Caring Moment: Teladan kepedulianku

Berita Lainnya - 21 February 2023

image source: id.depositphotos.com

 

Pada waktu saya kecil, orang tua saya selalu mengajarkan saya untuk bersyukur dan berbagi kepada orang lain dan saya menanamkan ajaran kedua orang tua saya tersebut. Saya teringat akan hal yang biasa saya lakukan dahulu. Pada hari minggu setelah pulang gereja, kami sekeluarga berencana untuk makan di sebuah restoran. Namun kami teringat akan orang-orang yang membutuhkan makan lebih dari kita. Jadi kami sekeluarga membungkus makanan dan pergi ke tempat terpencil dimana ada seorang nenek yang saat itu hidup sendiri.

Nenek itu tinggal di sebuah gubuk di pinggir jalan yang sepi. Pada saat itu kebetulan saya dan keluarga saya belum punya mobil jadi bisa untuk masuk gang kecil untuk menuju rumah dari nenek tersebut. Sesampainya disana, kami makan bersama dan bercengkrama bersama lalu ayah dan ibu saya meninggalkan uang untuk nenek tersebut. Ayah dan Ibu saya juga bercerita bahwa mereka dulu juga hidup susah mereka mengetahui betul kehidupan orang susah untuk itu mereka mau berbagi. Bagi mereka, berbagi adalah hal yang paling menyenangkan melihat orang lain tersenyum dan bisa jadi berkat bagi orang lain adalah arti hidup yang sebenarnya.

Berita Lainnya - 01 October 2022
Pojok Best : Peduli terhadap Teman
Berita Lainnya - 02 October 2022
Pojok Best : Berbagi Menciptakan Persahabatan
Hidup telah mengajari saya bahwa rasa hormat, kep...
Berita Lainnya - 03 October 2022
Pojok best : Melatih Kepedulian Kepada Sesama
Kedalaman makna hidup manusia ditentukan oleh kem...
Berita Lainnya - 04 October 2022
Pojok Best : Bertolong-tolonganlah seperti Si Sem...
Galatia 6: 2 "Bertolong-tolonganlah menanggung be...
Berita Lainnya - 05 October 2022
Pojok Best : Mengasihi Sesama
Lukas 6 : 32 dikatakan “Dan jikalau kamu mengasih...
Berita Lainnya - 16 May 2023
Pojok Best : Kesabaran Dalam Ketekunan
Berita Lainnya - 17 May 2023
Pojok Best : Kesederhanaan, Kesabaran, dan Kasih ...
Seperti yang ucapkan oleh Lao tzu bahwa "Aku hany...
Berita Lainnya - 19 May 2023
Pojok Best : Hidup Di Era Ketidaksabaran
Dalam ayat tersebut kita dapat menyimpulkan bahwa...
Berita Lainnya - 22 May 2023
Pojok Best : Belajar Mengendalikan Diri
Halo sobat AKJ, hari ini saya mau sharing tentang...
Berita Lainnya - 23 May 2023
Pojok Best : Bersabar dan Mengendalikan Emosi
Selain itu, kita juga harus mendekatkan diri kita...
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: PENTINGNYA LITERASI
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Ketertiban Dalam Berlalu-lintas
Cerita Sobat AKJ: Ketertiban Dalam Berlalu-lintas 
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Belajar Matematika Sulit?
Cerita Sobat AKJ: Belajar Matematika Sulit?
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Sampah Menghambat Aktivitas Kita
Cerita Sobat AKJ: Sampah Menghambat Aktivitas Kita
Berita Lainnya - 04 December 2023
Pojok Best : Tetap Rendah Hati dan Tidak Putus Asa
Dalam permadani kehidupan, kerendahan hati berper...
Berita Lainnya - 17 July 2024
Pojok Best : Enthusiasm for Doing Good and Believ...
Berita Lainnya - 18 July 2024
Pojok Best : Keteguhan dan Kesabaran dalam Nama-N...
Dengan bertekun dalam iman, sabar, dan percaya ke...
Berita Lainnya - 19 July 2024
Pojok Best : Yakin Bisa Mengampuni Musuhmu?
Tuhan sudah menunjukkan teladan pengampunan kepad...
Berita Lainnya - 22 July 2024
Pojok Best : Membantu Sebagai Bagian Dari Rutinit...
Pojok Best : Membantu Sebagai Bagian Dari Rutinit...
Berita Lainnya - 23 July 2024
Pojok Best : Ketekunan dalam Pengharapan
Pojok Best : Ketekunan dalam Pengharapan
Berita Lainnya - 31 January 2025
Cerita Sobat AKJ : Tradisi Imlek di KeluargaKu
Berita Lainnya - 31 January 2025
Cerita Sobat AKJ : Imlek Yang Sederhana
Cerita Sobat AKJ : Imlek Yang Sederhana
Berita Lainnya - 31 January 2025
Cerita Sobat AKJ : Imlek Bersama Keluarga di Peka...
Cerita Sobat AKJ : Imlek Bersama Keluarga di Peka...
Berita Lainnya - 31 January 2025
Cerita Sobat AKJ :   Tahun Baru Cina Bersama Kelu...
Cerita Sobat AKJ :   Tahun Baru Cina Bersama Kelu...
Berita Lainnya - 03 February 2025
Pojok Best : Tidak Pernah Cukup
Pojok Best : Tidak Pernah Cukup

Choose Your School

GO