Fun Day Monday - 29 Agustus 2022

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 August 2022

Hello AKJ Buddy! How’s it going? Another week another excitement!

 

Hari Senin identik dengan hari yang membosankan, bukan? Nah, Senin kali ini, hal berbeda terjadi di SMAK PENABUR Kota Jababeka. Senin, 29 Agustus 2022, telah dilaksanakan kegiatan Fun Day Moday, pagi hari sebelum kegiatan belajar dimulai.

 

Fun Day Monday adalah salah satu program kerja yang diprogramkan oleh OSIS Sekbid 8 dan Sekbid 10. Kegiatan ini diadakan dalam rangka mendukung program English Day yang dimiliki oleh BPK PENABUR. English Day di SMAK PENABUR Kota Jababeka diadakan setiap hari Senin dan Rabu. Fun Day Monday biasanya dilaksanakan satu kali dalam satu semester.

 

Pada Fun Day Monday kali ini, dilakukan permainan hot seat. Permainan ini mengharuskan para peserta didik untuk menebak kata yang sudah disiapkan dengan diberi clue oleh teman-teman yang lain. Teknis permainannya adalah salah satu murid akan diundang maju ke depan kelas dan harus membelakangi layar IFP. Lalu, setelah itu ditampilkan slide PowerPoint yang memperlihatkan kata yang harus ditebak oleh peserta didik yang berada di depan kelas ini. Murid lain secara bergantian akan memberikan clue terkait dengan kata yang harus ditebak. Di akhir permainan akan ditentukan kelas terbaik yang sudah menebak kata terbanyak.

 

Kegiatan Fun Day Monday ini diadakan supaya peserta didik menjadi lebih santai sebelum kegiatan belajar dimulai. Melalui Fun Day Monday kali ini juga, para murid dapat belajar kosakata baru yang mungkin belum pernah didengar sebelumnya. Sangat menyenangkan, bukan? Sampai jumpa di Fun Day Monday semester berikutnya. 

 

Untuk Dokumentasi klik disini.

 

Penulis: Paskalina Dwi Intan Bui Lazar

Editor: Nunut Dumariana Simanjuntak

Berita Lainnya - 03 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Apakah Aku Setia?
Berita Lainnya - 04 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Setia untuk Bertanggung Jawab
Berita Lainnya - 08 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Setia Bertindak Benar
Berita Lainnya - 10 September 2020
Pojok BEST: Jadi Generasi Tangguh
Berita Lainnya - 10 September 2020
Kegiatan Ekstrakurikuler SMAK PENABUR Kota Jababe...
Berita Lainnya - 04 August 2022
POJOK BEST : Murah Hati, Kunci Kebahagiaan
Berita Lainnya - 05 August 2022
POJOK BEST : Memberi dari Kekurangan
Tuhan Yesus sanggup memelihara hidup kita meskipu...
Berita Lainnya - 06 August 2022
POJOK BEST : Memberi dengan sukacita
Memberi dengan sukacita, Dalam Matius 6:3 ITB, be...
Berita Lainnya - 07 August 2022
POJOK BEST : Kita Butuh Orang Lain
Mungkin terkadang kita menganggap orang lain itu ...
Berita Lainnya - 08 August 2022
Pojok Best : Generosity is giving more than you c...
kemurahan hati menurut KBBI adalah kebaikan hati....
Berita Lainnya - 13 March 2023
Caring Moment: Memberi Bantuan ke Panti Asuhan
Berita Lainnya - 14 March 2023
Caring Moment: Memberikan Bantuan kepada Korban B...
Dengan berbagi, terutama kepada korban banjir, ki...
Berita Lainnya - 15 March 2023
Pojok Best : Menolong Tanpa Memandang Rendah
Sobat AKJ, mungkin kita tidak bisa seperti Bunda ...
Berita Lainnya - 15 March 2023
Caring Moment: Membantu di Toko
Membantu orang lain membuat kita belajar mengenai...
Berita Lainnya - 16 March 2023
Pojok Best : Mau Flexing ? Pikir Dulu !
Penulis : Moses (X IPS) Halo sobat AKJ! Kalian t...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Terimakasih Kakak...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Kesan dan Pesan C...
Ceritaku di Character Building: Kesan dan Pesan C...
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: GRIT dan AGILE
Ceritaku di Character Building: GRIT dan AGILE
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Karakterku Berubah
Ceritaku di Character Building: Karakterku Berubah
Berita Lainnya - 10 October 2023
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Ceritaku di Character Building: Diluar Ekspektasi
Berita Lainnya - 02 April 2024
Pojok Best : Kita Usahakan Mimpi Itu!
Berita Lainnya - 03 April 2024
Pojok Best : Melangkah Maju dengan Hati
Selalu ada kesempatan untuk berkembang dan belaja...
Berita Lainnya - 05 April 2024
Pojok Best : Kesuksesan Karena Berusaha
Kesuksesan bisa kita peroleh ketika berjuang teru...
Berita Lainnya - 08 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan yang Menginspirasi
Pengorbanan bukan hanya tentang mengorbankan wakt...
Berita Lainnya - 09 April 2024
Pojok Best : Pengorbanan dan Pencapaian
Tidak ada kesuksesan yang dapat diraih tanpa peng...

Choose Your School

GO