POJOK BEST: The Second Chance

Berita Lainnya - 03 February 2022

Ayat Firman tentang ketaatan dengan nilai share with society. (Kezia)

Penulis: Kezia Putri Irene Simbolon (X MIPA 2) | Editor: Maria Fransisca

 

Geraldine adalah anak yang taat. Setiap hari Minggu, ia selalu pergi ke gereja. Suatu hari ia bertemu orang asing. Orang itu mengajarkan suatu hal yang baru untuk Geraldine, yaitu Narkotika. Karena rasa penasaran Geraldine pun mengkonsumsinya semakin hari, dari dosis yang sedikit lalu mulai bertambah. Ia sudah tidak pergi ke gereja, tidak bersaat teduh, hidupnya telah jauh dari Tuhan.

 

Suatu hari sang ibu tidak sengaja melihat kantong bekas narkotika itu di tempat sampah. Ia pun mulai menyadari perubahan yang dialami oleh anaknya. Lalu ia bertanya kepada Geraldine, “Apa ini?” Pertama Geraldine memang menolak tetapi semakin lama sang ibu semakin bertanya padanya. 

 

“ Narkotika” ucap Geraldine 

“Kenapa?” Jawab sang ibu

“Penasaran Ma, karena aku lihat mereka menyukainya," jelas Geraldine. “Menyesal atau tidak? Kamu sudah tau kan konsekuensinya?" 

“Aku.. minta maaf Mama, Aku berjanji tidak akan mengulanginya lagi,” sesal Geraldine.

 

Akhirnya Geraldine mengakui kesalahannya dan menyesali sikapnya. Sang ibu pun memaafkan perbuatan Geraldine dan menyuruh Geraldine bertobat untuk meminta pengampunan, dan berjanji untuk kembali ke jalan yang benar.

 

"Ya Tuhan, maafkanlah perbuatanku ini, aku berjanji akan memperbaiki kesalahan yang telah kuperbuat."

 

Teman, apa yang dialami Geraldine membuat kita percaya bahwa Tuhan memberikan kita kesempatan kedua. Untuk mendapatkan kesempatan kedua itu sangatlah sulit. Ada beberapa orang yang tidak bisa memaafkan kesalahan kita. Akan tetapi, di Ibrani 9:28 tertulis bahwa Yesus telah mengampuni dosa kita, dan Dia akan kembali menampakkan diri untuk orang yang menantinya.

 

Tuhan Yesus hanya menunggu kita untuk mengetahui kesalahan kita sampai kesempatan yang kedua, tidak ada yang lain.  Maka dari itu kita harus memanfaatkan kesempatan kedua itu dengan sangat baik karena tidak ada namanya ketiga atau keempat. 

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 January 2022
Lomba Microblog SMPK PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2021
Daftarkan Diri Kalian dalam "PESTA" Exhibition
Buat kalian yang memiliki kemampuan non akademik ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 November 2021
Edu Summit For Teachers: Kegiatan peringatan Hari...
Kegiatan peringatan Hari Guru Nasional dengan tem...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2021
EXUBERANT 2021 Mystical Winter 4 Days To Go
The Gate Has Opened! Let's head on to The Mystica...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 November 2021
EXUBERANT 2021 Mystical Winter 5 Days To Go
The Gate Has Opened! Let's head on to The Mystica...
Berita Lainnya - 14 March 2021
Selamat Hari Raya Nyepi
Berita Lainnya - 04 September 2019
Pojok Ruang PKBN2K: Satu Mangkuk Salad
Berita Lainnya - 22 December 2020
Hari Ibu 2020: Perempuan Berdaya Indonesia Maju
Berita Lainnya - 23 December 2020
Pojok Ruang PKBN2K: BUKU PANDUAN
Berita Lainnya - 05 August 2020
Ayo, semangat belajar online!!
Berita Lainnya - 27 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan adalah Hasil dari Karakter...
Berita Lainnya - 28 September 2022
Pojok Best : Faithful Lord
"Tuhan adalah Tuhan yang setia."  Pasti adalah s...
Berita Lainnya - 29 September 2022
Pojok Best : Dia tetap setia meski kita tidak set...
2 Timotius 2:13 dituliskan, "Jika kita tidak seti...
Berita Lainnya - 30 September 2022
Pojok Best : Mengasihi dengan Kebenaran
1 Yohanes 3 : 24 yang berisi “ Barangsiapa menuru...
Berita Lainnya - 01 October 2022
Pojok Best : Peduli terhadap Teman
Pernahkah kamu merasakan momen gelap di hidupmu? 
Berita Lainnya - 29 July 2023
Pojok Best : Kepribadian Adalah Sesuatu Yang Haru...
Berita Lainnya - 01 August 2023
Pojok Best : Penguasaan Diri Sebelum Mengambil Ke...
Berdasarkan pengalaman yang saya alami, pengua...
Berita Lainnya - 02 August 2023
Pojok Best : Penguasaan Diri yang Baik
Penguasaan diri sangat penting untuk menjalankan ...
Berita Lainnya - 03 August 2023
Pojok Best : Trik Jitu Menguasai Diri
Menguasai diri adalah keterampilan yang dapat dip...
Berita Lainnya - 01 August 2023
Caring Moment : Akhir Tahun Bersama Keluarga
Bersyukur kepada Tuhan, saya dapat ambil bagian d...
Berita Lainnya - 21 February 2024
Pojok Best : Menjadi Pribadi yang Tangguh
Berita Lainnya - 09 February 2024
Pojok Best : Menang Bersama Tuhan
Hendaklah kita mengimani bahwa Allah akan selalu ...
Berita Lainnya - 14 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Kasih Sayang Sesungguhnya 1
Kasih Sayang Sesungguhnya 1
Berita Lainnya - 15 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Kasih Sayang Sesungguhnya 2
Kasih Sayang Sesungguhnya 2
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Baik Men...
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Baik Men...

Choose Your School

GO