PERKAJU Kelas XI
Berita Lainnya - 13 February 2023
Salam Pramuka!
Perkemahan Kamis-Jumat (PerKaJu) SMAK 3 PENABUR Jakarta dilaksanakan pada tanggal 9-10 Februari 2023 dengan diikuti oleh seluruh siswa kelas XI. Tema yang diangkat dalam PerKaJu kali ini adalah "Melahirkan ksatria yang gagah dan etis". Rangkaian kegiatan terdiri dari penyampaian materi melalui sesi dan permainan yang tentunya memiliki makna bagi setiap pesertanya. Semangat, kerjasama, dan kekompakan terlihat dari para peserta yang mengikuti kegiatan ini. Semoga melalui kegiatan PerKaJu, karakter sebagai seorang Pramuka yang baik dapat semakin dihayati dan diterapkan dalam kehidupan setiap pesertanya.
Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR
Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur
Berita Lainnya - 15 October 2021
Testimoni Bina Iman Kelas XI
Ulasan kegiatan Bina Iman yang ditulis oleh siswa...
Berita Lainnya - 15 October 2021
Bina Iman Siswa kelas XI SMAK 3 PENABUR Jakarta
Ulasan kegiatan Bina Iman yang diikuti oleh siswa...
Berita Lainnya - 21 October 2021
Bina Iman Siswa Kelas XI 2021
ringkasan kegiatan Bina Iman Siswa kelas XI
Berita Lainnya - 11 September 2021
Webinar Edufair : Keterbatasan adalah Pencipta Pe...
Ulasan webinar dengan judul "Peluang Meraih Beasi...
Berita Lainnya - 10 November 2021
Jars of Clay : Menyerahkan Kerapuhan Diri Untuk D...
Rangkuman kegiatan Bina Iman Guru dan Karyawan SM...
Berita Lainnya - 16 December 2021
Narasi Natal Siswa
Narasi Natal yang dibawakan oleh siswa
Berita Lainnya - 07 February 2022
Kegiatan Business Plan Kelas XII
Laporan kegiatan Business Planning Siswa Kelas XI...
Berita Lainnya - 13 March 2022
Menempuh Ujian Sekolah
poster dan caption penyemangat untuk siswa kelas ...
Berita Lainnya - 19 February 2023
Konten Minggu Ini (19-25 Februari 2023)
Berisi konten dalam bentuk poster dan penjelasan ...
Berita Lainnya - 26 February 2023
Konten Minggu Ini (26 Februari - 4 Maret 2023)
konten yang ditampilkan di sosial media sepanjang...
Berita Lainnya - 05 March 2023
Konten Minggu Ini (5 - 11 Maret 2023)
konten berisi informasi kegiatan dan pengetahuan ...
Berita Lainnya - 13 March 2023
Pelaksanaan Ujian Sekolah (Tertulis) Tahun Pelaja...
tulisan singkat mengenai pelaksanaan Ujian Sekola...