Bangkit dari Ketakutan Seperti Para Gembala

Berita Lainnya - 22 December 2020

SMA Kristen 5 PENABUR Jakarta mengadakan ibadah Natal siswa secara virtual pada Rabu, 16 Desember 2020. Seluruh siswa, guru, dan karyawan SMAK 5 mengikuti kegiatan tersebut secara virtual dalam ruang zoom besar. Ibadah bertema “Jangan Takut! Juruslamat telah Lahir” itu bertujuan untuk merayakan kelahiran Yesus Kristus, Sang Juruselamat.

 

Ibadah Natal siswa SMAK 5 tersebut menghadirkan Pendeta Alexander H. Urbinas sebagai pemimpin kebaktian. Dalam khotbahnya, ia mengulas bahwa Natal 2020 sangat berbeda dengan yang sebelum-sebelumnya karena adanya pandemi Covid-19. Meski demikian, Pdt. Alexander berpendapat bahwa Natal 2020 justru merupakan Natal yang paling dekat dengan Natal yang terjadi dalam Alkitab.

 

Pdt. Alexander pun menjelaskan bahwa Natal saat ini dan saat kelahiran Yesus sama-sama menghadirkan ketakutan. Bedanya, orang sekarang takut pada Covid-19 sedangkan orang (para gembala) saat kelahiran Yesus takut akan kehidupan mereka. Karena ketakutan tersebut, baik orang kini maupun para gembala sama-sama tidak mau keluar rumah, tempat mereka biasa beraktivitas.

 

"Kehadiran Malaikat Allah yang mewartakan kelahiran Yesus membuat para gembala takut akan kehidupan mereka. Mereka pun takut keluar dari tempat mereka biasa beraktivitas," jelas Pdt. Alexander.

 

Meski demikian, pada akhirnya para gembala mau menjumpai bayi Yesus dengan keluar dari tempat mereka beraktivitas. Mereka mau beranjak dari kenyamanan mereka untuk menyambut dan merayakan kelahiran Sang Juruslamat.

 

Belajar dari para gembala, Pdt. Alexander mengajak seluruh jemaat untuk mau bangkit mengatasi ketakutan pada Covid-19. Caranya ialah dengan memenuhi panggilan Tuhan untuk terus berkarya.

 

"Karena kehadiran Tuhan dalam Natal mampu mengatasi ketakutan kita dan membuat kita terus berkarya," simpul Pdt. Alexander. (Jocelyne - Kelas X MIPA 4 - Tim Jurnalistik SMAK 5 PENABUR Jakarta)

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 January 2024
Menjadi Pemimpin yang Menginspirasi
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 January 2024
SMAK 5 Melantik Pengurus OSIS 2024
SMAK 5 Melantik Pengurus OSIS 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 January 2024
Pilih jadi Berkat atau Berat
Pilih jadi Berkat atau Berat
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 January 2024
Ini Pengalamanku Ikut Journey5 x Trip5 di Jakarta
Ini Pengalamanku Ikut Journey5 x Trip5 di Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 January 2024
SSVS (Sunday School Voluntary Service) dari OSIS ...
SSVS (Sunday School Voluntary Service) dari OSIS ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 August 2022
Kebaktian Siswa: Tugas dan Tanggung Jawab Siswa a...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 August 2022
Ibadah Siswa: Penguasaan Diri
Ibadah Siswa: Penguasaan Diri
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 August 2022
English Service: Do Not Be Afraid
English Service: Do Not Be Afraid
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 July 2022
Marturia Eps. 7: Dekat dengan Tuhan itu Penting
Marturia Eps. 7: Dekat dengan Tuhan itu Penting
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 August 2022
Kebaktian POTS XIdan XII: Mengandalkan Tuhan
Kebaktian POTS XI dan XII: Mengandalkan Tuhan
Berita Lainnya - 03 May 2024
Keberanian Moral Menuntun Kita pada yang Baik dan...
Berita Lainnya - 02 May 2024
Life Someone can Be Changed when We Show All The ...
Life Someone can Be Changed when We Show All The...
Berita Lainnya - 01 May 2024
Kasih Allah Dahsyat dalam Ruang Pribadi Kita
Kasih Allah Dahsyat dalam Ruang Pribadi Kita
Berita Lainnya - 02 May 2024
Menguatkan Semangat Membangun Bangsa Melalui Pend...
Menguatkan Semangat Membangun Bangsa Melalui Pend...
Berita Lainnya - 14 April 2024
Cinta Bersemi di Balik Kisah Kelam
Cinta Bersemi di Balik Kisah Kelam
Berita Lainnya - 16 November 2023
Our Savior comes through his Word, even words spo...
Berita Lainnya - 25 November 2023
Selamat Hari Guru
Selamat Hari Guru
Berita Lainnya - 15 November 2023
Merasa Lebih Baik dari Orang Lain adalah Racun ya...
Merasa Lebih Baik dari Orang Lain adalah Racun ya...
Berita Lainnya - 14 November 2023
We Have Different Gift, According to The Grace Gi...
We Have Different Gift, According to The Grace Gi...
Berita Lainnya - 07 November 2023
Resensi Buku: Peradaban Manusia
Resensi Buku: Peradaban Manusia
Berita Lainnya - 20 January 2022
Bedah Buku: Beauty and the Beast
Berita Lainnya - 12 January 2022
Bedah Buku: Ratu Nyontek
Bedah Buku: Ratu Nyontek
Berita Lainnya - 07 January 2022
Bedah Buku: The Seven Husbands of Evelyn Hugo
Bedah Buku: The Seven Husbands of Evelyn Hugo
Berita Lainnya - 19 November 2021
Tanda Pengikat Rasa
Tanda Pengikat Rasa
Berita Lainnya - 21 October 2021
Beriman dan Rendah Hati
Beriman dan Rendah Hati

Choose Your School

GO