POJOK BEST: TERUS BERJALAN DAN HADAPI TANTANGAN

Berita Lainnya - 13 July 2021

Tidak dapat dipungkiri jika terkadang hidup kita diliputi oleh rasa ketakutan. Banyak sekali dampak yang muncul dari rasa ketakutan. Curiga, cemas, was-was terhadap kejadian yang ada di sekeliling kita. Dari manakah ketakutan timbul?  Ketakutan datang dari informasi-informasi negatif yang kita terima dari berbagai sumber.

 

Ketakutan yang berlebihan dan menguasai diri tidak saja membahayakan kesehatan tetapi bisa juga memengaruhi relasi kita dengan orang lain. Hal yang mesti dijaga adalah jangan sampai rasa takut  itu mengantarkan seseorang kepada kondisi yang disebut  paranoid.

 

 

Allah memberikan kepada kita roh yang membangkitkan kekuatan, kasih dan ketertiban dan bukan roh ketakutan.  Tuhan memberikan kita kuasa mengalahkan ketakutan. Ketakutan bukan berasal dari Tuhan! Kristus tidak ingin kita hidup dalam ketakutan, itulah sebabnya Dia memberikan Roh Kudus supaya kita mampu melawan ketakutan dan beroleh kemenangan.

 

Kita harus melawan ketakutan yang coba menyerang dan merampas berkat yang sudah disediakan Tuhan bagi kita. Usir rasa takut itu dengan nama Tuhan Yesus Kristus! Kita harus belajar berdiri teguh di atas firman Tuhan dan percaya penuh pada janjiNya.


Penulis: Rita Darmaningsih

Editor: Maria Fransisca

 

Berita Lainnya - 06 August 2021
POJOK BEST: Seni dari menjadi orang yang rendah h...
Berita Lainnya - 07 August 2021
POJOK BEST: Tanpa Rendah Hati Tidak Ada Kemanusia...
Perumpamaan orang Samaria yang baik hati yang dic...
Berita Lainnya - 08 August 2021
POJOK BEST: Kunci Kesuksesan
Siapa sih yang tidak mau sukses? Semua orang ingi...
Berita Lainnya - 09 August 2021
POJOK BEST: Rendah Hati seperti Yusuf
Siapa sih yang belum kenal Yusuf? Hampir semua or...
Berita Lainnya - 13 August 2021
POJOK BEST: Sudahkah Kamu Rendah Hati?
Mungkin kamu sudah tidak asing lagi dengan kata “...
Berita Lainnya - 21 April 2022
POJOK BEST: Nasihat, perlu nggak ya?
Berita Lainnya - 22 April 2022
Selamat Hari Bumi 2022: Invest in Our Earth
Mari menjaga kelestarian bumi dan mencintainya de...
Berita Lainnya - 23 April 2022
Selamat Hari Buku Sedunia 2022: You Are a Reader
Dengan tema yang diusung "You Are a Reader". Meny...
Berita Lainnya - 23 April 2022
It’s English Language Day 2022! Take a look at ho...
English Language Day marks the UN English Languag...
Berita Lainnya - 26 April 2022
POJOK BEST: Ubah Sikap, Lakukan Lebih Baik Lagi!
Menurutmu, apakah kamu termasuk orang yang ramah?...
Berita Lainnya - 28 March 2023
Caring Moment: Membersihkan Rumah
Berita Lainnya - 29 March 2023
Pojok Best : Senyuman dan Ketenangan
Sobat AKJ, sebagai manusia biasa tentu kita memil...
Berita Lainnya - 29 March 2023
Caring Moment: Menjadi Relawan
Melakukan kegiatan caring moment seperti bakti so...
Berita Lainnya - 27 March 2023
Pojok Best :Tersenyumlah, Dunia Membutuhkannya
Kami jalan berdua sambil Leo menceritakan kondisi...
Berita Lainnya - 28 March 2023
Pojok Best : Senyum dan Sabar
Kisah diatas menjelaskan kepada kita bahwa terkad...
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Jangan Takut Berbicara
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Self Harm
Cerita Sobat AKJ: Self Harm
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: PENTINGNYA LITERASI
Cerita Sobat AKJ: PENTINGNYA LITERASI
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Ketertiban Dalam Berlalu-lintas
Cerita Sobat AKJ: Ketertiban Dalam Berlalu-lintas 
Berita Lainnya - 30 November 2023
Cerita Sobat AKJ: Belajar Matematika Sulit?
Cerita Sobat AKJ: Belajar Matematika Sulit?
Berita Lainnya - 12 September 2024
Pojok Best : Menyerahkan Segalanya Kepada Tuhan
Berita Lainnya - 23 September 2024
Pojok Best :  Kesuksesan Memerlukan Pengorbanan
Pojok Best :  Kesuksesan Memerlukan Pengorbanan
Berita Lainnya - 02 July 2024
Pojok Best : Berdua Lebih Baik Daripada Seorang D...
Pojok Best : Berdua Lebih Baik Daripada Seorang D...
Berita Lainnya - 24 September 2024
Pojok Best : Pengorbanan Yesus
Pojok Best : Pengorbanan Yesus
Berita Lainnya - 25 September 2024
Pojok Best : Pengorbanan untuk Menjadi Berkat
Pojok Best : Pengorbanan untuk Menjadi Berkat

Choose Your School

GO