berubah
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: RESTART
Ceritaku di Character Building: RESTART
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Berita Lainnya - 09 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan dan Pencapaian
Berita Lainnya - 10 April 2024
Pojok Best : Kekuatan dan Kebahagiaan
Kekuatan bukan hanyalah sekedar kekuatan fisik at...
Berita Lainnya - 11 April 2024
Pojok Best : Perjalanan Menuju Kesuksesan
Jangan menyerah sebelum kita berjuang sekuat tena...
Berita Lainnya - 12 April 2024
Pojok Best : Lanjut Kuliah
Segala pilihan pasti memerlukan pengorbanan. Namu...
Berita Lainnya - 15 April 2024
Pojok Best : Kepentingan Diri Sendiri atau Orang ...
Kita telah menerima pengorbanan yang tak ternilai...

Choose Your School

GO