Pojok Best : Kebaikan yang Tidak Terbatas

Berita Lainnya - 02 November 2023

 

 

 

Penulis : Pricilla Quennel (X)

 

 

 

Pada suatu hari ada seorang content creator membuat konten social experiment. Ia berpura-pura menjadi seseorang yang berkebutuhan khusus. Ia berpura-pura tidak bisa melihat dan ingin menyebrangi jalan raya yang dilalui banyak kendaraan-kendaraan besar seperti truk dan bis. Pada dua kali percobaan, tidak ada satupun pengendara yang menolongnya. Pada kali percobaan ketiga akhirnya ada yang menolongnya. Bisakah kalian menebak siapa yang menolong nya? Bukan salah seorang dari pengendara disana, tetapi yang menolong content creator tersebut adalah seorang pedagang asongan. Seseorang yang tidak disangka-sangka bukan?

Kita harus mencontoh perilaku pedagang asongan tersebut, walaupun sedang dalam posisi berjualan, sedang memiliki kesibukan sendiri, jika kita melihat seseorang sedang kesusahan atau membutuhkan pertolongan, harus kita bantu. Kebaikan tidak selalu harus menolong orang lain. Sekedar memberikan sapaan pada orang lain di pagi hari, mengucapkan terimakasih, membuang sampah pada tempatnya, toleransi, dan sebagainya. Kebaikan itu tidak mengenal apa yang dilakukan, dimana kita melakukannya, siapa yang kita beri kebaikan, mengapa kita memberi kebaikan, bagaimana kita memberi kebaikan tersebut. Kebaikan dapat kita lakukan tanpa adanya batasan apapun, bahkan tanpa adanya batasan suku, ras, budaya, adat istiadat, dll. Marilah kita memberikan kebaikan tanpa henti. 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 March 2021
Kesabaran: Bersukacita dalam Kesulitan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 February 2021
Funday Monday: Continue the Story
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 February 2021
Doa Syafaat Persiapan Tryout PENABUR Kelas XII
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 February 2021
Ibadah Gukar "TIDAK MENGABAIKAN KARUNIA" 08/02/20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 February 2021
Ibadah Siswa "Berhenti Menghakimi" 08/02/2021
Berita Lainnya - 02 December 2020
AKJ Green School: Hydroponics Project
Berita Lainnya - 11 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Siapa yang Tak Kenal Padi?
Berita Lainnya - 14 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Rendah Hati
Berita Lainnya - 16 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Murid Kristus yang Re...
Berita Lainnya - 21 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: HARAPAN AKAN SELALU ADA
Berita Lainnya - 28 October 2022
Pojok Best : Satu Kepedulian Menumbuhkan Berjuta ...
Berita Lainnya - 29 October 2022
Pojok Best : Mari Lebih Peduli
Pojok Best : Mari Lebih Peduli
Berita Lainnya - 30 October 2022
Pojok Best : Jangan Menahan Kebaikan
Amsal 3:27 Janganlah menahan kebaikan dari pada ...
Berita Lainnya - 22 October 2022
Pojok Best : Kepedulian Yang Tulus Bagi Sesama
Bantuan sekecil apapun dapat sangat membantu oran...
Berita Lainnya - 23 October 2022
Pojok Best : Karakter Pemimpin Yang Baik
bagaimana karakter pemimpin yang baik? Berikut ad...
Berita Lainnya - 16 August 2023
Pojok Best : Kejujuran Berdampak Besar
Berita Lainnya - 18 August 2023
Pojok Best : Menjadi Pribadi Yang Sukses
Dalam menjalani kehidupan ini, kita dapat memanfa...
Berita Lainnya - 17 August 2023
Pojok Best : Hidup Seturut Kehendak Tuhan
Tuhan tidak pernah menjanjikan kemudahan apa pun ...
Berita Lainnya - 22 August 2023
Pojok Best : Cermin Kejujuran sebagai Pertobatan
Sejak saat itu saya tidak pernah lagi menyesal un...
Berita Lainnya - 01 August 2023
Caring Moment: Momen Saya Melakukan Kebaikan
Dampak pandemi membuat saya berubah menjadi lebih...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Good Life, Good Person
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Tangguh ...
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Tangguh ...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Empati, Ketulusan Dan Ren...
Sharing Motivation Day: Empati, Ketulusan Dan Ren...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Pribadi yang Baik
Sharing Motivation Day: Pribadi yang Baik
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Membangun Pribadi Yang Ba...
Sharing Motivation Day: Membangun Pribadi Yang Ba...

Choose Your School

GO