Selalu Berpikir dan Melakukan Hal Positif

BERITA LAINNYA - 15 December 2023

Selalu Berpikir dan Melakukan Hal Positif

 

Cara agar saya selalu termotivasi sebagai anak kelas 12 adalah, saya mengisi aktivitas sehari-hari dengan berpikir dan melakukan berbagai aktivitas yang positif. Bergaul dengan orang-orang yang memiliki semangat tinggi, dan tahu cara memandang hidup dengan baik. Dalam berbagai kondisi, jangan biarkan pikiran negatif menguasai diri. Selalu penuhi hati dan pikiran dengan rasa syukur atas pencapaian yang saya dapatkan, sekecil apapun hal itu. 

Hal yang lainya adalah jangan takut gagal.

Dalam hidup, tentu setiap orang pernah mengalami kegagalan. Ini adalah hal yang wajar, karena kesuksesan tak terjadi dalam proses yang instan. Jangan patah semangat, apalagi kehilangan motivasi hidup. 

Sebaliknya, jadikan kegagalan itu sebagai suatu pembelajaran. Temukan hal-hal yang bisa membuat saya memperbaiki diri menjadi lebih baik lagi. Saat saya merasa beban terlalu berat, berbagilah cerita dengan orang yang saya percayai.

 

-Belajar didalam Kelompok

Belajar sendiri terkadang membuat saya malas jika memiliki minat belajar tetapi menemukan suatu masalah yang tidak dapat diselesaikan. Hal ini membuat saya bingung mau bertanya kepada siapa lagi. Belajar kelompok akan membuat saya memiliki referensi untuk saling bertukar pendapat serta aktif berkomunikasi dalam belajar, cara ini sangat efektif bagi saya yang sulit untuk belajar jika sendiri. Merasa tidak ada aktifitas jika hanya membaca sendirian, belajar bersama membuat saya bisa saling memberikan kuis tanya menanya dan browsing di Internet bersama teman-teman saya.

-Menentukan Tujuan

Tujuan menjadi dasar utama penyemangat bagi saya agar lebih bisa meraih apa yang dia tuju. 

Buatlah Tujuan “MENDAPATKAN NILAI TINGGI”  Hal tersebut membuat saya tidak semangat belajar jika  hanya mencari ilmu, saya mententukan target tujuan agar mendapatkan nilai 8, 9 10 A dan Sempurna. Bersaing dengan diri saya sendiri untuk menantang diri saya mampu mendapatkan nilai yang paling tinggi diantara yang lain. Jangan terlalu NAIF mencari ilmu di pendidikan dunia saat ini, carilah NILAI TERTINGGI dan itu akan membuat diri saya tersetting secara otomatis untuk giat belajar.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 May 2020
PELEPASAN SISWA ANGKATAN X
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 August 2021
Countdown AMAZING BENEFIT- 2 Days to go
Countdown AMAZING BENEFIT- 2 Days to go
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 August 2021
Countdown AMAZING BENEFIT- 1 Days to go
Countdown AMAZING BENEFIT- 1 Days to go
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 May 2020
LIBUR Kenaikan Isa Almasih
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 May 2020
Juara I Jurusan MIPA - Tahun 2020 - Kezia Alverta...
BERITA LAINNYA - 07 November 2021
Agenda Mingguan, Senin - Jumat 8 - 13 November 20...
BERITA LAINNYA - 07 November 2021
Character Camp membantu siswa menambah wawasan ke...
Character Camp membantu siswa menambah wawasan ke...
BERITA LAINNYA - 08 November 2021
My Current Best Friend
My Current Best Friend
BERITA LAINNYA - 09 November 2021
Maluku Utara : Si Kesultanan Empat Gunung
Maluku Utara : Si Kesultanan Empat Gunung
BERITA LAINNYA - 09 November 2021
Surga Tersembunyi di Kepala Burung Papua
Surga Tersembunyi di Kepala Burung Papua
BERITA LAINNYA - 21 July 2023
Daily Inspiration 21 Juli 2023
BERITA LAINNYA - 23 July 2023
HARI ANAK NASIONAL 2023
Hari Anak Nasional 2023
BERITA LAINNYA - 25 July 2023
Daily Inspiration, 25 Juli 2023
Daily Inspiration, 25 Juli 2023
BERITA LAINNYA - 26 July 2023
Daily Inspiration, Rabu, 26 Juli 2023
Daily Inspiration, Rabu, 26 Juli 2023
BERITA LAINNYA - 26 July 2023
PANAS dan CINTA
PANAS dan CINTA
BERITA LAINNYA - 01 January 2024
Tahun Baru 2024, bukan hanya sekedar resolusi..
BERITA LAINNYA - 08 January 2024
Ibadah Awal Tahun, Semester Genap, 2023-2024
Ibadah Awal Tahun, Semester Genap, 2023-2024
BERITA LAINNYA - 17 January 2024
Pentingnya menjaga kesehatan reproduksi dan menja...
Pentingnya menjaga kesehatan reproduksi dan menja...
BERITA LAINNYA - 02 January 2024
Peran Indonesia dalam upaya perdamaian antara Isr...
Peran Indonesia dalam upaya perdamaian antara Isr...
BERITA LAINNYA - 03 January 2024
Jakarta Informal Meeting
Jakarta Informal Meeting
BERITA LAINNYA - 03 September 2024
Bebas dari Beban: Mengandalkan Tuhan dalam Segala...
BERITA LAINNYA - 04 September 2024
Takut pada Siapa? Ketika Tuhan Menjadi Segalanya
Takut pada Siapa? Ketika Tuhan Menjadi Segalanya
BERITA LAINNYA - 05 September 2024
Damai di Tengah Badai: Berpegang pada Janji Tuhan
Damai di Tengah Badai: Berpegang pada Janji Tuhan
BERITA LAINNYA - 06 September 2024
Takut pada Siapa? Ketika Tuhan Menemani
Takut pada Siapa? Ketika Tuhan Menemani
BERITA LAINNYA - 07 September 2024
Tukarkan Amarah dengan Kasih: Rahasia Hidup Bahag...
Tukarkan Amarah dengan Kasih: Rahasia Hidup Bahag...

Choose Your School

GO