POJOK BEST : Berani Mengambil Langkah Pertama

Berita Lainnya - 28 July 2022

Penulis: Gisela Winda Permatasari, Editor: Nunut Dumariana Simanjuntak

 

Kita semua pasti pernah merasakan atau melakukan sesuatu untuk pertama kalinya, bukan? Yaps, sebagai manusia yang sejatinya gemar berpetualang, kita semua pasti mengalami hal tersebut. Peristiwa “pertama kalinya” kita rasakan sejak kita lahir, bahkan sampai nantinya kita menyelesaikan petualangan kita di dunia ini. Pertama kali berjalan, pertama kali berbicara, pertama kali makan, pertama kali bertengkar dengan teman, pertama kali merantau untuk bersekolah di luar kota, dll. Semua peristiwa “pertama kalinya” tidak akan bisa kita lewati dan rasakan kalau kita tidak memiliki keberanian dalam diri kita. Singkatnya, keberanian adalah bekal untuk kita dapat melalui proses tersebut karena terkadang proses yang kita jalani juga tidak selalu mulus. Contohnya, ketika kita hendak memutuskan melanjutkan sekolah di luar kota atau luar negeri yang membuat kita jauh dari zona nyaman kita sebelumnya, jauh dari orang tua dan keluarga, hal tersebut membuat kita harus berani untuk menjalani hidup secara mandiri.

 

“Langkah pertama” untuk menjalani proses kehidupan yang baru, bukanlah proses yang mudah. Kalau tidak ada keberanian, kita tidak akan pernah berhasil mengambil langkah pertama tersebut. Kalau kita tidak berani mengambil langkah pertama, maka kita tidak bisa menggapai dunia yang kita inginkan, cita-cita yang kita inginkan. Jadi, mari pupuk selalu keberanian dalam diri kita supaya kita bisa mencapai dunia yang kita impikan.

Berita Lainnya - 17 February 2022
POJOK BEST: Saling Mengampuni Karena Kasih Tuhan
Berita Lainnya - 18 February 2022
POJOK BEST: Berbuat Dosa? Ayo Bertobat
Ayat tersebut menjelaskan bahwa Tuhan Yesus menye...
Berita Lainnya - 19 February 2022
POJOK BEST: Kesetiaan untuk Taat kepada Tuhan Yes...
“Bila kesetiaan Anda dihadapkan dengan konflik ba...
Berita Lainnya - 21 February 2022
POJOK BEST: Good Teammates are Willing to Sacrifi...
As students, we interact with many people, especi...
Berita Lainnya - 21 February 2022
Selamat Hari Bahasa Ibu Internasional 21 Februari...
Selamat Hari Bahasa Ibu Internasional. Mari bangg...
Berita Lainnya - 13 November 2022
Pojok Best : Ungkapan Syukur Kepada Tuhan
Berita Lainnya - 14 November 2022
Pojok Best : Belajar Maksimal Untuk Bekal Meraih ...
Tingkat SMA adalah salah satu penentu bagaimana m...
Berita Lainnya - 15 November 2022
Pojok Best : Berbagi dengan Sesama Itu Indah
Ketika kita berbagi kepada sesama kita tidak akan...
Berita Lainnya - 16 November 2022
Pojok Best : Ibadah Yang Sejati
Seperti apa ibadah yang sejati dan berkenan kepad...
Berita Lainnya - 17 November 2022
Pojok Best : Bekerja Keras dan Pantang Menyerah
Teman-teman seringkali dalam hidup ini kita dihad...
Berita Lainnya - 23 April 2023
Pojok Best : Tidak Ada Yang Tidak Mungkin
Berita Lainnya - 24 April 2023
Pojok Best : Ketekunan Kunci Kesuksesan
Banyak orang menyerah bahkan sebelum mereka membe...
Berita Lainnya - 25 April 2023
Pojok Best : Tips Untuk Melatih Kesabaran
Mencoba untuk melakukan kesabaran membuat segala ...
Berita Lainnya - 26 April 2023
Pojok Best : Menerima Hidup Dengan Keikhlasan
Sekarang, saya tahu hidup tidak selalu berjalan m...
Berita Lainnya - 03 May 2023
Pojok Best : Melangkah Dengan Iman
Mari kita hidup dalam keyakinan bahwa Yesus memeg...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: RESTART
Ceritaku di Character Building: RESTART
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Ceritaku di Character Building: Character Buildin...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Semakin Kompak
Ceritaku di Character Building: Semakin Kompak
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Tiga Hari Yang Be...
Ceritaku di Character Building: Tiga Hari Yang Be...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Menjadi Idealis Demi Peru...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Generasi Tangguh Dan Berk...
Sharing Motivation Day: Generasi Tangguh Dan Berk...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Semangat Baru 2024
Sharing Motivation Day: Semangat Baru 2024
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Good Person in A Bad Place
Sharing Motivation Day: Good Person in A Bad Place
Berita Lainnya - 22 February 2024
Pojok Best : Tuhan Menguatkan Kita
Dalam menghadapi tantangan, marilah kita menguatk...

Choose Your School

GO