Caring Moment: Membantu Sepupu

Berita Lainnya - 07 February 2023

image source: https://pertamakali.com/

 

Sepupuku adalah orang yang pendiam, ia hanya mempunyai sedikit teman saja di sekolahnya. Ia hanya bermain dengan teman lamanya di sekolahnya. Aku jarang bertemu dengannya padahal jarak aku rumahku dengan rumahnya hanya 3 km saja. Suatu saat aku pun ke rumahnya dan orang tuanya bilang kalau sepupuku ini orang yang sangat tertutup dan tak mau berbaur. Aku juga jarang mengobrol dengannya dan orang tuaku menasehatiku untuk mengajaknya bermain dan menemaninya mengobrol. Pada suatu saat aku mengajaknya hangout bareng dengan dua (2) temanku, awalnya dia menolak tetapi akhirnya dia pun ikut juga.

Saat kita berkumpul, Aku dan temanku saling mengobrol dan bercanda dan sepupuku ini tidak berbicara satu kata pun dan akhirnya salah satu temanku bertanya padanya, “oi mau minum apa?” kata temanku dan  sepupuku menolak. Hanya kita bertiga saat itu yang mengobrol sedangkan sepupuku hanya mendengarkan dan diam saja. Aku bertanya ke sepupuku tentang hal apa yang dia suka, dan apakah dia suka main game atau tidak? Sepupuku menjawab kalau dia suka bermain game saja dan aku dan temanku juga beralih topik pembicaraan ke game yang dia suka.

Lalu sepupuku ini mulai mengobrol karena aku tahu kalau biasanya orang pendiam jika orang lain menanyakan atau membahas tentang hal yang disukainya maka ia pun akan berusaha mengikuti bahasan itu. Dari situlah ia mulai berbaur dengan kami. Lalu, kita bermain game online bersama-sama sampai akhirnya dia pun tidak kaku lagi saat mengobrol dengan kita.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 July 2024
Seminar Cyberbullying- Stop Cyberbullying !
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Kegiatan Literasi Siswa - 23 Oktober 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 October 2023
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
PH Serentak Kelas X, XI dan Pemetaan Kelas XII - ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 October 2023
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
PARENT CELL GROUP (PCG) – 2 Sabtu, 21 Oktober 20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 October 2023
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Ibadah Siswa - 16 Oktober 2023 -Diciptakan Menuru...
Berita Lainnya - 24 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan Tuhan dalam Menjawab Doa Ki...
Berita Lainnya - 25 September 2021
POJOK BEST: Berpegang Teguh kepada Kepercayaan
Di ayat ini diceritakan kisah Sadrakh, Mesakh, Ab...
Berita Lainnya - 26 September 2021
POJOK BEST: Tuhan Tidak akan Meninggalkanmu
Apakah kalian semua tahu tentang cerita Daniel di...
Berita Lainnya - 28 September 2021
POJOK BEST: Kunci Kehidupan Sehat
Dalam kehidupan yang sekarang ini, kesehatan meru...
Berita Lainnya - 29 September 2021
POJOK BEST: The Key for a Good Relationship
Relationships are made between two people that in...
Berita Lainnya - 27 October 2022
Pojok Best : Melatih Kepedulian Kepada Orang Lain
Berita Lainnya - 28 October 2022
Pojok Best : Satu Kepedulian Menumbuhkan Berjuta ...
Pojok Best : Satu Kepedulian Menumbuhkan Berjuta ...
Berita Lainnya - 29 October 2022
Pojok Best : Mari Lebih Peduli
Pojok Best : Mari Lebih Peduli
Berita Lainnya - 30 October 2022
Pojok Best : Jangan Menahan Kebaikan
Amsal 3:27 Janganlah menahan kebaikan dari pada ...
Berita Lainnya - 22 October 2022
Pojok Best : Kepedulian Yang Tulus Bagi Sesama
Bantuan sekecil apapun dapat sangat membantu oran...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bersama Membangun...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Fun Activities Du...
Ceritaku di Character Building: Fun Activities Du...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Grow
Ceritaku di Character Building: Grow
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Bertumbuh
Ceritaku di Character Building: Bertumbuh
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Sabar
Ceritaku di Character Building: Sabar
Berita Lainnya - 15 August 2024
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan Selalu
Berita Lainnya - 16 August 2024
Pojok Best : Kasih Kristus Dalam Aksi Membantu S...
Pojok Best : Kasih Kristus Dalam Aksi Membantu S...
Berita Lainnya - 19 August 2024
Pojok Best : Tenang, Aku Mengenal Dia !
Pojok Best : Tenang, Aku Mengenal Dia !
Berita Lainnya - 20 August 2024
Pojok Best : Rasa Syukur Dengan Ikhlas Sepenuh Ha...
Pojok Best : Rasa Syukur Dengan Ikhlas Sepenuh Ha...
Berita Lainnya - 23 August 2024
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan di Tengah Ketidak...
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan di Tengah Ketidak...

Choose Your School

GO