PROYEK PENGUATAN PROFIL PANCASILA 2023

Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 December 2023

Penulis : Oloan Victor

Editor : Kristin S 

 

Pelajar Pancasila adalah perwujudan pelajar Indonesia sebagai pelajar sepanjang hayat yang memiliki kompetensi global dan berperilaku sesuai dengan nilai-nilai Pancasila. Adapun enam ciri utamanya yaitu: beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia, berkebinekaan global, bergotong royong, mandiri, bernalar kritis, dan kreatif.

Di kelas X tahun ajaran 2023/2024 yang menggunakan kurikulum Merdeka terdapat proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5). Salah satu Proyek yang sedang berjalan adalah “Menjelajahi Kuliner Indonesia: Sebuah Perjalanan Budaya Yang Mendunia”.

Melalui proyek ini anak-anak diharapkan untuk dapat mengembangkan dimensi berkhebinekaan global dan kreatifitas. Siswa akan belajar bagaimana sejarah, budaya dan teknik kuliner mempengaruhi masakan Indonesia di daerah tertentu. Mereka akan bekerja dalam kelompok kecil untuk merancang sebuah gagasan untuk mempromosikan makanan Indonesia ke tingkat global.

Kegiatan P5 ini berlangsung dari tanggal 20 November sampai 07 Desember 2023 dari jam 07.00 sampai 11.00 WIB. Siswa/i mengikuti dengan antusias. Kegiatan ini juga dialakukan melalui pendampingan guru PIC dan wali kelas. Beragam ide dan kuliner nusantara yang dipadukan dengan kuliner internasional. Dengan adanya  kerjasama yang baik antara siswa dalam satu kelompok membuahkan hasil karya yang menarik, unik, dan tentunya memberi makna adanya Perjalanan Budaya dalam hal kuliner secara mendunia.

Berita Lainnya - 28 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Siapa Tak Kenal Padi?
Berita Lainnya - 31 August 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Jadi Murid Kristus yang Renda...
Berita Lainnya - 03 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Apakah Aku Setia?
Berita Lainnya - 04 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Setia untuk Bertanggung Jawab
Berita Lainnya - 08 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Setia Bertindak Benar
Berita Lainnya - 03 August 2022
POJOK BEST : Wisdom & Tenderness
Berita Lainnya - 04 August 2022
POJOK BEST : Murah Hati, Kunci Kebahagiaan
Salah satu karakter murah hati adalah berbagi. Se...
Berita Lainnya - 05 August 2022
POJOK BEST : Memberi dari Kekurangan
Tuhan Yesus sanggup memelihara hidup kita meskipu...
Berita Lainnya - 06 August 2022
POJOK BEST : Memberi dengan sukacita
Memberi dengan sukacita, Dalam Matius 6:3 ITB, be...
Berita Lainnya - 07 August 2022
POJOK BEST : Kita Butuh Orang Lain
Mungkin terkadang kita menganggap orang lain itu ...
Berita Lainnya - 13 March 2023
Caring Moment: Memberi Bantuan ke Panti Asuhan
Berita Lainnya - 14 March 2023
Caring Moment: Memberikan Bantuan kepada Korban B...
Dengan berbagi, terutama kepada korban banjir, ki...
Berita Lainnya - 15 March 2023
Pojok Best : Menolong Tanpa Memandang Rendah
Sobat AKJ, mungkin kita tidak bisa seperti Bunda ...
Berita Lainnya - 15 March 2023
Caring Moment: Membantu di Toko
Membantu orang lain membuat kita belajar mengenai...
Berita Lainnya - 16 March 2023
Pojok Best : Mau Flexing ? Pikir Dulu !
Penulis : Moses (X IPS) Halo sobat AKJ! Kalian t...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Kesan dan Pesan C...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GRIT dan AGILE
Ceritaku di Character Building: GRIT dan AGILE
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Karakterku Berubah
Ceritaku di Character Building: Karakterku Berubah
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Ceritaku di Character Building: Belajar Berjuang
Berita Lainnya - 05 April 2024
Pojok Best : Kesuksesan Karena Berusaha
Berita Lainnya - 08 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan yang Menginspirasi
Pengorbanan bukan hanya tentang mengorbankan wakt...
Berita Lainnya - 09 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan dan Pencapaian
Tidak ada kesuksesan yang dapat diraih tanpa peng...
Berita Lainnya - 10 April 2024
Pojok Best : Kekuatan dan Kebahagiaan
Kekuatan bukan hanyalah sekedar kekuatan fisik at...
Berita Lainnya - 11 April 2024
Pojok Best : Perjalanan Menuju Kesuksesan
Jangan menyerah sebelum kita berjuang sekuat tena...

Choose Your School

GO