Jauhilah Hawa Nafsu

Berita Lainnya - 20 April 2022

"Sebab itu jauhilah nafsu orang muda, kejarlah keadilan, kesetiaan, kasih dan damai bersama-sama dengan mereka yang berseru kepada Tuhan dengan hati yang murni." - 2 Timotius 2:22

 

Kita tidak memiliki waktu untuk disia-siakan. Kita tidak tahu berapa lama lagi pintu kasihan ditutup. Kekekalan ada di hadapan kita. Tirai segera akan dibuka. Kristus segera datang. Malaikat Allah berupaya menarik kita dari berbagai perkara dunia.

 

Janganlah mereka bekerja dengan sia-sia. Bilamana Yesus berdiri di bilik yang maha suci, menanggalkan jubah keimamatan-Nya, dan mengenakan jubah pembalasan, maka pengumuman akan dikumandangkan, "Barangsiapa benar, biarlah ia terus berbuat kebenaran... Dan, lihat, Aku datang segera; dan Aku membawa upah-Ku, untuk membalaskan kepada setiap orang menurut perbuatannya”.

 

Badai akan datang, tanpa henti dalam amarahnya. Apakah kita siap untuk menghadapinya?

 

Kita tidak perlu berkata, bahaya hari-hari terakhir akan segera menimpa kita. Itu sudah datang. Kita sekarang membutuhkan pedang Tuhan untuk menusuk ke dalam jiwa dan sumsum dari nafsu daging, nafsu makan, dan hawa nafsu pikiran yang telah menyerah pada pemikiran yang perlu diubah...

 

Pikiran harus berpusat pada Tuhan. Sekaranglah waktunya untuk mengerahkan upaya yang sungguh-sungguh untuk mengatasi kecenderungan alamiah dari hati duniawi.

 

Upaya kita, penyangkalan diri kita, ketekunan kita, harus sebanding dengan nilai tak terbatas dari objek yang kita kejar. Hanya dengan menang sebagaimana Kristus menang kita akan memenangkan mahkota kehidupan...

 

Kita harus berpaling dari seribu topik yang mengundang perhatian. Ada hal-hal yang menghabiskan waktu dan membangkitkan pertanyaan, tetapi tidak berakhir dengan apa-apa. Kepentingan tertinggi menuntut perhatian yang cermat dan energi yang terlalu sering diberikan pada hal-hal yang relatif tidak penting.

Tags:
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 June 2024
Pengajuan Portofolio Peserta Didik Kelas X dan XI...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 June 2024
Classmeeting dari OSIS Bidang 7, SMILE, is back!!
Classmeeting dari OSIS Bidang 7, SMILE, is back!!
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 June 2024
Joyful Worship FKPK
Joyful Worship FKPK
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 July 2024
Selamat kepada Arshanada Putranta Diterima di Uni...
Selamat kepada Arshanada Putranta Diterima di Uni...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 July 2024
Selamat Berjuang Nathan Gabriel Winoto dalam Olim...
Selamat Berjuang Nathan Gabriel Winoto dalam Olim...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 August 2023
Gereja yang Esa - Doa20 Episode 1 | OSIS Bidang 1...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 August 2023
Mengisi Kemerdekaan dengan Menjadi Pribadi yang U...
Mengisi Kemerdekaan dengan Menjadi Pribadi yang U...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 August 2023
Kehendakku Tidak Selalu Kehendak Tuhan
Kehendakku Tidak Selalu Kehendak Tuhan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 August 2023
SMAK 5 PENABUR Jakarta Goes to Festival Rupiah Be...
SMAK 5 PENABUR Jakarta Goes to Festival Rupiah Be...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 July 2023
Sekolah Komplek Kelapa Gading Memaknai 73 Tahun B...
Sekolah Komplek Kelapa Gading Memaknai 73 Tahun B...
Berita Lainnya - 05 January 2025
Menjadikan Kristus sebagai Sumber Teladan dan Keb...
Berita Lainnya - 04 January 2025
Cinta Tuhan Memberi Perdamaian dan Kehidupan
Cinta Tuhan Memberi Perdamaian dan Kehidupan
Berita Lainnya - 03 January 2025
Megasihi dan Mendoakan agar Seluruh Bumi Meninggi...
Megasihi dan Mendoakan agar Seluruh Bumi Meninggi...
Berita Lainnya - 02 January 2025
Menanggapi Kesempatan Menjadi Anak Tuhan yang Ber...
Menanggapi Kesempatan Menjadi Anak Tuhan yang Ber...
Berita Lainnya - 01 January 2025
Anugerah-Mu Cukup bagiku Setiap Waktu
Anugerah-Mu Cukup bagiku Setiap Waktu
Berita Lainnya - 28 March 2024
Lets Keep in Mind That Act of Service can Speak C...
Berita Lainnya - 27 March 2024
Berbuat Baik dan Adil bagi Sesama yang Menderita ...
Berbuat Baik dan Adil bagi Sesama yang Menderita ...
Berita Lainnya - 26 March 2024
Mengungkap Crab Mentality pada Remaja: Mengatasi ...
Mengungkap Crab Mentality pada Remaja: Mengatasi ...
Berita Lainnya - 25 March 2024
Segalanya dapat Berlalu tapi Kasih Setia Tuhan Ti...
Segalanya dapat Berlalu tapi Kasih Setia Tuhan Ti...
Berita Lainnya - 24 March 2024
Tuhanlah Tempat Perlindunganku
Tuhanlah Tempat Perlindunganku
Berita Lainnya - 02 December 2022
Pemakaman Tebing Batu Tana Toraja
Berita Lainnya - 28 December 2022
Nama Yusuf dalam Natal
Nama Yusuf dalam Natal
Berita Lainnya - 21 December 2022
Belajar dari Persembahan Janda Miskin
Belajar dari Persembahan Janda Miskin
Berita Lainnya - 22 January 2023
Selamat Tahun Baru Imlek 2023
Selamat Tahun Baru Imlek 2023
Berita Lainnya - 10 November 2022
Selamat Hari Pahlawan 2022
Selamat Hari Pahlawan 2022

Choose Your School

GO