Caring Moment : Membantu Pedagang Sayur

Berita Lainnya - 08 August 2023

sumber : pngtree.com

 

Penulis : Fathma Deva Kamheswara

  

  Pada saat itu saya sedang dirumah dan ada kakek-kakek jualan sayur kangkung sama sayur bayam sambil digotong. Kemudian saya ada rasa kasian juga dan pula disaat itu saya merasa lapar. Harga sayur itu Rp.10.000, karena saya ada uang lebih dan kasihan melihat kakek tersebut, akhirnya saya membayar Rp.15.000. Lalu kakek-kakek itu berkata kepada saya, “neng uangnya lebih ini”. Saya menjawab “nggak papa kek buat kakek aja uangnya nggak usah kembalian” .

  Pada saat diberi uang  lebih kakek tersebut merasa senang, dan saya juga merasa bersyukur karena dapat berbuat baik kepada kakek itu. Karena merasa senang kakek mengucapkan terima kasih kepada saya. Hingga sampai sekarang kalau kakek-kakek itu lewat depan rumah saya, pasti saya beli sayurnya. 

  Demikianlah sedikt cerita yang pernah saya alami. Kita bisa belajar berbagi kepada orang lain yang membutuhkan.

 

Berita Lainnya - 19 October 2022
Pojok Best : Peduli dan Selalu Membantu
Berita Lainnya - 20 October 2022
Pojok Best : Memulai untuk Peduli Terhadap Sesama...
Galatia 5:13 “Saudara-saudara memang kamu telah d...
Berita Lainnya - 21 October 2022
Pojok Best : PEMBERIAN DENGAN SUKACITA
Pojok Best : PEMBERIAN DENGAN SUKACITA
Berita Lainnya - 24 October 2022
Pojok Best : Kepedulian Membawa Kebahagiaan
Pojok Best : Kepedulian Membawa Kebahagiaan 
Berita Lainnya - 25 October 2022
Pojok Best : Saling Mengasihi Sesama Sebagai Bent...
Saling Mengasihi Sesama Sebagai Bentuk Kepedulian...
Berita Lainnya - 21 March 2023
Pojok Best : Rendah Hati Membawa Kebaikan, Kesomb...
Berita Lainnya - 21 March 2023
Caring Moment: Peduli dan Menolong Orang Lain
Saat caring moment, saya diajarkan untuk peduli d...
Berita Lainnya - 23 March 2023
Caring Moment: Memberi ke Panti Asuhan
Pengalaman ke panti asuhan membuat saya tersadar ...
Berita Lainnya - 22 March 2023
Pojok Best : Nothing Shakes The Smiling Heart
Seperti Pesan Mother Teresa berikut yang juga ...
Berita Lainnya - 23 March 2023
Pojok Best : Senyumku Adalah Kebahagiaan Untuk Me...
Sobat AKJ, marilah selalu tersenyum dan berbuat b...
Berita Lainnya - 09 September 2023
Caring Moment: Membantu Mama di Bengkel
Berita Lainnya - 10 September 2023
Caring Moment: Hari Liburanku
Caring Moment: Hari Liburanku
Berita Lainnya - 11 September 2023
Caring Moment: Gembira membantu keluarga
Caring Moment: Gembira membantu keluarga
Berita Lainnya - 12 September 2023
Caring Moment: Membantu Hal-hal Sederhana
Caring Moment: Membantu Hal-hal Sederhana
Berita Lainnya - 13 September 2023
Caring Moment: Membantu Ibu
Caring Moment: Membantu Ibu
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bangun Siang Mengganggu Harimu
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Mengatur Waktu Dengan Baik
Cerita Sobat AKJ: Mengatur Waktu Dengan Baik
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Ayo Hidup Produktif!
Cerita Sobat AKJ: Ayo Hidup Produktif!
Berita Lainnya - 21 December 2023
Pojok Best : Rendah Hati Melukiskan Senyuman
Kita tidak boleh menyombongkan diri meskipun kita...
Berita Lainnya - 22 December 2023
Pojok Best : Menjadi Orang yang Rendah Hati
Menjadi orang yang sombong merupakan salah satu p...
Berita Lainnya - 13 May 2024
Pojok Best : Low Esteem
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Iman yang Memberi Kehidupan
Iman yang Memberi Kehidupan
Berita Lainnya - 14 May 2024
Pojok Best : Teladan untuk Bersikap Adil
Mari kita memperlakukan semua orang dengan adil s...
Berita Lainnya - 15 May 2024
Pojok Best : Kekuatan Doa
Doa adalah satu-satunya jalan untuk kita berkomun...
Berita Lainnya - 16 May 2024
Pojok Best : Perbuatan Kecil yang Berdampak Besar
Rasa peduli dapat membawa suatu perubahan di dala...

Choose Your School

GO