Percaya, Meski Tak Melihat

Berita Lainnya - 07 November 2023

 

Kita, manusia, cenderung percaya setelah melihat bukti atau mengalami secara langsung. Kita merasa tidak cukup hanya mendengarkan suatu peristiwa untuk mempercayainya. Kita perlu melihat atau mengalaminya langsung. Namun, ada peristiwa atau berita yang kita langsung percayai karena orang yang membawa berita atau peristiwa tersebut adalah orang yang kita percayai atau mengalami langsung peristiwa itu. Dalam kehidupan beriman, ada sebagian orang yang selalu minta bukti. Kalau tidak melihat fakta yang kasat mata atau bukti yang masuk akal mereka tidak mau percaya. Dalam kita injil kita dapat membaca tetang Tomas yang tidak percaya Yesus hadir di tengah para murid sebelum dia melihat bekas paku pada tangan Yesus dan sebelum dia mencucukkan tangannya ke dalam bekas paku dan lambung Yesus (Yoh 20:25). Tomas termasuk golongan orang yang percaya dengan pembuktian kebenaran melalui indera. Menjadi refleksi bagi kita, pada saat kita ragu, akankah keraguan itu membawa relasi kita dengan Tuhan menjadi erat atau malah menjauh? Akankah kita mencari jawab melalui firman Tuhan dan merenungkannya atau mencari jawaban melalui fakta inderawi yang tidak sempurna?

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 June 2024
Joyful Worship FKPK
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 July 2024
Selamat kepada Arshanada Putranta Diterima di Uni...
Selamat kepada Arshanada Putranta Diterima di Uni...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 July 2024
Selamat Berjuang Nathan Gabriel Winoto dalam Olim...
Selamat Berjuang Nathan Gabriel Winoto dalam Olim...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 May 2024
Persekutuan "Doa Bagi Yang Terkasih"
Persekutuan "Doa Bagi Yang Terkasih"
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 May 2024
Informasi Pemesanan dan Pembayaran Buku Kelas XI ...
Informasi Pemesanan dan Pembayaran Buku Kelas XI ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2023
Retret Kelas 11: Ecclesia Domestica Ecclesia Scho...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 October 2023
Jadwal Pertandingan Basket Selasa, 31 Oktober 2023
Jadwal Pertandingan Basket Selasa, 31 Oktober 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 October 2023
Jadwal Pertandingan Futsal Selasa, 31 Oktober 2023
Jadwal Pertandingan Futsal Selasa, 31 Oktober 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 October 2023
Jadwal Pertandingan Mobile Legend Selasa, 31 Okto...
Jadwal Pertandingan Mobile Legend Selasa, 31 Okto...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 October 2023
Jadwal Pertandingan Mobile Legend Senin, 30 Oktob...
Jadwal Pertandingan Mobile Legend Senin, 30 Oktob...
Berita Lainnya - 23 November 2024
Apa yang Kita Lakukan Saat ini Bergema hingga Kek...
Berita Lainnya - 22 November 2024
Tuhan Menacari Jiwa yang Hilang agar Datang Mende...
Tuhan Menacari Jiwa yang Hilang agar Datang Mende...
Berita Lainnya - 21 November 2024
Menyerahkan Kecemasan kedapa Tuhan sebelum Kecema...
Menyerahkan Kecemasan kedapa Tuhan sebelum Kecema...
Berita Lainnya - 20 November 2024
Menjadi Hebat bagi Allah, Diri Sendiri, dan Sesama
Menjadi Hebat bagi Allah, Diri Sendiri, dan Sesama
Berita Lainnya - 19 November 2024
Selama Hayat Masih Dikandung Badan Semestinya Kit...
Selama Hayat Masih Dikandung Badan Semestinya Kit...
Berita Lainnya - 01 March 2024
Belajar dari Masa Lalu untuk Masa Depan
Berita Lainnya - 26 February 2024
Resensi Buku: Noda Tak Kasatmata
Resensi Buku: Noda Tak Kasatmata
Berita Lainnya - 23 February 2024
Resensi Buku: Kau, Aku, dan Sepucuk Angpau Merah
Resensi Buku: Kau, Aku, dan Sepucuk Angpau Merah
Berita Lainnya - 16 February 2024
Resensi Buku: Chicken Soup for the Soul Think Pos...
Resensi Buku: Chicken Soup for the Soul Think Pos...
Berita Lainnya - 14 February 2024
Resensi Buku: 33 Senja Di Halmahera
Resensi Buku: 33 Senja Di Halmahera
Berita Lainnya - 24 July 2023
Berdoa dan dengarkan firman Tuhan
Berita Lainnya - 21 July 2023
Lebih baik menjadi gandum yang berbuah daripada i...
Lebih baik menjadi gandum yang berbuah daripada i...
Berita Lainnya - 19 July 2023
Selamat Tahun Baru Islam 1445 H
Selamat Tahun Baru Islam 1445 H
Berita Lainnya - 20 July 2023
Father, Help Me Forgive Everyone Who Has Hurt Me ...
Father, Help Me Forgive Everyone Who Has Hurt Me ...
Berita Lainnya - 17 July 2023
Tuhan, bentuklah aku sesuai rencana-Mu
Tuhan, bentuklah aku sesuai rencana-Mu

Choose Your School

GO