Cerita Sobat AKJ: Sampah Berserakan

Berita Lainnya - 30 November 2023

Penulis: Amadeus Samuel (XI MIPA 1)

Sampah berserakan adalah sampah yang dibuang secara sembarang, sampah ini dapat ditemukan dimana – mana. Sampah yang dibuang secara sembarangan dapat berdampak besar bagi manusia dan alam di sekitar kita. Sampah yang dibuang secara sembarang tersebut dapat berupa sampah plastik, sisa makanan. Sampah tersebut dapat bersumber dari lingkungan rumah, sekolah, perkantoran, dan restoran. Contoh dampak besar yang diakibatkan oleh sampah adalah banjir, pencemaran lingkungan, global warming, dan dapat mendatangkan berbagai penyakit.Banjir diakibatkan oleh sampah – sampah yang menutup saluran pembuangan, saluran air sehingga air di saluran tersebut meluap. Pencemaran lingkungan ada berbagai macamnya, ada pencemaran udara, air, tanah. 

Pencemaran udara menyebabkan udara yang kita hirup berbau dan tidak sehat bagi kesehatan kita. Pencemaran air menyebabkan air berubah warnanya menjadi keruh dan terkadang sampai warnanya hitam, air ini dapat membawa banyak penyakit bagi manusia. Pencemaran tanah dapat menyebabkan tanah yang tidak subur sehingga tanaman dan pohon – pohon tidak dapat tumbuh dengan baik sehingga kita tidak mendapatkan suplai oksigen yang cukup.

Sampah seharusnya dibuang dengan benar dengan membuang sampah ke tempatnya. Sampah juga dapat diolah dulu agar tidak berdampak terlalu bahaya bagi lingkungan. Sampah juga dapat di daur ulang menjadi suatu yang dapat kita gunakan kembali atau bahkan menambah nila ekonomisnya. Seharusnya kita membuang sampah pada tempatnya agar terhindar dari dampak – dampak yang mengerikan tersebut. Namun, zaman sekarang banyak orang yang tidak peduli akibat dari sampah yang berserakan, malas, dan tidak mempunyai kesadaran terhadap pentingnya lingkungan hidup yang bersih. Banyak orang juga yang tidak mendapatkan pendidikan yang baik sehingga tidak tahu akan dampaknya.

Solusi dari masalah ini dapat dimulai dari diri kita sendiri dan dengan melakukan hal yang mudah, seperti membuang sisa makanan ke tempat sampah. Dengan setidaknya 75% penduduk dari sebuah kota yang melakukan hal tersebut, sebuah kota dapat menjadi bersih kembali. Kita juga harus selalu mengingatkan teman, saudara, keluarga kita agar kita semua dapat secara disiplin membuang sampah pada tempatnya. Oleh karena itu mari kita semua budayakan buang sampah pada tempatnya agar bumi kita kembali bersih dan sehat.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2024
Seminar Cyberbullying- Stop Cyberbullying !
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 October 2023
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 October 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 October 2023
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Berita Lainnya - 24 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan Tuhan dalam Menjawab Doa Ki...
Berita Lainnya - 25 September 2021
POJOK BEST: Berpegang Teguh kepada Kepercayaan
Di ayat ini diceritakan kisah Sadrakh, Mesakh, Ab...
Berita Lainnya - 26 September 2021
POJOK BEST: Tuhan Tidak akan Meninggalkanmu
Apakah kalian semua tahu tentang cerita Daniel di...
Berita Lainnya - 28 September 2021
POJOK BEST: Kunci Kehidupan Sehat
Dalam kehidupan yang sekarang ini, kesehatan meru...
Berita Lainnya - 29 September 2021
POJOK BEST: The Key for a Good Relationship
Relationships are made between two people that in...
Berita Lainnya - 27 October 2022
Pojok Best : Melatih Kepedulian Kepada Orang Lain
Berita Lainnya - 28 October 2022
Pojok Best : Satu Kepedulian Menumbuhkan Berjuta ...
Pojok Best : Satu Kepedulian Menumbuhkan Berjuta ...
Berita Lainnya - 29 October 2022
Pojok Best : Mari Lebih Peduli
Pojok Best : Mari Lebih Peduli
Berita Lainnya - 30 October 2022
Pojok Best : Jangan Menahan Kebaikan
Amsal 3:27 Janganlah menahan kebaikan dari pada ...
Berita Lainnya - 22 October 2022
Pojok Best : Kepedulian Yang Tulus Bagi Sesama
Bantuan sekecil apapun dapat sangat membantu oran...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bersama Membangun...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Fun Activities Du...
Ceritaku di Character Building: Fun Activities Du...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Grow
Ceritaku di Character Building: Grow
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bertumbuh
Ceritaku di Character Building: Bertumbuh
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Sabar
Ceritaku di Character Building: Sabar
Berita Lainnya - 15 August 2024
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan Selalu
Berita Lainnya - 16 August 2024
Pojok Best : Kasih Kristus Dalam Aksi Membantu S...
Pojok Best : Kasih Kristus Dalam Aksi Membantu S...
Berita Lainnya - 19 August 2024
Pojok Best : Tenang, Aku Mengenal Dia !
Pojok Best : Tenang, Aku Mengenal Dia !
Berita Lainnya - 20 August 2024
Pojok Best : Rasa Syukur Dengan Ikhlas Sepenuh Ha...
Pojok Best : Rasa Syukur Dengan Ikhlas Sepenuh Ha...
Berita Lainnya - 23 August 2024
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan di Tengah Ketidak...
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan di Tengah Ketidak...

Choose Your School

GO