JANGANLAH MEMFITNAH - DAILY DEVOTION

Artikel - 30 April 2024

Kita pasti sering mendengar ungkapan "fitnah lebih kejam dari pembunuhan". Karena korban akan merasa sakit hati, kecewa, benci, dan menyiksa. Amsal 25:18 berkata, "Orang yang bersaksi dusta terhadap sesamanya adalah seperti gada, atau pedang, atau panah yang tajam." Nabot, Daud, Daniel, Yesus dan Stefanus juga pernah mengalami fitnah dari saksi-saksi palsu.

 

Tuhan melarang orang yang menyebarkan kesaksian dusta, memfitnah, membenarkan yang salah dan menyalahkan yang benar. Jika kita melihat kepada nasib akhir dari Raja Ahab dan Ratu Izebel, yang menyebarkan fitnah kepada Nabod, Tuhan memberikan ganjaran yang setimpal atas segala kekejian dan kejahatan. Mereka berdua tewas terbunuh dengan sangat mengenaskan. Sebagai pengikut Yesus, kita seharusnya memperkatakan pujian dan memberikan semangat kepada sesama. Kta harus saling menopang, menolong, dan mengangkat satu sama lain. Jauhilah kebiasaan membicarakan orang lain, sebab dari situlah biasanya muncul tuduhan-tuduhan yang mengarah kepada fitnah. Kasihilah sesamamu dan jangan memfitnah mereka.

 

 

Tim Bina Iman Jenjang.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 25 May 2023
UJIAN PENILAIAN AKHIR TAHUN 2023 SMAK TIRTAMARTA ...
Berita Lainnya - 01 March 2023
PERPUSTAKAAN SMAK TIRTAMARTA BPK PENABUR
Chicken Soup for The Soul, merupakan salah satu b...
Berita Lainnya - 12 May 2023
REVIEW BUKU PERPUSTAKAAN SMAK TIRTAMARTA BPK PENA...
Review buku kali ini adalah salah satu penulis no...
Berita Lainnya - 30 March 2023
KELAS KARAKETR (ACTS) PROFIL 6 "TOLERANSI"
Siswa/i SMAK TIRTAMARTA BPK PENABUR memiliki jadw...
Berita Lainnya - 22 March 2023
MANFAAT MEMBACA BUKU
Banyak di antara kita jika ditanya apa hobi kita,...
Artikel - 14 March 2024
RAJIN BERBUAT BAIK - DAILY DEVOTION (1)
Artikel - 15 March 2024
PEKERJAAN BAIK - DAILY DEVOTION
:Karena kita inu buatan Allah, diciptakan dalam K...
Artikel - 18 March 2024
SETIALAH - DAILY DEVOTION
"Karena itu, saudara-saudara, berusahalah sungguh...
Artikel - 19 March 2024
DAILY DEVOTION - DOAKAN SESAMAMU
"Bersukacitalah senantiasa. Tetaplah berdoa. Ucap...
Artikel - 20 March 2024
DAILY DEVOTION - BUAH ROH ITU KOMBINASI
"Namun, buah Roh ialah kasih, sukacita, damai sej...
Artikel - 03 September 2024
PERSAUDARAAN YANG TULUS - DAILY DEVOTION
Artikel - 04 September 2024
MENGAPA ? - DAILY DEVOTION
“Mengapa Engkau berdiri jauh-jauh, ya TUHAN, dan ...
Artikel - 05 September 2024
PRIBADI YANG HANGAT - DAILY DEVOTION
"Janganlah mereka memfitnah, hendaklah mereka cin...
Artikel - 06 September 2024
BANGUN DARI KEGAGALAN - DAILY DEVOTION
“Sebab, meskipun tujuh kali orang benar jatuh, ia...
Artikel - 09 September 2024
HIDUP YANG MEMBERI MANFAAT - DAILY DEVOTION
"Dan menamainya Nuh, katanya: "Anak ini akan memb...
Artikel - 22 November 2024
PERKATAAN YANG MEMBANGUN - DAILY DEVOTION
Artikel - 25 November 2024
MERAWAT RELASI - DAILY DEVOTION
Ketika Hiram mendengar pesan Salomo itu, ia sanga...
Artikel - 26 November 2024
TIDAK REAKTIF - DAILY DEVOTION
"Aku tahu bahwa TUHAN akan memberi keadilan kepad...
Artikel - 27 November 2024
MEMOHON DALAM DOA - DAILY DEVOTION
"Aku mengarahkan mukaku kepada Tuhan Allah untuk ...
Artikel - 28 November 2024
KEKUATAN DALAM KETIDAKBERDAYAAN - DAILY DEVOTION
"Janganlah khawatir tentang apa pun juga, tetapi ...
Artikel - 21 February 2025
MURID YANG BERSEDIA DIUBAHKAN - DAILY DEVOTION
Artikel - 24 February 2025
DIA HANYA SEJAUH DOA - DAILY DEVOTION
“TUHAN dekat pada setiap orang yang berseru kepad...
Artikel - 25 February 2025
PERGAULAN YANG BENAR - DAILY DEVOTION
“Berbahagialah orang yang tidak berjalan menurut ...
Artikel - 26 February 2025
TETAP TANGGUH SAAT LEMAH - DAILY DEVOTION
“Karena itu, aku senang dan rela di dalam kelemah...
Artikel - 27 February 2025
BELAJAR MENJADI BIJAK - DAILY DEVOTION
“Arahkanlah telingamu dan dengarkanlah perkataan ...

Choose Your School

GO