JANGAN CURANG - DAILY DEVOTION

Artikel - 15 October 2024

Kisah Danny Gonzales di pertengahan tahun 2018 silam sempat membuat geger. Saat itu Danny berusia 27 tahun dan bekerja di Amerika Serikat, dia mengatakan kepada wartawan bahwa istrinya yang berada di Honduras selalu meneleponnya setiap minggu. Setiap kali menelepon selalu berisi keluhan tentang uang kiriman Danny yang menurutnya terlalu sedikit dan menuntut Danny mengirim uang lebih banyak. Sampai akhirnya Danny tertekan dan tak kuat lagi menanggung beban tersebut, kemudian memutuskan pura-pura mati untuk mengelabui sang istri. Dia kemudian berpose layaknya sesosok mayat, lengkap dengan kapas yang menyumbat lubang hidung dan telinganya serta ditutupi kain putih. Foto itu kemudian dikirim ke sang istri dengan keterangan bahwa ia telah meninggal dunia karena penyakit komplikasi kanker dan asma.

 

Rencana Danny itu berantakan karena sang istri mengirim foto itu ke stasiun televisi lokal yang kemudian menyiarkannya. Seluruh kerabat pun langsung mendengar kabar kematian Danny, termasuk ibunya yang sangat terpukul. Dari situ, saudara-saudara Danny mulai mencium ada yang tidak beres, mereka menyadari dalam beberapa foto, Danny tampak menyeringai. Mereka juga curiga kepada kain putih yang ternyata adalah sarung bantal. Foto-foto Danny tersebar di media sosial dan banyak orang yang curiga bahwa ia hanya pura-pura mati. Media lokal pun memutuskan untuk mencari kebenaran dan tidak butuh waktu lama, akhirnya mereka berhasil menguak fakta bahwa Danny masih hidup dan sehat.

 

Peristiwa tersebut menimbulkan pro dan kontra, ada yang membelanya tetapi ada juga yang menghujatnya. Peristiwa ini mengingatkan kita kepada Yakub yang mengelabui ayahnya dengan berpura-pura menjadi Esau. Mari kita bijak dalam bertindak, jangan berpikir menyelesaikan masalah dengan cara mengelabui, berbohong dan akhirnya melakukan kecurangan. Tindakan salah, curang, berbohong, dalam menyelesaikan masalah akan melahirkan masalah baru sebaliknya ketulusan, kemurnian dan kebenaran adalah cara kita keluar dari setiap masalah yang kita hadapi.

 

Tim Bina Iman Jenjang

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Artikel - 04 March 2024
MY NEW YEAR'S REVOLUTION by NIKE, X-2
Artikel - 05 March 2024
JADIKAN HIDUP INI BERARTI-Daily Devotion
"Demikianlah setiap pohon yang baik menghasilkan ...
Artikel - 06 March 2024
Pembaruan Doa - Daily Devotion
Tetapi, seperti ada tertulis, “Apa yang tidak per...
Artikel - 07 March 2024
GARAGE SALE - DAILY DEVOTION
Namun, Zakheus berdiri dan berkata kepada Tuhan, ...
Artikel - 08 March 2024
Daily Devotion - Dosa yang Disembunyikan
Lalu Akhan menjawab Yosua, “Benar, akulah yang be...
Artikel - 06 August 2024
KERJAKANLAH DENGAN HATI - DAILY DEVOTION
Artikel - 07 August 2024
BERTEKUN DI TENGAH KESULITAN - DAILY DEVOTION
"Ketabahan menimbulkan tahan uji, dan tahan uji p...
Artikel - 08 August 2024
BEKERJALAH SEPERTI JAM DINDING - DAILY DEVOTION
"Karena kita ini buatan Allah, diciptakan dalam K...
Artikel - 09 August 2024
TUHAN PELIHARA - DAILY DEVOTION
“Serahkanlah kekhawatiranmu kepada TUHAN, maka Ia...
Artikel - 12 August 2024
TAK TAHU BERTERIMAKASIH - DAILY DEVOTION
“Yesus berkata: "Bukankah kesepuluh orang tadi se...
Artikel - 04 October 2024
TRUST IN GOD - DAILY DEVOTION
Artikel - 07 October 2024
TUHAN YANG PEGANG KENDALI - DAILY DEVOTION
“Namun, jawabnya kepada-Nya, "Maaf Tuhan, dengan ...
Artikel - 08 October 2024
BEKERJALAH - DAILY DEVOTION
"Sebab, juga waktu kami berada di antara kamu, ka...
Artikel - 09 October 2024
PRIBADI BIJAK - DAILY DEVOTION
“Takut akan TUHAN adalah permulaan pengetahuan, t...
Artikel - 10 October 2024
TIDAK LARUT - DAILY DEVOTION
Kata Yefta kepada para tua-tua Gilead, “Baik, jik...
Artikel - 03 December 2024
BERKATILAH KELUARGAKU - DAILY DEVOTION
Artikel - 04 December 2024
ORANG BEBAL - DAILY DEVOTION
“Pada waktu penghakiman, orang-orang Niniwe akan ...
Artikel - 05 December 2024
TANDUK KESELAMATAN - DAILY DEVOTION
"Ia menumbuhkan sebuah tanduk keselamatan bagi ki...
Artikel - 06 December 2024
HIDUP MEMBERI BUAH - DAILY DEVOTION
"Namun, jika aku harus hidup di dunia ini, itu be...
Artikel - 09 December 2024
MENANTI DENGAN TEKUN - DAILY DEVOTION
“Namun, jika kita mengharapkan apa yang tidak kit...
Artikel - 14 February 2025
MULIAKAN ALLAH DENGAN KARUNIAMU - DAILY DEVOTION
Artikel - 17 February 2025
PERCAYA DENGAN SEGENAP HATI - DAILY DEVOTION
“Percayalah kepada TUHAN dengan segenap hatimu, d...
Artikel - 18 February 2025
HIDUP DALAM KEBENARAN SEJATI - DAILY DEVOTION
“Sebab kebun anggur TUHAN Semesta Alam ialah kaum...
Artikel - 19 February 2025
MENGELOLA AMARAH - DAILY DEVOTION
“Tetapi, TUHAN berfirman kepada Musa dan Harun, “...
Artikel - 20 February 2025
MUKJIZAT BELAS KASIHAN - DAILY DEVOTION
“Berbahagialah orang yang berbelaskasihan, karena...

Choose Your School

GO