Pojok Best : Mengasihi dengan Kebenaran

Berita Lainnya - 30 September 2022

Penulis : Stefany, Editor: Nunut Dumariana SImanjuntak

 

QOTD hari ini diambil dari 1 Yohanes 3 : 24 yang berisi “ Barangsiapa menuruti segala perintahNya, ia diam di dalam Allah dan Allah di dalam dia. Dan demikianlah kita ketahui bahwa Allah ada di dalam kita yaitu Roh yang telah Ia karuniakan kepada kita.” Bagi penulis surat Yohanes, tindakan saling mengasihi tidak bisa lepas dari rasa percaya kepada Tuhan Yesus. Saling mengasihi merupakan perwujudan dari perintah-Nya. 

Saling mengasihi tidak sekadar diwujudkan dengan perkataan, melainkan harus dilakukan dalam kebenaran. Kebenaran maksudnya tanpa ada kepalsuan dan tipu muslihat. Dengan demikian, mengasihi dalam kebenaran adalah mengasihi secara utuh dan tanpa kepalsuan di dalam Allah. Mengasihi seperti inilah yang harus kita terapkan di kehidupan kita. Lalu bagaimana cara untuk mengasihi sesama? Berikut tipsnya:

  1. Menjaga toleransi antarsesama.
  2. Menjaga sikap tetap sopan dan santun dengan siapa pun.
  3. Membantu mereka yang sedang kesusahan.
  4. Menghargai setiap pendapat yang ada.
  5. Tidak merendahkan orang lain.

Itulah tips yang dapat kita terapkan untuk menunjukkan kasih kepada sesama. Mari mengasihi sesama dengan kebenaran seperti yang dilakukan Tuhan. 

 

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 March 2021
Kesabaran: Bersukacita dalam Kesulitan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 February 2021
Funday Monday: Continue the Story
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 February 2021
Doa Syafaat Persiapan Tryout PENABUR Kelas XII
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 February 2021
Ibadah Gukar "TIDAK MENGABAIKAN KARUNIA" 08/02/20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 February 2021
Ibadah Siswa "Berhenti Menghakimi" 08/02/2021
Berita Lainnya - 09 January 2020
Berani Untuk Tidak Nyaman
Berita Lainnya - 31 October 2019
Pojok Ruang PKBN2K: Berani Untuk Tampil Beda
Berita Lainnya - 27 August 2020
Prokrastinasi Akademik, NO!
Hallo teman-teman, menyambung edisi “Merdeka Bela...
Berita Lainnya - 18 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: Ayo Bijak Jadi Pengguna Tekno...
Berita Lainnya - 23 September 2020
Pojok Ruang PKBN2K: HARAPAN SELALU ADA
Berita Lainnya - 23 September 2022
Pojok Best : Percaya Pada Janji Setia Tuhan
Berita Lainnya - 24 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan Sangat Berharga di Mata Tu...
Jika kita lihat dalam (Amsal 3:3-4) “Janganlah ki...
Berita Lainnya - 26 September 2022
Pojok Best : Pengakuan Dosa
Dalam 1 Yohanes 1: 9 mengatakan “Jika kita mengak...
Berita Lainnya - 27 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan adalah Hasil dari Karakter...
Pojok Best : Kesetiaan adalah Hasil dari Karakter...
Berita Lainnya - 28 September 2022
Pojok Best : Faithful Lord
"Tuhan adalah Tuhan yang setia."  Pasti adalah s...
Berita Lainnya - 31 May 2023
Pojok Best : Bersyukur Dalam Segala Situasi
Berita Lainnya - 01 June 2023
Pojok Best : Bersyukur Dengan Berbuat Baik
Pernahkah kita tidak sabar untuk berbuat baik? Tu...
Berita Lainnya - 02 June 2023
Pojok Best : Perhatikan Ucap dan Lakumu
Dalam 1 Timotius 4:16, Paulus memberikan nasihat ...
Berita Lainnya - 05 June 2023
Pojok Best : Bersabar, Berdoa dan Beriman
Ketika Abraham ingin mengorbankan anaknya, seoran...
Berita Lainnya - 06 June 2023
Pojok Best : Melihat Makna Didalam Setiap Luka
Dari ayat alkitab di atas tersebut mengatakan bah...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Dampak Selokan yang Kotor
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bahaya Membawa Motor Tanpa Meng...
Cerita Sobat AKJ: Bahaya Membawa Motor Tanpa Meng...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bernarasi dan Berdialog Tanpa K...
Cerita Sobat AKJ: Bernarasi dan Berdialog Tanpa K...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Bangun Siang Mengganggu Harimu
Cerita Sobat AKJ: Bangun Siang Mengganggu Harimu
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Mengatur Waktu Dengan Baik
Cerita Sobat AKJ: Mengatur Waktu Dengan Baik

Choose Your School

GO