Caring Moment: Pengalaman di Panti Asuhan

Berita Lainnya - 14 February 2023

image source: kitabijak.com

Penulis: Steven Antonius

 

Nama saya Steven Antonius, saya memiliki pengalaman hidup yang tidak bisa saya lupakan yaitu dari sewaktu kecil saya ingin sekali berkunjung dan mengetahui suasana di panti asuhan. Waktu saya memasuki SMA, terdapat program dari sekolah yang bernama DOFE (The Duke of Edinburgh's Award), salah satu program DOFE yang saya ikuti yaitu melayani dan mengajar di Panti Asuhan. Saya senang sekali karena mimpi kecil saya bisa terwujud, setiap hari selasa dan kamis setelah pulang sekolah sekitar jam 3 saya pergi ke Panti Asuhan bersama teman-teman saya.

Saat kecil pikiran saya mengenai Panti Asuhan kurang baik, seperti suasana di Panti Asuhan itu buruk, kurang terawat, kurangnya pendidikan. Namun, semua pikiran saya saat kecil itu salah ketika saya mulai pergi ke panti asuhan dan berbagi tawa bersama mereka. Bersama teman-teman saya, kami mulai mengajarkan pendidikan dasar untuk mereka. Karena adanya perbedaan umur anak panti asuhan, maka kami mengelompokkan mereka bedasarkan jenjang pendidikannya seperti kelas TK diajarkan oleh saya, kelas 1-3 diajarkan oleh Jonathan dan kelas 4-6 diajarkan oleh Valent.

Setelah mengajarkan mereka, kami mengadakan acara kebersamaan yaitu bernyanyi dan bermain bersama. Hal seperti ini jarang sekali saya temukan dan bagi saya hal ini adalah sesuatu yang sangat spesial. Suasana di Panti Asuhan juga sangat baik sekali sangat mengingatkan saya bahwa kebersamaan itu sesuatu yang mahal dan sulit dicari.

Saya bersama orang tua dan bibi saya kemudian pergi ke Panti Asuhan untuk membagikan makanan dan kebutuhan lainnya. Sangat senang sekali bisa membantu mereka dan merasakan bagaimana indahnya suasana disana. Saya bersyukur bisa mendapatkan kesempatan ini dan mendapatkan banyak sekali pelajaran yang berharga di Panti Asuhan.

Berita Lainnya - 15 February 2022
Hari Kanker Anak Sedunia 2022 'Kelangsungan Hidup...
Berita Lainnya - 17 February 2022
POJOK BEST: Saling Mengampuni Karena Kasih Tuhan
Di dalam Efesus 1:7 dikatakan bahwa “Sebab di dal...
Berita Lainnya - 18 February 2022
POJOK BEST: Berbuat Dosa? Ayo Bertobat
Ayat tersebut menjelaskan bahwa Tuhan Yesus menye...
Berita Lainnya - 19 February 2022
POJOK BEST: Kesetiaan untuk Taat kepada Tuhan Yes...
“Bila kesetiaan Anda dihadapkan dengan konflik ba...
Berita Lainnya - 21 February 2022
POJOK BEST: Good Teammates are Willing to Sacrifi...
As students, we interact with many people, especi...
Berita Lainnya - 06 February 2023
Pojok Best : Makin Berisi, Makin Rendah Hati
Berita Lainnya - 04 February 2023
Pojok Best : Menolak Kesombongan
Sebagai manusia, ada kalanya kita berada di pu...
Berita Lainnya - 05 February 2023
Pojok Best : Rendah Hati, Sabar, Lemah Lembut, Me...
Seringkali dalam ayat Alkitab kita menemukan kata...
Berita Lainnya - 07 February 2023
Caring Moment: Membantu Sepupu
biasanya orang pendiam jika orang lain menanyakan...
Berita Lainnya - 07 February 2023
Pojok Best : Rendah Hati dan Mau Memahami
Sering kali kesombongan muncul di kehidupan kita....
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Perjuangan dan Te...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter
Ceritaku di Character Building: Love Letter
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Kerja sama
Ceritaku di Character Building: Kerja sama
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Pricilla
Ceritaku di Character Building: Pricilla
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Color Code dan Ma...
Ceritaku di Character Building: Color Code dan Ma...
Berita Lainnya - 26 April 2024
Pojok Best : Kehadiran Kasih Allah
Berita Lainnya - 29 April 2024
Pojok Best : Kesuksesan Jangka Panjang
Salah satu cara yang baik untuk mencapai kesukses...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Momen Kebersamaan Saat Berkemah
Cerita Sobat AKJ: Momen Kebersamaan Saat Berkemah
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Baru Saat Perkaju
Cerita Sobat AKJ: Pengalaman Baru Saat Perkaju
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Fokus Menghasilkan Yang Terbaik
Cerita Sobat AKJ: Fokus Menghasilkan Yang Terbaik
Berita Lainnya - 03 January 2025
Pojok Best : Kuat Dalam Tuhan
Berita Lainnya - 06 January 2025
Pojok Best : Mengikuti Cahaya Kehidupan
Pojok Best : Mengikuti Cahaya Kehidupan. Kita...
Berita Lainnya - 27 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Kita Juga Anak Allah Di Dalam ...
Cerita Sobat AKJ : Kita Juga Anak Allah Di Dalam ...
Berita Lainnya - 31 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Bersungguh-Sungguh Mengenal Tu...
Cerita Sobat AKJ : Bersungguh-Sungguh Mengenal Tu...
Berita Lainnya - 07 January 2025
Pojok Best : Ketakutan yang Menghambat Segalanya
Pojok Best : Ketakutan yang Menghambat Segalanya

Choose Your School

GO