Tari Kimbul dari Suku Kayu Pulo di Jayapura

BERITA LAINNYA - 30 September 2022

Tari Kimbul dari Suku Kayu Pulo di Jayapura

 

Teman-teman ada yang pernah dengar Suku Kayu Pulo belum? Kalau belum, sama nih, aku juga baru banget dengar dan tahu. Karena menurut aku menarik jadi aku mau masukin ke tema bacaan kali ini, nih. Ada tarian yang khas dari Suku Kayu Pulo, loh. Kita sebut saja “Tari Kimbul”. Yuk, kita ulas lebih lanjut!

 

Pada zaman yang sudah “termodernisasi” seperti sekarang ini, Kota Jayapura masih memiliki sangat banyak adat istiadat yang sudah sepatutnya kita lestarikan. Salah satunya adalah Tari Kimbul yang berasal dari Suku Kayu Pulo.

Tari Timbul sendiri biasanya diperankan oleh sekitar 100 orang penari mulai dari anak-anak, remaja, hingga orang yang sudah tua. Tarian ini berfungsi sebagai tarian perayaan dimana digunakan sebagai bentuk ungkapan syukur atas peresmian rumah adat atau penetapan kepala adat.

 

Uniknya, Tari Kimbul ini memang benar-benar khas milik Suku Kayu Pulo, yang menyebabkan tarian ini tidak ada di kampung-kampung lain.

Tari Kimbul sendiri menggunakan pakaian adat Papua, dengan berbagai riasan seperti hena pada leher, maro sebagai kain, gelang, sampai mahkota khas Papua. Para penari yang menarikan Tari Kimbul juga harus selalu terlihat bahagia dan tersenyum sepanjang tarian sebagai simbol kebahagiaan dan rasa syukur atas hal yang sedang dirayakan.

 

Wah, gimana-gimana? Menarik juga ya ternyata seni budaya bidang tari yang satu ini. Walau agak “terpencil” tapi kalian juga bisa datang langsung ke Kabupaten Kayu Pulo di Jayapura loh jika kalian penasaran dengan jalannya upacara ini.

 

Felisha Reginna Suhendi

 

Daftar Pustaka

Bimantara, Aldi. 2022. Mengenal Tari Kimbul dari Kampung Kayo Pulau Jayapura, Sebagai Bentuk Ungkapan Syukur.

https://papua.tribunnews.com/2022/07/13/mengenal-tari-kimbul-dari-kampung-kayo-pulau-jayapura-sebagai-bentuk-ungkapan-syukur. Diunduh 18 September 2022.

 

 

NKCTI,

Bidang 8 OSIS SMAK HI

 

Kebersamaan dan penguasaan diri

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 02 September 2021
Joa, Kejarlah Tujuan Baik Tuhan dengan Percaya Di...
BERITA LAINNYA - 02 September 2021
Panggil Saya Joni!
Panggil Saya Joni!
BERITA LAINNYA - 02 September 2021
Kenapa Harus SMAK HI?
Kenapa Harus SMAK HI?
BERITA LAINNYA - 01 September 2021
Pemberontakan PKI Madiun 1948, DI/TII dan PRRI/Pe...
bpk penabur jakarta, smak penabur harapan indah, ...
BERITA LAINNYA - 12 September 2021
DEMOKRASI PARLEMENTER & DEMOKRASI TERPIMPIN
DEMOKRASI PARLEMENTER & DEMOKRASI TERPIMPIN, SMAK...
BERITA LAINNYA - 06 September 2021
Character corner: "Yesus Kawan Sejati"
BERITA LAINNYA - 27 October 2021
DINAMIKA FENOMENA
DINAMIKA FENOMENA
BERITA LAINNYA - 07 November 2021
Agenda Mingguan, Senin - Jumat 8 - 13 November 20...
Agenda Mingguan, Senin - Jumat 8 - 13 November 20...
BERITA LAINNYA - 07 November 2021
Character Camp membantu siswa menambah wawasan ke...
Character Camp membantu siswa menambah wawasan ke...
BERITA LAINNYA - 08 November 2021
My Current Best Friend
My Current Best Friend
BERITA LAINNYA - 29 September 2022
Mural Membuat Lingkungan Menjadi Indah
BERITA LAINNYA - 29 September 2022
Empati Menggerakan Aksi
Empati Menggerakan Aksi
BERITA LAINNYA - 30 September 2022
Festival Kora-Kora yang Menarik Wisatawan
Festival Kora-Kora yang Menarik Wisatawan
BERITA LAINNYA - 30 September 2022
Tari Kimbul dari Suku Kayu Pulo di Jayapura
Tari Kimbul dari Suku Kayu Pulo di Jayapura
BERITA LAINNYA - 01 October 2022
Syukuran Panen Padi Penduduk Asli Jailolo
Syukuran Panen Padi Penduduk Asli Jailolo
BERITA LAINNYA - 15 September 2023
Batik, Warisan Indonesia yang Mendunia
BERITA LAINNYA - 16 September 2023
Yerusalem : Kota suci tiga agama...
Yerusalem : Kota suci tiga agama...
BERITA LAINNYA - 17 September 2023
Ketika Pandemi lebih mematikan dari Perang.....
Ketika Pandemi lebih mematikan dari Perang.....
BERITA LAINNYA - 18 September 2023
Kisah NBA: Terkenal Dimana-Mana Padahal  Cuma Ada...
Kisah NBA: Terkenal Dimana-Mana Padahal  Cuma Ada...
BERITA LAINNYA - 19 September 2023
Internet Taking Over The World: kisah awal mula i...
Internet Taking Over The World: kisah awal mula i...
BERITA LAINNYA - 11 January 2024
Pembersihan Indonesia dalam Rangka Memperingati 1...
BERITA LAINNYA - 12 January 2024
Bisakah Konflik Dihilangkan?
Bisakah Konflik Dihilangkan?
BERITA LAINNYA - 13 January 2024
Fesyen Daur Ulang: Transformasi Kreatif Gaya Hid...
Fesyen Daur Ulang: Transformasi Kreatif Gaya Hi...
BERITA LAINNYA - 14 January 2024
Memahami dan Mengatasi Pelecehan Seksual: Membang...
Memahami dan Mengatasi Pelecehan Seksual: Membang...
BERITA LAINNYA - 15 January 2024
Mendekati Era Cashless dengan QRIS
Mendekati Era Cashless dengan QRIS

Choose Your School

GO