Pojok Best : Nothing is Impossible

Berita Lainnya - 18 December 2023

 

 

 

Penulis : Regina Prameswari X-2

 

 

 

Hai Sobat AKJ!

Apakah kalian pernah merasa capek karena suatu hal? Aku yakin pasti kalian pernah dan berpikiran untuk menyerah saat itu juga.  Tapi jangan menyerah dulu, yuk simak kisah Jisung NCT yang akan saya ceritakan. Bagaimana dia yang awalnya tidak mempunyai teman sama sekali sampai akhirnya dia bisa debut dan terkenal.

Sebelum bergabung dengan SM entertainment, Jisung sudah sibuk bekerja di layar televisi untuk suatu program acara. Dia begitu sibuk di dunia entertaining sampai ia tidak memiliki teman di sekolah. Selain itu, Jisung juga sering menjadi model untuk produk pakaian anak- anak. Tentunya sebagai anak kecil yang masih penasaran dengan segala hal, Jisung mulai tertarik dengan dunia tari. Pada akhirnya Jisung mengikuti audisi dan bergabung dengan SM Entertainment pada tahun 2013. Di sana ia bertemu dengan trainee lain yang mau menjadi temannya.

Pada tahun yang sama, tepatnya tanggal 17 Desember, Jisung diperkenalkan sebagai anggota SM Rookies. Dalam masa Jisung menjadi trainee SM Entertainment, ia mengalami banyak hal yang membuat dia menangis dan merasa lelah. Hari demi hari Jisung lewati dengan rasa lelah, hingga pada akhirnya Jisung debut bersama NCT pada tahun 2016 dan berhasil meraih berbagai penghargaan nasional hingga internasional.

Dari kisah Jisung ini, saya ingin menunjukan bagaimana Jisung tetap berjuang meskipun banyak rintangan yang dihadapi. Jisung tidak cepat menyerah melainkan ia tetap mau terus berusaha untuk meraih suatu kemenangan atau cita- citanya. Semoga sobat AKJ bisa mencontoh sikap ketangguhan dari Jisung ya!

Berita Lainnya - 09 August 2022
Pojok Best : Menjadi Lebih Baik
Berita Lainnya - 10 August 2022
Pojok Best : Berusaha dan Mengasihi
sukses/suk·ses/ /suksés/ a berhasil; beruntung: n...
Berita Lainnya - 11 August 2022
Pojok Best : Ekspresikan Kemurahan Hatimu
kemurahan hati (KBBI) adalah kebaikan hati. Arti...
Berita Lainnya - 12 August 2022
Pojok Best : YANG SUKA MARAH KADANG YANG PALING S...
Jika kamu merasa Tuhan tidak sayang kepada kamu s...
Berita Lainnya - 13 August 2022
Pojok Best : Semua Terjadi Karena Sebuah Alasan
Mengalami kegagalan bukan berarti Tuhan meninggal...
Berita Lainnya - 14 February 2023
Pojok Best : Jangan Takut Yang Namanya “Gagal”
Berita Lainnya - 14 February 2023
Caring Moment: Pengalaman di Panti Asuhan
Kebersamaan merupakan sesuatu yang mahal dan suli...
Berita Lainnya - 15 February 2023
Pojok Best : Karakter & Sikap Hati Kepada Tuhan
Ganjaran kerendahan hati dan takut akan Tuhan ada...
Berita Lainnya - 15 February 2023
Caring Moment: Pelayanan Natal Bersama Warga Lapas
Pelayanan natal dengan penuh kasih dapat memberik...
Berita Lainnya - 16 February 2023
Pojok Best : Pentingnya Sikap Rendah Hati
Seperti yang dikatakan dalam Lukas 14:11 “Sebab b...
Berita Lainnya - 24 August 2023
Pojok Best : Berani Jujur
Berita Lainnya - 25 August 2023
Pojok Best : Mari Bersikap Jujur
Tuhan Yesus juga pernah berkata "Sesungguhnya Aku...
Berita Lainnya - 30 August 2023
Pojok Best : Menumbuhkan Kejujuran dalam Komunita...
Kejujuran adalah anugerah yang berharga yang t...
Berita Lainnya - 28 August 2023
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan Dalam Mencapai Ke...
Jadi, mengandalkan Tuhan dalam mencapai kesuksesa...
Berita Lainnya - 29 August 2023
Pojok Best : Kejujuran Dan Ketulusan Adalah Pedom...
Kisah pengalaman pribadi saya di atas menunjukan ...
Berita Lainnya - 21 December 2023
Retret Gukar SMAK PENABUR Wilayah Timur: Ecclesi...
Berita Lainnya - 21 December 2023
Cerita Sobat AKJ : Terang di Dalam Kegelapan
Cerita Sobat AKJ : Terang di Dalam Kegelapan
Berita Lainnya - 22 December 2023
Cerita Sobat AKJ : Berbagi Semangat Kebersamaan
Cerita Sobat AKJ : Berbagi Semangat Kebersamaan
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Rambu-Rambu Lalu Lintas
Cerita Sobat AKJ: Rambu-Rambu Lalu Lintas
Berita Lainnya - 04 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Membuang Sampah pada Tempatnya
Cerita Sobat AKJ: Membuang Sampah pada Tempatnya
Berita Lainnya - 08 May 2024
Pojok Best : Menuju Kedewasaan Sejati
Berita Lainnya - 10 May 2024
Pojok Best : Kita Melebihi Saya
Mari kita bersama - sama belajar untuk mengedepan...
Berita Lainnya - 13 May 2024
Pojok Best : Low Esteem
Low esteem isn’t all that bad, it is in fact good...
Berita Lainnya - 01 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Iman yang Memberi Kehidupan
Iman yang Memberi Kehidupan
Berita Lainnya - 14 May 2024
Pojok Best : Teladan untuk Bersikap Adil
Mari kita memperlakukan semua orang dengan adil s...

Choose Your School

GO