UPRAK PRAKTIK KREATIF DAN KEWIRAUSAHAAN di SMK FARMASI BPK PENABUR

BERITA LAINNYA - 19 February 2025

Uprak PKK ( Praktik Kreatif dan Kewirausahaan ) Siswa kelas XII berlangsung di tanggal 13 Feb 2025. Sebelumnya selama 3 bulan siswa berproses dalam menyiapkan sebuah projek dengan memperhatikan peluang-peluang usaha apa saja  yang nantinya dapat dilanjutkan setelah lulus sekolah.

Dalam proses perencanaan sebuah projek  yang akan siswa buat, mereka juga dimentoring oleh guru PKK untuk mendapat masukan, pendampingan dan arahan serta support agar tetap berjalan sesuai denga apa yang ingin mereka buat.

Siswa diberi kesempatan membuat projek ini dengan metode Project Based Learning. Dimana ada 4 unsur yang akan mereka lalui, yaitu Discover, Design, Do, dan Evaluate. Learning Chain Entrepreneurship PENABUR ini sering kita singkat dengan 3DsE.

SMK FARMASI BPK PENABUR menyiapkan siswa ketika lulus dari SMK farmasi ini selain bisa langsung bekerja, melanjutkan kuliah, mereka juga bisa langsung melanjutkan berwirausaha. Karena dalam pembelajaran PKK ini dibekali bagaimana menjadi seorang entrepreneur.

Dengan konsep Project Based Learning, siswa belajar untuk tidak mudah menyerah, dan terus mau berusaha menjadi yang terbaik.

 

                                                        Tari Purba

Guru Praktik Kreatif dan Kewirausahaan

                                                                                                                        

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 14 November 2024
SISWA SMK FARMASI LEBIH DEKAT DENGAN PARA PAHLAWAN
BERITA LAINNYA - 19 November 2024
SMK FARMASI SAY NO TO JUDI ONLINE
Siswa SMK Farmasi diberikan edukasi mengenai baha...
BERITA LAINNYA - 25 November 2024
FOKUS KE TUJUAN
Nah, fokuslah pada apa yang bisa anda kendalikan,...
BERITA LAINNYA - 02 December 2024
“ STRENGTH IN UNITY ” OPEN HOUSE AND ESPORT SMK F...
Melalui kegiatan ini diharapkan siswa SMP yang me...
BERITA LAINNYA - 03 December 2024
PAMERAN PRODUK INOVASI SMK 2024
Produk-produk yang ditampilkan dalam pameran ters...
BERITA LAINNYA - 11 December 2024
APAKAH ANDA SIAP BERKORBAN ?
BERITA LAINNYA - 04 December 2024
NAMAKU MANUSIA
Tawaku tak bisa di redam Tangisku tak mungkin di ...
BERITA LAINNYA - 12 December 2024
MERIAHKAN NATAL, SISWA SMK FARMASI PENABUR JAKART...
Sorak sorai dan tawa riang memenuhi ruangan ketik...
BERITA LAINNYA - 13 December 2024
BENJAMIN NATHANAEL DJATI KELEN DAN GRACIA NATALIA...
Dalam sambutannya, Ibu Meriwati Rajagukguk selaku...
BERITA LAINNYA - 18 December 2024
SMK FARMASI BPK PENABUR BERKOLABORASI DALAM BAKSOS
Dalam kegiatan ini siswa-siswi SMK Farmasi PENABU...
BERITA LAINNYA - 24 December 2024
SELAMAT NATAL DAN TAHUN BARU DARI KELUARGA BESAR ...
BERITA LAINNYA - 19 December 2024
MILENIAL PEDULI BUDAYA : SISWA SMK FARMASI BPK PE...
Seluruh siswa sangat antusias mulai dari mempersi...
BERITA LAINNYA - 14 January 2025
MATIUS 2:1-12 MENGGUGAH SEMANGAT SISWA UNTUK LEBI...
Ibadah pagi ini tidak hanya menjadi momen untuk b...
BERITA LAINNYA - 09 January 2025
MENGUNGKAP KINERJA NYATA OSIS: HASIL STANDARISASI...
Standarisasi OSIS merupakan kegiatan rutin yang s...
BERITA LAINNYA - 16 January 2025
LDK OSIS DAN MPK: MEMBENTUK PEMIMPIN SEJATI YANG ...
SMK Farmasi BPK PENABUR Jakarta berkomitmen untuk...
BERITA LAINNYA - 30 January 2025
MENULIS DAN MEMBERIKAN KARTU UCAPAN SELAMAT IMLEK...
BERITA LAINNYA - 03 February 2025
BAHAYA PENGGUNAAN PONSEL YANG DAPAT MENYEBABKAN B...
rain rot merupakan penyebab yang sering terjadi p...
BERITA LAINNYA - 04 February 2025
WORD OF GOD #FEBRUARI
Yohanes 1:9 menyatakan, "Terang yang sesungguhnya...
BERITA LAINNYA - 05 February 2025
IBADAH BULANAN SMK FARMASI BPK PENABUR: MENJELAJA...
Ibadah bulanan ini memberikan pesan yang sangat k...
BERITA LAINNYA - 18 February 2025
ALLAH MENOLONGKU MENERIMA HAL YANG BARU: MEMAHAMI...
Ibadah bulanan ini mengajak kita untuk merenungka...
BERITA LAINNYA - 24 February 2025
KETERGANTUNGAN GADGET DI ERA DIGITAL: TANTANGAN D...
BERITA LAINNYA - 19 February 2025
UPRAK PRAKTIK KREATIF DAN KEWIRAUSAHAAN di SMK FA...
SMK FARMASI BPK PENABUR menyiapkan siswa ketika l...
BERITA LAINNYA - 25 February 2025
LEARNING CHAIN DALAM PELAJARAN PRODUK KREATIF DAN...
Dengan adanya "learning chain" yang melibatkan di...
BERITA LAINNYA - 20 February 2025
UJIAN PRAKTIKUM KIMIA FARMASI
Ujian praktek kali ini adalah penentuan kadar zat...
BERITA LAINNYA - 03 March 2025
CINTA UANG ADALAH AKAR DARI KEJAHATAN
Kita perlu belajar untuk memiliki sikap yang bena...

Choose Your School

GO