MANFAAT MEMBACA BUKU

Berita Lainnya - 22 March 2023

 

 

Banyak di antara kita jika ditanya apa hobi kita, dan kita pun menjawab 'membaca buku'. Semenyenangkan itu membaca buku bagi kita yang memiliki hobi ini. Dan tidak hanya menyenangkan saja, tetapi membaca buku juga memiliki manfaat yang banyak yang dapat kita rasakan. Menambah pengetahuan kita tentang hal yang sebelumnya tidak diketahui sehingga membuka pandangan terhadap hal lain.

 

Selain itu juga manfaat yang dapat dirasakan dari rajin membaca buku adalah meningkatkan daya ingat, misalnya pada saat mengikuti ujian sebelumnya kita mempersiapkan diri dengan membaca kilasan materi yang dipelajari, sehingga pada saat ujian kita menjadi siap dengan mengingat kembali yang kita baca sebelumnya. Selain itu juga dapat meningkatkan konsentrasi, apalagi pada saat membaca buku yang disukai. Dapat meningkatkan cara berkomuniksi yang baik melalui bacaan yang kita baca, menambah kosa kata sehingga dapat meningkatkan kemampuan menulis kita. Dan ada juga yang merasakan membaca buku dapat menghilangkan stress atau kejenuhan yang sedang dirasakan.

 

Begitu banyak manfaat dari membaca buku, terutama kita juga tidak salah mendapatkan informasi mengenai suatu hal, dengan referensi bahan bacaan yang bisa kita peroleh, kita mendapatkan informasi yang benar.

 

Mari, mencari lagi manfaat buku yang lain dengan membaca buku sebanyak mungkin. Salam literasi.

 

Ribbie, Pustakawan SMAK TIRTAMARTA BPK PENABUR

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 April 2021
Paskah Siswa
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 April 2021
HUT TIRTAMARTA Ke-47
HUT TIRTAMARTA ke-47 tahun ini mengangkat tema 'M...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 April 2021
UJI KOMPETENSI GURU (UKG)
Kompetensi guru adalah kemampuan yang ditampilkan...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 July 2021
HUT BPK PENABUR ke-71 Tahun
Syukur kepada Allah, Sang Pemilik kehidupan yang ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 August 2021
PENABUR Fair Open House TK-SD-SMP-SLTA
Pertama kalinya digelar! Open House bersama TKK-S...
Berita Lainnya - 28 May 2021
Ibadah Penghiburan
Berita Lainnya - 22 June 2021
The Duke of Edinburg's International Award (DOfE ...
Meskipun masih dilanda pandemi Covid-19 yang meng...
Berita Lainnya - 19 July 2021
Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) SMAK TIRTAMAR...
Memasuki Tahun Ajaran Baru 2021/2022, salah satu ...
Berita Lainnya - 07 August 2021
PERTEMUAN ORANG TUA SISWA SMAK TIRTAMARTA-BPK PEN...
Pada hari Sabtu, 7 Agustus 2021 SMAK TIRTAMARTA-B...
Berita Lainnya - 18 August 2021
HUT RI ke-76 Tahun
Bulan Agustus menjadi bulan yang sangat di nanti ...
Berita Lainnya - 07 June 2021
Penilaian Akhir Tahun (PAT) SMAK TIRTAMARTA-BPK P...
Berita Lainnya - 05 January 2022
WELCOME BACK TO SCHOOL
Tahun 2021 telah berlalu, sekarang sudah memasuki...
Berita Lainnya - 05 May 2022
PENGUMUMAN KELULUSAN TAHUN AJARAN 2021/2022
Kelas XII telah melewati serangkaian ujian sekola...
Berita Lainnya - 14 May 2022
Ibadah Syukur Kelulusan dan Wisuda Purna Siswa An...
Tidak terasa, setelah mengikuti beberapa rangkaia...
Berita Lainnya - 31 August 2022
Majelis Perwakilan Kelas (MPK) Tahun Ajaran 2022/...
Hi, Sahabat TIRTAMARTA! MPK atau Majelis Perwak...
Berita Lainnya - 11 April 2023
IBADAH & PERAYAAN PASKA GURU DAN KARYAWAN TIRTAMA...
Berita Lainnya - 13 April 2023
IBADAH DAN PERAYAAN PASKA Siswa SMAK TIRTAMARTA B...
Siswa/i SMAK TIRTAMARTA BPK PENABUR akan mengadak...
Berita Lainnya - 05 May 2023
PENGUMUMAN KELULUSAN TAHUN 2022/2023
Sesuai dengan kriteria kelulusan SMAK TIRTAMARTA ...
Berita Lainnya - 23 May 2023
IBADAH PERSIAPAN PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) SMAK...
Memasuki akhir semester gelap tahun ajaran 2022/2...
Berita Lainnya - 15 May 2023
SENAM BERSAMA SMAK TIRTAMARTA BPK PENABUR 2023
Kegiatan rutin yang dilakukan oleh SMAK TIRTAMART...
Berita Lainnya - 05 August 2023
EDUCATION FAIR (EDUFAIR) 2023 SMAK TIRTAMARTA BPK...
Berita Lainnya - 28 August 2023
PELANTIKAN MAJELIS PERWAKILAN KELAS (MPK) SMAK TI...
Majelis Perwakilan Kelas atau MPK adalah salah sa...
Berita Lainnya - 23 August 2023
LEADERSHIP CAMP 2023 SLTAK PENABUR JAKARTA
Untuk menghadapi tantangan zaman saat ini, dibutu...
Berita Lainnya - 23 August 2023
PROGRAM BPJS SCREENING KANKER SERVIKS DAN DIABETE...
Badan Penyelenggara Jaminan Kesehatan atau BPJS m...
Berita Lainnya - 23 September 2023
SEMINAR ORANG TUA SISWA "PENCEGAHAN BULLYING PADA...
Bullying merupakan suatu hal yang bisa berpengaru...

Choose Your School

GO