Kasih yang Tak Ternilai

BERITA LAINNYA - 30 January 2025

Matius 22:37-39

"Yesus berkata kepadanya: "Kasihilah Tuhan, Allahmu, dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu dan dengan segenap akal budimu. Itulah hukum yang terutama dan yang pertama.  Dan hukum yang kedua, yang sama dengan itu, ialah: Kasihilah sesamamu manusia seperti dirimu sendiri."   

Kasih merupakan sebuah kata yang sederhana, tetapi mengandung makna yang begitu dalam. Dalam kitab Matius 22: 37-39, Yesus menyampaikan dua perintah yang paling utama: mengasihi Tuhan dan mengasihi sesama. Mengasihi Tuhan bermakna melakukan segala sesuatu di dunia tanpa mendukakan hati Tuhan dan mengasihi sesama bermakna memberikan segala hal yang positif kepada sesama seperti kita mengasihi diri sendiri seperti menjaga tutur kata, menolong sesama, dan lain-lain.

Kasih kepada Tuhan adalah tumpuan dari segala sesuatu. Ketika kita mengasihi Tuhan, kita akan termotivasi untuk hidup sesuai dengan kehendak-Nya. Kasih kepada sesama adalah cerminan kasih kita kepada Tuhan. Ketika kita mengasihi sesama, kita sedang menunjukkan kasih Tuhan kepada mereka.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 21 April 2025
Tokyo Ghoul:re Volume 7
BERITA LAINNYA - 20 April 2025
Resensi Buku Nanti juga Terbiasa
Resensi Buku Nanti juga Terbiasa
BERITA LAINNYA - 19 April 2025
Resensi Novel "Serangkai"
Resensi Novel "Serangkai"
BERITA LAINNYA - 17 April 2025
Resensi Lima Sekawan ke Sarang Penyelundup
Resensi Lima Sekawan ke Sarang Penyelundup
BERITA LAINNYA - 21 April 2025
HABIS GELAP TERBITLAH TERANG
Artikel
BERITA LAINNYA - 19 April 2025
Misteri Wabah Hitam yang Mengguncang Dunia
BERITA LAINNYA - 30 April 2025
Allah menciptakan manusia menurut gambarNYA..
Allah menciptakan manusia menurut gambarNYA..
BERITA LAINNYA - 24 April 2025
Saling mengasihi sebagai saudara..
Saling mengasihi sebagai saudara..
BERITA LAINNYA - 16 April 2025
Hikmat dan kebijaksanaan dari Tuhan.
Hikmat dan kebijaksanaan dari Tuhan.
BERITA LAINNYA - 10 April 2025
Jangan serupa dengan dunia.
Jangan serupa dengan dunia.
BERITA LAINNYA - 07 April 2025
Lebih Dari Sekadar Filosofi
BERITA LAINNYA - 30 April 2025
Pelaku Firman Tuhan
Artikel
BERITA LAINNYA - 06 April 2025
Telaah "The Boy, the Mole, the Fox and the Horse"
Telaah "The Boy, the Mole, the Fox and the Horse"
BERITA LAINNYA - 29 April 2025
Melakukan Pekerjaan Baik
Artikel
BERITA LAINNYA - 05 April 2025
Resensi Novel Heartbreak Motel
Resensi Novel Heartbreak Motel
BERITA LAINNYA - 23 April 2025
MARTABAT KEMANUSIAAN
BERITA LAINNYA - 22 April 2025
MENGHARGAI HIDUP
Artikel
BERITA LAINNYA - 21 April 2025
MORALITAS KRISTIANI
Artikel
BERITA LAINNYA - 20 April 2025
PEMUDA DALAM MEMPERKOKOH KEINDONESIAAN
Artikel
BERITA LAINNYA - 19 April 2025
Bersyukur dalam Segala Hal
Artikel
BERITA LAINNYA - 10 April 2025
Rencana Tuhan Lebih Baik
BERITA LAINNYA - 28 April 2025
Sasando: Indonesia’s Garlic-shaped Guitar
Sasando: Indonesia’s Garlic-shaped Guitar
BERITA LAINNYA - 30 April 2025
Senantiasa Allah Menyertai
Senantiasa Allah Menyertai
BERITA LAINNYA - 02 May 2025
Hari Pendidikan Nasional, 02 Mei 2025, sebuah Ref...
Hari Pendidikan Nasional, 02 Mei 2025
BERITA LAINNYA - 01 May 2025
Pandangan Alkitab tentang Buruh..
Pandangan Alkitab tentang Buruh..

Choose Your School

GO