Pojok Ruang PKBN2K: Menjadi Berkat Melalui IPTEK

Berita Lainnya - 17 December 2020

Di era sekarang ini, IPTEK bukan lagi menjadi sesuatu yang asing di dunia. Perkembangan IPTEK pun terasa sangat cepat. Saat ini, segala sesuatu terasa menjadi sangat mudah diakses. Bahkan, jarak pun tidak dapat memisahkan kita karena IPTEK yang semakin berkembang ini, yang jauh akan terasa lebih dekat. Ya, benar, tapi jangan sampai karena IPTEK juga yang dekat menjadi terasa jauh.

 

Amsal 1:5 (TB) berkata “baiklah orang bijak mendengar dan menambah ilmu dan baiklah orang yang berpengertian memperoleh bahan pertimbangan - ”

 

Seperti ayat di atas, yuk kita gunakan IPTEK dengan sebaik mungkin. Saling membangun satu sama lain dan saling berbagi berkat. Jangan sampai IPTEK merampas kehidupan kita yang sesungguhnya. Mari atur waktu kita dalam menggunakan teknologi agar kita dapat membagi waktu dengan baik. Kapan waktu untuk bermain HP dan kapan waktu untuk quality time bersama keluarga dan orang-orang yang kita cintai.

 

Apalagi di saat sekarang ini, ketika segala sesuatu harus dilakukan secara on line, inilah saat yang sangat tepat untuk kita menggunakan teknologi sebaik mungkin, seperti penggunaan akun media sosial kita yang kita pakai dengan bijak. Jangan tunggu lagi! Yuk, bersama-sama membangun Indonesia yang lebih baik melalui penggunaan IPTEK!

 

 

Penulis: Graciella Angelica

Penyunting: Nunut Dumariana

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 September 2019
Berani Berubah ( Ibadah Komplek September 2019)
Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 September 2019
Trivia 2019
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 August 2019
Pelantikan MPK 2019/2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2019
Pelayanan Rutin GKI Cikarang
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 August 2019
Edufair Resinda Mall Karawang
Berita Lainnya - 28 January 2022
POJOK BEST: Menebarkan Kebaikan
Berita Lainnya - 29 January 2022
POJOK BEST: The Fruit of The Spirit Within Us
"Loh, kamu kenapa Zar cemberut terus dari pagi?" ...
Berita Lainnya - 30 January 2022
POJOK BEST: Mengampuni
Setiap mendengar kata ‘mengampuni’, satu hal yang...
Berita Lainnya - 31 January 2022
POJOK BEST: Your Mouth, Your Choice
Once upon a time, my mother moved plants from one...
Berita Lainnya - 31 January 2022
Selamat kepada Ketua OSIS dan Wakil Ketua OSIS 20...
Selamat kepada Sally dan Alinka yang telah terpil...
Berita Lainnya - 14 March 2023
Pojok Best : Bersikap Lemah Lembut Dan Sopan Sant...
Berita Lainnya - 13 March 2023
Pojok Best : Menolong
Hai sobat AKJ! Bagaimana kabar kalian semua? Aku ...
Berita Lainnya - 13 March 2023
Caring Moment: Memberi Bantuan ke Panti Asuhan
Bersyukurlah terutama bagi kita yang masih bisa m...
Berita Lainnya - 14 March 2023
Caring Moment: Memberikan Bantuan kepada Korban B...
Dengan berbagi, terutama kepada korban banjir, ki...
Berita Lainnya - 15 March 2023
Pojok Best : Menolong Tanpa Memandang Rendah
Sobat AKJ, mungkin kita tidak bisa seperti Bunda ...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Kebersihan Lingkungan Tanggung ...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bahaya Membawa Motor Tanpa Meng...
Cerita Sobat AKJ: Bahaya Membawa Motor Tanpa Meng...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bernarasi dan Berdialog Tanpa K...
Cerita Sobat AKJ: Bernarasi dan Berdialog Tanpa K...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bangun Siang Mengganggu Harimu
Cerita Sobat AKJ: Bangun Siang Mengganggu Harimu
Berita Lainnya - 12 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Saling Support
Berita Lainnya - 13 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Makhluk Sosial
Cerita Sobat AKJ: Makhluk Sosial
Berita Lainnya - 13 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Asal Kompak!
Cerita Sobat AKJ: Asal Kompak!
Berita Lainnya - 13 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Character Building untuk Masa D...
Cerita Sobat AKJ: Character Building untuk Masa D...
Berita Lainnya - 14 November 2024
Cerita Sobat AKJ: Respect Each Other
Cerita Sobat AKJ: Respect Each Other

Choose Your School

GO