Yayasan

SELAMAT ULANG TAHUN BAPAK PRESIDEN JOKO WIDODO

NEWS - 21 June 2022

Semoga Tuhan senantiasa menyertai pelayanan Bapak...

Read More
Yayasan

MENYONGSONG HUT BPK PENABUR KE-72

NEWS - 05 July 2022

Hey PENABUR'S

Read More
Yayasan

Berkenalan dengan Vanessa Shania

NEWS - 19 July 2022

akarta,bpkpenabur.or.id, Vanessa Shania lahir di ...

Read More

5 Cara Mengenalkan Konsep Matematika Pada Anak Usia Pra sekolah

BLOG - 31 May 2022

5 Cara Mengenalkan Konsep Matematika Pada Anak Usia Pra sekolah

Matematika merupakan pelajaran yang mulai dipelajari anak sejak di usia prasekolah, ini bahkan berlanjut hingga anak memasuki perguruan tinggi. Yah, kehidupan manusia memang tidak bisa terlepas dari berhitung. Namun sayangnya matematika kadang tampil sebagai mata pelajaran yang dibenci oleh anak-anak. Sehingga untuk membangun minat anak pada matematika, anda perlu mengenalkan konsep matematika pada anak sejak usia dini.

 

Menariknya, ini bisa dilakukan dengan permainan dan kegiatan yang menyenangkan, sehingga prosesnya akan tetap seru dan tidak terasa seperti sedang belajar matematika. Nah, berikut ini cara sederhana mengenalkan anak pada konsep matematika.

 

1.Berhitung bersama

Seperti dilansir dari ThoughtCo, langkah pertama untuk mulai memperkenalkan matematika kepada balita adalah mengajarkan angka. Namun hal ini tidak perlu dilakukan dalam skala besar. Menghitung dari satu sampai sepuluh, sudah dapat membangun dasar konsep matematika. Meskipun ada beberapa cara untuk mengenalkan anak pada angka, dengan berhitung bersamanya, anak akan tetap terlibat.

 

Sebagai orang tua anda juga bisa mengenalkan angka melalui lagu, yang akan melibatkan keterampilan kognitif balita dan membantu pemahaman, menurut Child Development Centre. Hal ini juga akan membantu konsep berhitung menjadi lebih solid, terutama jika konsep tersebut diulang secara konsisten.

 

2.Penyortiran

Seperti dilansir dari Education, mengajarkan si kecil untuk menyortir, membantunya mengeksplorasi cara benda-benda serupa dan berbeda satu sama lain. Konsep membandingkan dan mengkontraskan ini membuka pintu untuk pembelajaran di masa depan yang akan mencakup bekerja dengan ide-ide abstrak dan menemukan cara untuk membuatnya lebih dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.

 

Untunya, semua ini dimulai dengan permainan sederhana seperti menyortir benda dari segala bentuk, ukuran, warna, tekstur, dan banyak lagi. Dengan melakukan ini, si kecil secara alami akan menyadari bahwa barang-barang di sekitarnya memiliki kesamaan dan perbedaan satu sama lain.

 

3.Mengukur

Di usia pra sekolah secara alami mulai memperhatikan dalam kehidupan sehari-harinya, bahwa segala sesuatu ada yang lebih tinggi dan lebih pendek dan lebih besar dan lebih kecil dari satu sama lain.

 

Ini bisa terjadi ketika si kecil membandingkan tinggi badannya dengan orang tua atau mengenali bahwa satu mainan lebih besar dan lebih kecil dari satu sama lain. Dilansir dari Gryphon House, dengan mempelajari konsep pengukuran, balita memanfaatkan keterampilan pemecahan masalah, yang dibangun di atas konsep matematika dasar itu sendiri.

 

Untuk membantu memperkuat konsep pengukuran, anda dapat memasak dengan balita menggunakan gelas atau sendok yang bisa menunjukkan seberapa sedikit atau seberapa banyak bahan yang dibutuhkan dalam resep.

 

4.Belajar bentuk

Seperti dilansir dari Team Cartwright, mengajarkan balita berbagai bentuk, dapat membangun dasar untuk memahami konsep geometri, dan membangun keterampilan pemecahan masalah yang kuat. Untuk membantu memecahkan masalah dan memperkuat nama - nama bentuk yang berbeda. Anda dapat memberikan anak mainan dengan lubang dan objek yang memiliki bentuk geometri.

 

Untuk setiap bentuk yang diambil, anda dapat memberitahu si kecil apa nama bentuknya dan minta ia mengulanginya sebelum memasukkannya ke dalam lubang. Selain pengenalan, anak juga belajar menghafal bentuk dalam waktu singkat.

 

5.Menumpuk balok bangunan

Selain belajar bentuk, berhasil menumpuk balik bangunan juga dapat meningkatkan keterampilan pemecahan masalah balita. Ketika anak mencoba untuk membangun menara besar dengan balik, ia dengan cepat belajar bahwa menumpuk balik yang lebih besar di atas yang lebih kecil, akan menyebabkan menara itu roboh. 

 

Dilansir dari Parenting FirstCry, hal ini melibatkan pola berpikir logis anak yang merupakan kunci dalam belajar matematika. Dengan demikian anda dapat memberi si kecil balok-balok bangunan dengan berbagai warna dan ukuran. Sebagai hasilnya, keterampilan matematikanya hanya akan menjadi lebih kuat.


Baca Juga: 5 Tips Membantu anak agar Percaya Diri saat Belajar Keterampilan Baru

 

Demikian beberapa cara sederhana dalam memperkenalkan konsep matematika pada si kecil. Dari langkah-langkah di atas anda mungkin menyadari bahwa konsep matematika tak hanya sekedar belajar hitung hitungan, namun juga mengajak anak untuk menggunakan logikanya. Dimana tak hanya baik untuk mempelajari matematika saja, tapi juga membantu anak di kehidupan sehari-harinya. Ayo dukung si kecil untuk belajar matematika.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Yayasan

NEWS - 21 June 2022
SELAMAT ULANG TAHUN BAPAK PRESIDEN JOKO WIDODO

Yayasan

NEWS - 05 July 2022
MENYONGSONG HUT BPK PENABUR KE-72
Hey PENABUR'S

Yayasan

NEWS - 19 July 2022
Berkenalan dengan Vanessa Shania
akarta,bpkpenabur.or.id, Vanessa Shania lahir di ...

Yayasan

NEWS - 08 August 2023
Ketua Umum Yayasan BPK PENABUR Kunjungi Metro: Di...
Ketua Umum Yayasan BPK PENABUR, Adri Lazuardi, be...

Yayasan

NEWS - 08 August 2023
Langkah Harmoni Pendidikan: Pengurus Yayasan BPK ...
Langkah Harmoni Pendidikan:

Yayasan

NEWS - 12 August 2023
PENABUR Spectacular - Hadirkan Generasi Tangguh d...

Yayasan

NEWS - 12 August 2023
BPK PENABUR Berperan Serta Dalam PEMILU Asyik
BPK PENABUR Berperan Serta Dalam PEMILU Asyik

Yayasan

NEWS - 18 August 2023
"Puncak Bonus Demografi: BPK PENABUR dan Komitmen...
"Puncak Bonus Demografi: BPK PENABUR dan Komitmen...

Yayasan

NEWS - 04 October 2023
Sebuah Pin Emas untuk Dr. Carina Citra Dewi Joe, ...
Sebuah Pin Emas untuk Dr. Carina Citra Dewi Joe, ...

Yayasan

NEWS - 12 October 2023
Yayasan BPK PENABUR Menandatangani MOU Kerjasama ...
akarta, 11 Oktober 2023 - Yayasan BPK PENABUR dan...

Yayasan

NEWS - 25 April 2024
RAIMUNA V - BPK PENABUR 25-26 April 2024

Yayasan

NEWS - 18 April 2024
Visiting Sister School SMPK 1 PENABUR Jakarta ke ...
#bpkpenabur #bpkpenaburofficial #generasibest

Yayasan

NEWS - 13 May 2024
Ocean Adventure , Kisah Kompak di Balik Penampil...
Ocean Adventure : Kisah Kompak di Balik Penampila...

Yayasan

NEWS - 14 May 2024
Hilang Arah: Film Pendek Karya Nicholas Foe Penuh...
Hilang Arah: Film Pendek Karya Nicholas Foe Penuh...

Yayasan

NEWS - 14 May 2024
"Segara" – Kisah Inspiratif dari Pelosok Pesisir
"Segara" – Kisah Inspiratif dari Pelosok Pesisir

Yayasan

Artikel - 10 November 2021
SEJARAH HARI PAHLAWAN NASIONAL

Yayasan

Artikel - 31 October 2019
Spiritualitas Guru Kristiani

Yayasan

Artikel - 10 February 2022
Sejarah Perayaan Cap Go Meh
Cap-Go-Meh adalah lafal dialek Tio Ciu dan Hokkia...

Yayasan

Artikel - 14 February 2022
SEJARAH HARI VALENTINE
menceritakan satu sejarah yang berkaitan dengan m...

Yayasan

Artikel - 15 February 2022
Hari Kanker Anak Sedunia
Hari Kanker anak sedunia  jatuh setiap 15 Februar...

Yayasan

Artikel - 17 February 2022
ANTROPOLOGI

Yayasan

Artikel - 22 February 2022
Hari Berpikir Sedunia
Tahukah kamu, tanggal 22 Februari diperingati seb...

Yayasan

Artikel - 22 February 2022
HARI BADEN POWELL
Siapakah Robert Stephenson Smyth Baden-Powell?

Yayasan

Artikel - 10 May 2022
Apa itu Lupus?
bpkpenabur.or.id, - Hari in

Yayasan

Artikel - 08 May 2024
Perjumpaan dengan Teman Baru dalam Kegiatan Pramu...
Perjumpaan dengan Teman Baru dalam Kegiatan Pram...

Yayasan

Press Release - 01 December 2018
Pelantikan Pengurus BPK PENABUR Bandar Lampung da...

Yayasan

Press Release - 24 November 2018
Pelantikan Pengurus BPK PENABUR Cirebon, Indramay...

Yayasan

Press Release - 10 November 2018
Pelantikan Pengurus PENABUR Bandung, Tasikmalaya,...

Yayasan

Press Release - 04 November 2018
Pelantikan Pengurus BPK PENABUR Cianjur 2018-2022

Yayasan

Press Release - 04 November 2018
Pelantikan Pengurus BPK PENABUR Bogor 2018-2022

Yayasan

Press Release - 03 November 2018
Pelantikan Pengurus BPK PENABUR Sukabumi 2018-2022

Yayasan

Press Release - 02 April 2022
Peresmian PLC Jakarta
Peresmian Gedung PENABUR Learning Center (PLC) :

Yayasan

Press Release - 02 April 2022
BPK PENABUR Resmikan Gedung SDK dan SMAK di Serang
JAKARTA,  - Ketua BPK PENABUR Serang

Yayasan

Press Release - 25 April 2022
PERESMIAN GEDUNG BPK PENABUR Bogor
Ketua BPK PENABUR Bogor, Aryawan Handoko

Yayasan

Press Release - 22 May 2022
Peresmian Gedung SDK-SMPK PENABUR KBP Bandung
Peresmian Gedung SDK-SMPK PENABUR KBP Bandung

Yayasan

Press Release - 19 July 2022
BPK PENABUR : 72 Tahun BPK PENABUR Menginspirasi ...

Yayasan

Press Release - 19 July 2023
BPK PENABUR : 73 Tahun “Berani Berubah, Berkarakt...
#bpkpenabur #bpkpenaburofficial

Yayasan

BLOG - 07 May 2020
5 Cara Agar Anak Lebih Produktif Dalam Belajar Se...
Bagaimana caranya agar anak tidak ketinggalan pel...

Yayasan

BLOG - 08 May 2020
Tips Menjadi Siswa Berprestasi Di Sekolah. Kamu P...
Bagi kamu yang ingin menjadi siswa berprestasi di...

Yayasan

BLOG - 12 May 2020
Tips Mempersiapkan Metode Belajar Anak yang Menye...
Beberapa metode belajar anak ini mungkin bisa and...

Yayasan

BLOG - 13 May 2020
Pentingnya Pendidikan Karakter Di Kalangan Sekolah

Yayasan

BLOG - 26 May 2020
4 Keterampilan Penting untuk Anak yang Bisa Diter...
Pentingnya membekali keterampilan dasar pada anak...

Yayasan

BLOG - 27 May 2020
Serunya Mengisi Liburan Sekolah dengan Kegiatan M...
Mengisi liburan sekolah dengan kegiatan menulis t...

Yayasan

BLOG - 28 May 2020
Memaksimalkan Liburan Sekolah Dengan Kegiatan Pos...
Yuk maksimalkan waktu liburan sekolah dengan mela...

Yayasan

BLOG - 29 May 2020
4 Manfaat Liburan di Rumah dengan Mengajak Anak M...
Mengajak anak memasak di dapur bisa menjadi saran...

Yayasan

BLOG - 30 May 2020
Tips Agar Anak Tidak Bosan saat Libur Sekolah di ...

Yayasan

BLOG - 01 June 2020
Yuk Menjelajah Wisata Malang Secara Virtual Saat ...
Menjelajah wisata Malang Jawa timur secara virtua...

Yayasan

BLOG - 02 June 2020
Beragam Perubahan Positif Pendidikan di Tengah Pa...
Di tengah pandemi virus corona, terdapat berbagai...

Yayasan

BLOG - 03 June 2020
Pentingnya Mempersiapkan Tabungan Pendidikan Anak...
Mempersiapkan tabungan pendidikan anak harus dimu...

Yayasan

BLOG - 11 June 2020
5 Tips Investasi Pendidikan untuk Anak. Sebaiknya...
Berbagai tips investasi pendidikan ini bisa anda ...