Cerita Sobat AKJ : Merayakan Kepedulian Allah Pada Dunia

Berita Lainnya - 26 December 2023

Salam Natal untuk kita semua. Bagaimana Natal kamu di tahun ini?

Aku mau sharing tentang firman yang ku nikmati di ibadah natal kemaren.

Kepedulian menjadi satu makna Natal yang mengingatkan kita bagaimana Allah sendiri begitu peduli juga kepada kita.

Dalam cerita Alkitab tentang kelahiran Juru Selamat orang majus dan gembala yang datang melihat bayi Yesus.
Allah memilih memberi tahu kepada para gembala karena Allah mau menunjukkan bahwa Allah hadir juga kepada orang-orang tersisih, yang seringkali tak dianggap Itulah bentuk kepedulian Allah kepada manusia.

Seringkali penghakiman subjektif kita jatuhkan kepada seseorang.
Kelompok dengan kondisi baik mengganggap bahwa kondisi mereka sekarang karena mereka peduli pada Allah, sedangkan untuk mereka yang dalam keadaan sulit dianggap tidak memperdulikan Tuhan.
Namun kehadiran Allah kedunia ini tidak menghakimi manusia berdasarkan baik buruknya kita namun Allah peduli kepada semua orang dengan segala kondisi tanpa kecuali.
Tuhan juga mengharapkan gereja seharusnya berisi orang-orang yang saling peduli satu dengan yang lain. Mari saling mengasihi, saling peduli, karena itulah seharusnya kehidupan orang-orang yang diberkati Allah.
Tuhan memberkati🙏🏻

Berita Lainnya - 03 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Apakah Aku Setia?
Berita Lainnya - 04 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Setia untuk Bertanggung Jawab
Berita Lainnya - 08 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Setia Bertindak Benar
Berita Lainnya - 10 September 2020
Pojok BEST: Jadi Generasi Tangguh
Berita Lainnya - 10 September 2020
Kegiatan Ekstrakurikuler SMAK PENABUR Kota Jababe...
Berita Lainnya - 04 August 2022
POJOK BEST : Murah Hati, Kunci Kebahagiaan
Berita Lainnya - 05 August 2022
POJOK BEST : Memberi dari Kekurangan
Tuhan Yesus sanggup memelihara hidup kita meskipu...
Berita Lainnya - 06 August 2022
POJOK BEST : Memberi dengan sukacita
Memberi dengan sukacita, Dalam Matius 6:3 ITB, be...
Berita Lainnya - 07 August 2022
POJOK BEST : Kita Butuh Orang Lain
Mungkin terkadang kita menganggap orang lain itu ...
Berita Lainnya - 08 August 2022
Pojok Best : Generosity is giving more than you c...
kemurahan hati menurut KBBI adalah kebaikan hati....
Berita Lainnya - 13 March 2023
Caring Moment: Memberi Bantuan ke Panti Asuhan
Berita Lainnya - 14 March 2023
Caring Moment: Memberikan Bantuan kepada Korban B...
Dengan berbagi, terutama kepada korban banjir, ki...
Berita Lainnya - 15 March 2023
Pojok Best : Menolong Tanpa Memandang Rendah
Sobat AKJ, mungkin kita tidak bisa seperti Bunda ...
Berita Lainnya - 15 March 2023
Caring Moment: Membantu di Toko
Membantu orang lain membuat kita belajar mengenai...
Berita Lainnya - 16 March 2023
Pojok Best : Mau Flexing ? Pikir Dulu !
Penulis : Moses (X IPS) Halo sobat AKJ! Kalian t...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Kesan dan Pesan C...
Ceritaku di Character Building: Kesan dan Pesan C...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GRIT dan AGILE
Ceritaku di Character Building: GRIT dan AGILE
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Karakterku Berubah
Ceritaku di Character Building: Karakterku Berubah
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Berita Lainnya - 02 April 2024
Pojok Best : Kita Usahakan Mimpi Itu!
Berita Lainnya - 03 April 2024
Pojok Best : Melangkah Maju dengan Hati
Selalu ada kesempatan untuk berkembang dan belaja...
Berita Lainnya - 05 April 2024
Pojok Best : Kesuksesan Karena Berusaha
Kesuksesan bisa kita peroleh ketika berjuang teru...
Berita Lainnya - 08 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan yang Menginspirasi
Pengorbanan bukan hanya tentang mengorbankan wakt...
Berita Lainnya - 09 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan dan Pencapaian
Tidak ada kesuksesan yang dapat diraih tanpa peng...

Choose Your School

GO